(0.40579815217391) | Kej 13:3 | Ia berjalan dari tempat persinggahan ke tempat persinggahan, dari Tanah Negeb |
(0.40546263975155) | Kej 32:8 | Sebab pikirnya: "Jika Esau datang menyerang pasukan yang satu, sehingga terpukul kalah, maka pasukan yang tinggal akan terluput." |
(0.40485599378882) | Kej 11:4 | Juga kata mereka: "Marilah kita dirikan bagi kita sebuah kota dengan sebuah menara yang puncaknya sampai ke langit, |
(0.40387903726708) | Kej 13:9 | Bukankah seluruh negeri ini terbuka untuk engkau? Baiklah pisahkan dirimu dari padaku; jika engkau ke kiri, maka aku ke kanan, jika engkau ke kanan, maka aku ke kiri. |
(0.40354350931677) | Kej 24:65 | Katanya kepada hamba itu: "Siapakah laki-laki itu yang berjalan di padang ke arah kita?" Jawab hamba itu: "Dialah tuanku itu." Lalu Ribka mengambil telekungnya |
(0.40303795031056) | Kej 31:35 | Lalu kata Rahel kepada ayahnya: "Janganlah bapa marah, karena aku tidak dapat bangun berdiri di depanmu, |
(0.40298767080745) | Kej 25:34 | Lalu Yakub memberikan roti dan masakan kacang merah |
(0.40298767080745) | Kej 43:15 | Lalu orang-orang itu mengambil persembahan itu dan mengambil uang dua kali lipat banyaknya, |
(0.4020900621118) | Kej 3:7 | Maka terbukalah mata mereka berdua dan mereka tahu, bahwa mereka telanjang |
(0.40088139751553) | Kej 28:11 | Ia sampai di suatu tempat, |
(0.40073307453416) | Kej 3:16 | Firman-Nya kepada perempuan itu: "Susah payahmu waktu mengandung akan Kubuat sangat banyak |
(0.40073307453416) | Kej 19:22 | Cepatlah, larilah ke sana, sebab aku tidak dapat berbuat apa-apa, sebelum engkau sampai ke sana." Itulah sebabnya nama kota itu disebut Zoar. |
(0.40073307453416) | Kej 35:3 | Marilah kita bersiap dan pergi ke Betel; aku akan membuat mezbah di situ bagi Allah, |
(0.40073307453416) | Kej 38:9 | Tetapi Onan |
(0.39896226708075) | Kej 27:41 | Esau menaruh dendam |
(0.39880864906832) | Kej 38:14 | maka ditanggalkannyalah pakaian kejandaannya, |
(0.39807091614907) | Kej 42:24 | Maka Yusuf mengundurkan diri dari mereka, lalu menangis. |
(0.39708340062112) | Kej 16:5 | Lalu berkatalah Sarai kepada Abram: "Penghinaan yang kuderita ini adalah tanggung jawabmu; akulah yang memberikan hambaku ke pangkuanmu, tetapi baru saja ia tahu, bahwa ia mengandung, ia memandang rendah akan aku; TUHAN kiranya yang menjadi Hakim antara aku |
(0.39708340062112) | Kej 28:6 | Ketika Esau melihat, bahwa Ishak telah memberkati Yakub dan melepasnya ke Padan-Aram untuk mengambil isteri dari situ--pada waktu ia memberkatinya ia telah memesankan kepada Yakub: "Janganlah ambil isteri dari antara perempuan |
(0.39619208074534) | Kej 30:40 | Kemudian Yakub memisahkan domba-domba itu, dihadapkannya kepala-kepala kambing domba itu kepada yang bercoreng-coreng dan kepada segala yang hitam |