| (1.00) | Hak 2:4 |
| Setelah Malaikat TUHAN mengucapkan firman itu kepada seluruh Israel, menangislah bangsa itu dengan keras. a |
| (0.96) | Hak 20:4 |
| Lalu orang Lewi, suami perempuan yang terbunuh itu, menjawab: "Aku sampai dengan gundikku di Gibea b kepunyaan suku Benyamin untuk bermalam c di sana. |
| (0.93) | Hak 9:7 |
| Setelah hal itu dikabarkan kepada Yotam, u pergilah ia ke gunung Gerizim v dan berdiri di atasnya, lalu berserulah ia dengan suara nyaring kepada mereka: "Dengarkanlah aku, kamu warga kota Sikhem, maka Allah akan mendengarkan kamu juga. |
| (0.89) | Hak 18:14 |
| Lalu berbicaralah kelima orang yang telah pergi mengintai daerah Lais s itu, katanya kepada saudara-saudara sesukunya: "Tahukah kamu, bahwa dalam rumah-rumah ini ada efod, t terafim, patung pahatan dan patung tuangan? u Oleh sebab itu, insafilah apa yang akan kamu perbuat!" |


