| (0.11009236130868) | 1Sam 15:16 | Lalu berkatalah Samuel kepada Saul: "Sudahlah! Aku akan memberitahukan kepadamu apa yang difirmankan TUHAN kepadaku tadi malam." Kata Saul kepadanya: "Katakanlah." |
| (0.11009236130868) | 1Sam 24:7 | (24-8) Dan Daud mencegah orang-orangnya dengan perkataan itu; ia tidak mengizinkan mereka bangkit menyerang Saul. Sementara itu Saul telah bangun meninggalkan gua itu hendak melanjutkan perjalanannya. |
| (0.10724566145092) | 1Sam 2:25 | Jika seseorang berdosa terhadap seorang yang lain, maka Allah yang akan mengadili; tetapi jika seseorang berdosa terhadap TUHAN, siapakah |
| (0.10439894736842) | 1Sam 3:17 | Kata Eli: "Apakah yang disampaikan-Nya kepadamu? Janganlah kausembunyikan |
| (0.10439894736842) | 1Sam 29:4 | Tetapi para panglima orang Filistin itu menjadi marah kepadanya; serta berkata kepadanya: "Suruhlah orang itu pulang, |
| (0.10041566145092) | 1Sam 8:20 | maka kamipun akan sama seperti segala bangsa-bangsa |
| (0.10041566145092) | 1Sam 25:22 | Beginilah kiranya Allah menghukum Daud, bahkan lebih lagi |
| (0.099181749644381) | 1Sam 2:33 | Tetapi seorang dari padamu yang tidak Kulenyapkan dari lingkungan mezbah-Ku akan membuat matamu rusak dan jiwamu merana; segala tambahan keluargamu |
| (0.099181749644381) | 1Sam 12:9 | Tetapi mereka melupakan |
| (0.099181749644381) | 1Sam 26:24 | Dan sesungguhnya, seperti nyawamu pada hari ini berharga di mataku, demikianlah hendaknya nyawaku berharga di mata TUHAN, dan hendaknya Ia melepaskan |
| (0.099057083926031) | 1Sam 26:8 | Lalu berkatalah Abisai kepada Daud: "Pada hari ini Allah telah menyerahkan musuhmu ke dalam tanganmu, oleh sebab itu izinkanlah kiranya aku menancapkan dia ke tanah dengan tombak ini, dengan satu tikaman saja, tidak usah dia kutancapkan dua kali." |
| (0.098247226173542) | 1Sam 11:10 | Lalu orang-orang Yabesh itu berkata kepada Nahas: "Besok kami akan keluar menyerahkan |
| (0.098247226173542) | 1Sam 11:14 | Dan Samuel berkata kepada bangsa itu: "Marilah kita pergi ke Gilgal |
| (0.098247226173542) | 1Sam 14:7 | Lalu jawab pembawa senjatanya itu kepadanya: "Lakukanlah niat hatimu itu; sungguh, aku sepakat." |
| (0.098247226173542) | 1Sam 14:44 | Kata Saul: "Beginilah kiranya Allah menghukum aku, bahkan lebih lagi |
| (0.098247226173542) | 1Sam 15:8 | Agag, |
| (0.098247226173542) | 1Sam 16:14 | Tetapi Roh TUHAN telah mundur |
| (0.098247226173542) | 1Sam 23:20 | Oleh sebab itu, jika tuanku raja berkenan datang, silakanlah datang; tanggungan kamilah untuk menyerahkan |
| (0.098247226173542) | 1Sam 25:41 | Lalu bangkitlah perempuan itu berdiri, sujudlah ia menyembah dengan mukanya ke tanah sambil berkata: "Sesungguhnya, hambamu ini ingin menjadi budak yang membasuh kaki para hamba tuanku itu." |
| (0.097947809388336) | 1Sam 1:23 | Kemudian Elkana, suaminya itu, berkata kepadanya: "Perbuatlah apa yang kaupandang baik; tinggallah sampai engkau menyapih dia; hanya, TUHAN kiranya menepati |