Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 61 - 61 dari 61 untuk diperintahkannya AND book:15 (0.001 seconds)
(0.098160949945593)Ezr 5:14

Juga perlengkapan emas dan perak dari rumah Allah, yang telah diambil oleh Nebukadnezar dari bait suci yang di Yerusalem dan dibawa ke dalam bait suci yang di Babel, diambil pula oleh raja Koresh dari bait suci yang di Babel itu, dan diserahkan kepada seorang yang bernama Sesbazar yang telah diangkatnya menjadi bupati.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=diperintahkannya AND book:15&page=4
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)