Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 41 - 60 dari 108 untuk dosa-dosamu AND book:19 (0.001 seconds)
(0.36)Mzm 5:10

(5-11) Biarlah mereka menanggung kesalahan mereka, ya Allah, biarlah mereka jatuh karena rancangannya sendiri; buanglah mereka karena banyaknya pelanggaran mereka, sebab mereka memberontak terhadap Engkau.

(0.36)Mzm 39:11

(39-12) Engkau menghajar seseorang dengan hukuman karena kesalahannya, dan menghancurkan keelokannya sama seperti gegat; sesungguhnya, setiap manusia adalah kesia-siaan belaka. Sela

(0.36)Mzm 78:38

Tetapi Ia bersifat penyayang, Ia mengampuni kesalahan mereka dan tidak memusnahkan mereka; banyak kali Ia menahan murka-Nya dan tidak membangkitkan segenap amarah-Nya.

(0.12)Mzm 130:4

Tetapi pada-Mu ada pengampunan, supaya Engkau ditakuti orang.

(0.11)Mzm 1:6

sebab TUHAN mengenal jalan orang benar, tetapi jalan orang fasik menuju kebinasaan.

(0.11)Mzm 18:23

(18-24) aku berlaku tidak bercela di hadapan-Nya, dan menjaga diri terhadap kesalahan.

(0.11)Mzm 37:1

Dari Daud. Jangan marah karena orang yang berbuat jahat, jangan iri hati kepada orang yang berbuat curang;

(0.11)Mzm 37:8

Berhentilah marah dan tinggalkanlah panas hati itu, jangan marah, itu hanya membawa kepada kejahatan.

(0.10)Mzm 50:16

Tetapi kepada orang fasik Allah berfirman: "Apakah urusanmu menyelidiki ketetapan-Ku, dan menyebut-nyebut perjanjian-Ku dengan mulutmu,

(0.10)Mzm 64:4

(64-5) untuk menembak orang yang tulus hati dari tempat yang tersembunyi; sekonyong-konyong mereka menembak dia dengan tidak takut-takut.

(0.10)Mzm 106:38

dan menumpahkan darah orang yang tak bersalah, darah anak-anak lelaki dan anak-anak perempuan mereka, yang mereka korbankan kepada berhala-berhala Kanaan, sehingga negeri itu cemar oleh hutang darah.

(0.10)Mzm 7:9

(7-10) Biarlah berakhir kejahatan orang fasik, tetapi teguhkanlah orang yang benar, Engkau, yang menguji hati dan batin orang, ya Allah yang adil.

(0.10)Mzm 10:3

Karena orang fasik memuji-muji keinginan hatinya, dan orang yang loba mengutuki dan menista TUHAN.

(0.09)Mzm 65:3

(65-4) karena bersalah. Bilamana pelanggaran-pelanggaran kami melebihi kekuatan kami, Engkaulah yang menghapuskannya.

(0.09)Mzm 103:3

Dia yang mengampuni segala kesalahanmu, yang menyembuhkan segala penyakitmu,

(0.09)Mzm 32:3

Selama aku berdiam diri, tulang-tulangku menjadi lesu karena aku mengeluh sepanjang hari;

(0.09)Mzm 69:5

(69-6) Ya Allah, Engkau mengetahui kebodohanku, kesalahan-kesalahanku tidak tersembunyi bagi-Mu.

(0.09)Mzm 103:12

sejauh timur dari barat, demikian dijauhkan-Nya dari pada kita pelanggaran kita.

(0.09)Mzm 130:3

Jika Engkau, ya TUHAN, mengingat-ingat kesalahan-kesalahan, Tuhan, siapakah yang dapat tahan?

(0.09)Mzm 19:12

(19-13) Siapakah yang dapat mengetahui kesesatan? Bebaskanlah aku dari apa yang tidak kusadari.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=dosa-dosamu AND book:19&page=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)