| (1.00) | Ibr 3:14 |
| Karena kita telah beroleh bagian di dalam Kristus, asal saja kita teguh berpegang o sampai kepada akhirnya pada keyakinan iman p kita yang semula. |
| (0.45) | Ibr 11:15 |
| Dan kalau sekiranya dalam hal itu mereka ingat akan tanah asal, yang telah mereka tinggalkan, maka mereka cukup mempunyai kesempatan untuk pulang l ke situ. |
| (0.40) | Ibr 3:6 |
| tetapi Kristus setia sebagai Anak b yang mengepalai rumah-Nya; dan rumah-Nya c ialah kita, jika kita sampai kepada akhirnya teguh berpegang d pada kepercayaan dan pengharapan 1 e yang kita megahkan. |
| (0.11) | Ibr 5:9 |
| dan sesudah Ia mencapai kesempurnaan-Nya, q Ia menjadi pokok keselamatan yang abadi bagi semua orang yang taat kepada-Nya 1 , |
| (0.10) | Ibr 3:12 |
| Waspadalah, hai saudara-saudara, supaya di antara kamu jangan terdapat seorang yang hatinya jahat dan yang tidak percaya oleh karena ia murtad dari Allah l yang hidup 1 . |
| (0.10) | Ibr 12:3 |
| Ingatlah selalu akan Dia, yang tekun menanggung bantahan yang sehebat itu terhadap diri-Nya dari pihak orang-orang berdosa, supaya jangan kamu menjadi lemah n dan putus asa. |
| (0.10) | Ibr 12:15 |
| Jagalah supaya jangan ada seorangpun menjauhkan diri dari kasih karunia Allah, e agar jangan tumbuh akar f yang pahit 1 yang menimbulkan kerusuhan dan yang mencemarkan banyak orang. |
| (0.10) | Ibr 5:12 |
| Sebab sekalipun kamu, ditinjau dari sudut waktu, sudah seharusnya menjadi pengajar, kamu masih perlu lagi diajarkan asas-asas pokok t dari penyataan Allah, dan kamu masih memerlukan susu, bukan makanan keras 1 . u |


