Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1101 - 1120 dari 6805 untuk dapat (0.005 seconds)
(0.26942544117647)Mat 3:9

Dan janganlah mengira, bahwa kamu dapat berkata dalam hatimu: Abraham adalah bapa kami! Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari batu-batu ini!

(0.26886095098039)1Tim 3:5

Jikalau seorang tidak tahu mengepalai keluarganya sendiri, bagaimanakah ia dapat mengurus Jemaat Allah?

(0.2687655245098)Mat 2:16

Ketika Herodes tahu, bahwa ia telah diperdayakan oleh orang-orang majus itu, ia sangat marah. Lalu ia menyuruh membunuh semua anak di Betlehem dan sekitarnya, yaitu anak-anak yang berumur dua tahun ke bawah, sesuai dengan waktu yang dapat diketahuinya dari orang-orang majus itu.

(0.26408702941176)Yes 29:12

dan apabila kitab itu diberikan kepada seorang yang tidak dapat membaca dengan mengatakan: "Baiklah baca ini," maka ia akan menjawab: "Aku tidak dapat membaca."

(0.26408702941176)Hos 12:12

(12-13) Yakub melarikan diri ke tanah Aram, dan Israel memperhambakan diri untuk mendapat isteri, ya, untuk mendapat isteri ia menjadi gembala.

(0.26347041176471)Ayb 41:6

(40-25) Mungkinkah kawan-kawan nelayan memperdagangkan dia, atau membagi-bagikan dia di antara pedagang-pedagang?

(0.26317549019608)Ams 9:7

Siapa mendidik seorang pencemooh, mendatangkan cemooh kepada dirinya sendiri, dan siapa mengecam orang fasik, mendapat cela.

(0.26274995098039)Ayb 23:7

Orang jujurlah yang akan membela diri di hadapan-Nya, dan aku akan bebas dari Hakimku untuk selama-lamanya.

(0.26274995098039)Ams 13:13

Siapa meremehkan firman, ia akan menanggung akibatnya, tetapi siapa taat kepada perintah, akan menerima balasan.

(0.2624622745098)Kel 19:25

Lalu turunlah Musa mendapatkan bangsa itu dan menyatakan hal itu kepada mereka.

(0.2624622745098)Yos 2:8

Tetapi sebelum kedua orang itu tidur, naiklah perempuan itu mendapatkan mereka di atas sotoh

(0.2624622745098)2Sam 14:31

Lalu Yoab pergi mendapatkan Absalom ke rumahnya, dan bertanya kepadanya: "Mengapa hamba-hambamu membakar ladang kepunyaanku itu?"

(0.2624622745098)Est 4:6

Lalu keluarlah Hatah mendapatkan Mordekhai di lapangan kota yang di depan pintu gerbang istana raja,

(0.2624622745098)Ayb 3:17

Di sanalah orang fasik berhenti menimbulkan huru-hara, di sanalah mereka yang kehabisan tenaga mendapat istirahat.

(0.2624622745098)Ayb 9:33

Tidak ada wasit di antara kami, yang dapat memegang kami berdua!

(0.2624622745098)Mzm 25:20

Jagalah kiranya jiwaku dan lepaskanlah aku; janganlah aku mendapat malu, sebab aku berlindung pada-Mu.

(0.2624622745098)Mzm 37:19

mereka tidak akan mendapat malu pada waktu kecelakaan, dan mereka akan menjadi kenyang pada hari-hari kelaparan.

(0.2624622745098)Ams 1:13

kita akan mendapat pelbagai benda yang berharga, kita akan memenuhi rumah kita dengan barang rampasan;

(0.2624622745098)Ams 4:22

Karena itulah yang menjadi kehidupan bagi mereka yang mendapatkannya dan kesembuhan bagi seluruh tubuh mereka.

(0.2624622745098)Ams 6:15

Itulah sebabnya ia ditimpa kebinasaan dengan tiba-tiba, sesaat saja ia diremukkan tanpa dapat dipulihkan lagi.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=dapat&page=56
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)