(0.91743059602649) | Mat 19:24 | Sekali lagi Aku berkata kepadamu, lebih mudah seekor unta masuk melalui lobang jarum dari pada seorang kaya masuk ke dalam Kerajaan Allah." |
(0.91721345695364) | Mat 9:9 | Setelah Yesus pergi dari situ, Ia melihat seorang yang bernama Matius duduk di rumah cukai, lalu Ia berkata kepadanya: "Ikutlah Aku. |
(0.91721345695364) | Mat 13:13 | Itulah sebabnya Aku berkata-kata dalam perumpamaan kepada mereka; karena sekalipun melihat, mereka tidak melihat dan sekalipun mendengar, mereka tidak mendengar dan tidak mengerti. |
(0.91721345695364) | Mat 21:43 | Sebab itu, Aku berkata kepadamu, bahwa Kerajaan Allah akan diambil dari padamu |
(0.91708221192053) | Mat 12:18 | "Lihatlah, itu Hamba-Ku yang Kupilih, yang Kukasihi, yang kepada-Nya jiwa-Ku berkenan; |
(0.91703699337748) | Mat 18:22 | Yesus berkata kepadanya: "Bukan! Aku berkata kepadamu: Bukan sampai tujuh kali, melainkan sampai tujuh puluh kali tujuh kali. |
(0.91696238410596) | Mat 19:9 | Tetapi Aku berkata kepadamu: Barangsiapa menceraikan isterinya, kecuali karena zinah |
(0.91626590728477) | Mat 10:18 | Dan karena Aku, kamu akan digiring ke muka penguasa-penguasa dan raja-raja |
(0.91614868874172) | Mat 5:18 | Karena Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya selama belum lenyap langit dan bumi ini, satu iota atau satu titikpun tidak akan ditiadakan dari hukum Taurat, sebelum semuanya terjadi. |
(0.91614868874172) | Mat 5:20 | Maka Aku berkata kepadamu: Jika hidup keagamaanmu tidak lebih benar |
(0.91614868874172) | Mat 18:13 | Dan Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya jika ia berhasil menemukannya, lebih besar kegembiraannya atas yang seekor itu dari pada atas yang kesembilan puluh sembilan ekor yang tidak sesat. |
(0.91614860927152) | Mat 27:43 | Ia menaruh harapan-Nya pada Allah: baiklah Allah menyelamatkan Dia, |
(0.91609954966887) | Mat 19:23 | Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya sukar sekali bagi seorang kaya |
(0.91557337748344) | Mat 17:12 | dan Aku berkata kepadamu: Elia sudah datang, |
(0.91535456953642) | Mat 8:3 | Lalu Yesus mengulurkan tangan-Nya, menjamah orang itu dan berkata: "Aku mau, jadilah engkau tahir." Seketika itu juga tahirlah orang itu dari pada kustanya. |
(0.91497092715232) | Mat 18:3 | lalu berkata: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya jika kamu tidak bertobat |
(0.91497086092715) | Mat 26:13 | Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya di mana saja Injil ini diberitakan di seluruh dunia, apa yang dilakukannya ini akan disebut juga untuk mengingat dia |
(0.91491311258278) | Mat 26:42 | Lalu Ia pergi untuk kedua kalinya dan berdoa, kata-Nya: "Ya Bapa-Ku jikalau cawan ini tidak mungkin lalu, kecuali apabila Aku meminumnya, jadilah kehendak-Mu! |
(0.9146621192053) | Mat 28:10 | Maka kata Yesus kepada mereka: "Jangan takut |
(0.91466198675497) | Mat 26:75 | Maka teringatlah Petrus akan apa yang dikatakan Yesus kepadanya: "Sebelum ayam berkokok, engkau telah menyangkal Aku tiga kali. |