| (0.012640571428571) | Ezr 2:69 | Mereka memberi sumbangan sekadar kemampuan mereka untuk perbendaharaan guna pekerjaan itu sebanyak enam puluh satu ribu dirham emas, lima ribu mina perak dan seratus helai kemeja imam. |
| (0.012640571428571) | Ezr 3:4 | Mereka juga mengadakan hari raya Pondok Daun |
| (0.012640571428571) | Ezr 7:16 | beserta segala perak dan emas |
| (0.012640571428571) | Ezr 7:23 | Segala sesuatu yang berdasarkan perintah Allah semesta langit, harus dilaksanakan dengan tekun untuk keperluan rumah Allah semesta langit, supaya jangan pemerintahan raja serta anak-anaknya |
| (0.012640571428571) | Neh 2:7 | Berkatalah aku kepada raja: "Jika raja menganggap baik, berikanlah aku surat-surat bagi bupati-bupati di daerah seberang sungai Efrat, |
| (0.012640571428571) | Neh 3:22 | Di sampingnya para imam, orang-orang dari Lembah Yordan, mengadakan perbaikan. |
| (0.012640571428571) | Neh 4:23 | Demikianlah aku sendiri, saudara-saudaraku, anak buahku dan para penjaga yang mengikut aku, kami semua tidak sempat menanggalkan pakaian kami. Setiap orang memegang senjata dengan tangan kanan. |
| (0.012640571428571) | Neh 6:2 | maka Sanbalat dan Gesyem mengutus orang kepadaku dengan pesan: "Mari, kita mengadakan pertemuan bersama di Kefirim, di lembah Ono! |
| (0.012640571428571) | Neh 6:12 | Karena kuketahui benar, bahwa Allah tidak mengutus dia |
| (0.012640571428571) | Neh 6:16 | Ketika semua musuh kami mendengar hal itu, takutlah semua bangsa sekeliling kami. Mereka sangat kehilangan muka dan menjadi sadar, bahwa pekerjaan itu dilaksanakan dengan bantuan Allah kami. |
| (0.012640571428571) | Neh 9:18 | Bahkan, ketika mereka membuat anak lembu tuangan |
| (0.012640571428571) | Neh 9:38 | Berdasarkan semuanya ini kami mengikat perjanjian |
| (0.012640571428571) | Neh 12:38 | Dan paduan suara yang kedua berarak ke kiri dan aku mengikutinya dengan sebagian dari orang-orang itu melalui tembok dan menara Perapian |
| (0.012640571428571) | Neh 12:39 | Lalu kami melalui pintu gerbang Efraim, |
| (0.012640571428571) | Neh 12:45 | Karena merekalah yang melakukan tugas pelayanan bagi Allah mereka dan tugas pentahiran, demikian juga para penyanyi dan para penunggu pintu gerbang, sesuai dengan perintah Daud |
| (0.012640571428571) | Neh 13:2 | Karena mereka tidak menyongsong orang Israel dengan roti dan air, malah mengupah Bileam |
| (0.012640571428571) | Neh 13:10 | Juga kudapati bahwa sumbangan-sumbangan bagi orang-orang Lewi tidak pernah diberikan, |
| (0.012640571428571) | Neh 13:16 | Juga orang Tirus yang tinggal di situ membawa ikan dan pelbagai barang dagangan dan menjual itu kepada orang-orang Yehuda pada hari Sabat, |
| (0.012640571428571) | Est 1:1 | Pada zaman Ahasyweros |
| (0.012640571428571) | Est 2:21 | Pada waktu itu, ketika Mordekhai duduk di pintu gerbang istana raja, sakit hatilah |