Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 61 - 64 dari 64 untuk inginkan AND book:19 (0.002 seconds)
(0.078505380228137)Mzm 108:3

(108-4) Aku mau bersyukur kepada-Mu di antara bangsa-bangsa, ya TUHAN, dan aku mau bermazmur bagi-Mu di antara suku-suku bangsa;

(0.078505380228137)Mzm 127:2

Sia-sialah kamu bangun pagi-pagi dan duduk-duduk sampai jauh malam, dan makan roti yang diperoleh dengan susah payah--sebab Ia memberikannya kepada yang dicintai-Nya pada waktu tidur.

(0.076829538022814)Mzm 56:1

Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Merpati di pohon-pohon tarbantin yang jauh. Miktam dari Daud, ketika orang Filistin menangkap dia di Gat. (56-2) Kasihanilah aku, ya Allah, sebab orang-orang menginjak-injak aku, sepanjang hari orang memerangi dan mengimpit aku!

(0.076829538022814)Mzm 63:1

Mazmur Daud, ketika ia ada di padang gurun Yehuda. (63-2) Ya Allah, Engkaulah Allahku, aku mencari Engkau, jiwaku haus kepada-Mu, tubuhku rindu kepada-Mu, seperti tanah yang kering dan tandus, tiada berair.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=inginkan AND book:19&page=4
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)