| (0.98116325878594) | Dan 6:23 | (6-24) Lalu sangat sukacitalah raja dan ia memberi perintah, supaya Daniel ditarik dari dalam gua itu. Maka ditariklah Daniel dari dalam gua itu, dan tidak terdapat luka |
| (0.98109797657082) | Dan 2:44 | Tetapi pada zaman raja-raja, Allah semesta langit akan mendirikan suatu kerajaan yang tidak akan binasa |
| (0.98085697550586) | Dan 4:30 | berkatalah raja: "Bukankah itu Babel yang besar itu, yang dengan kekuatan kuasaku dan untuk kemuliaan |
| (0.98085314164004) | Dan 3:23 | Tetapi ketiga orang itu, yakni Sadrakh, Mesakh dan Abednego, jatuh ke dalam perapian yang menyala-nyala itu dengan terikat. |
| (0.98081597444089) | Dan 2:32 | Adapun patung itu, kepalanya dari emas tua, dada dan lengannya dari perak, perut dan pinggangnya dari tembaga, |
| (0.98074611288605) | Dan 12:6 | Dan yang seorang bertanya kepada yang berpakaian kain lenan, |
| (0.98064408945687) | Dan 2:38 | dan yang ke dalam tangannya telah diserahkan-Nya anak-anak manusia, di manapun mereka berada, binatang-binatang di padang dan burung-burung di udara, dan yang dibuat-Nya menjadi kuasa atas semuanya |
| (0.98061001064963) | Dan 11:12 | Setelah tentara besar itu dihancurkannya, maka hatinya akan bermegah; walaupun ia telah menewaskan berlaksa-laksa orang, ia tidak akan mempunyai kekuatan. |
| (0.98056224707135) | Dan 11:11 | Maka menggeramlah raja negeri Selatan itu, lalu maju berperang melawan raja negeri Utara, yang telah mengerahkan sejumlah tentara besar, dan tentara besar itu akan jatuh |
| (0.98049233226837) | Dan 11:14 | Pada waktu itu banyak orang akan bangkit melawan raja negeri Selatan; juga orang-orang yang lalim dari bangsamu akan membesarkan diri, sehingga penglihatan itu menjadi kenyataan, tetapi mereka akan tergelincir. |
| (0.98041192758253) | Dan 11:1 | seperti dahulu aku juga mendampinginya untuk menguatkan dan menyokongnya, yakni pada tahun pertama pemerintahan Darius, |
| (0.98041192758253) | Dan 12:8 | Adapun aku, memang kudengar hal itu, tetapi tidak memahaminya, lalu kutanya: "Tuanku, apakah akhir segala hal ini?" |
| (0.98040734824281) | Dan 8:13 | Kemudian kudengar seorang kudus |
| (0.98007987220447) | Dan 4:19 | Lalu berdirilah Daniel yang namanya Beltsazar, tercengang beberapa saat, pikiran-pikirannya menggelisahkan |
| (0.98007816826411) | Dan 4:6 | Maka aku mengeluarkan titah, bahwa semua orang bijaksana di Babel harus dibawa menghadap aku, supaya mereka memberitahukan kepadaku makna |
| (0.98007816826411) | Dan 5:8 | Tetapi semua orang bijaksana |
| (0.98007816826411) | Dan 8:6 | Ia datang pada domba jantan yang dua tanduknya dan yang kulihat berdiri di depan sungai itu, lalu menyerangnya dengan keganasan yang hebat. |
| (0.98007816826411) | Dan 8:14 | Maka ia menjawab: "Sampai lewat dua ribu tiga ratus petang dan pagi, lalu tempat kudus itu akan dipulihkan |
| (0.98004728434505) | Dan 1:2 | Tuhan menyerahkan Yoyakim, raja Yehuda, dan sebagian dari perkakas-perkakas di rumah Allah ke dalam tangannya. Semuanya itu dibawanya |
| (0.97987603833866) | Dan 2:35 | Maka dengan sekaligus diremukkannyalah juga besi, tanah liat, tembaga, perak dan emas itu, dan semuanya menjadi seperti sekam di tempat pengirikan pada musim panas, lalu angin menghembuskannya, |