| (1.00) | 1Sam 14:5 |
| Ujung yang satu berdiri di sebelah utara di tentangan Mikhmas, yang lain di sebelah selatan di tentangan Geba. b |
| (0.97) | 1Sam 17:3 |
| Orang Filistin berdiri di bukit sebelah sini dan orang Israel berdiri di bukit sebelah sana, dan lembah ada di antara mereka. |
| (0.94) | 1Sam 15:7 |
| Lalu Saul memukul kalah orang Amalek l mulai dari Hawila sampai ke Syur, m yang di sebelah timur Mesir. |
| (0.93) | 1Sam 14:4 |
| Di antara pelintasan-pelintasan a bukit, yang dicoba Yonatan menyeberanginya ke arah pasukan pengawal orang Filistin, ada ujung bukit batu di sebelah sini dan ada ujung bukit batu di sebelah sana: yang satu bernama Bozes, yang lain bernama Sene. |
| (0.92) | 1Sam 14:40 |
| Kemudian berkatalah ia kepada seluruh orang Israel: "Kamu berdiri di sebelah yang satu dan aku serta anakku Yonatan akan berdiri di sebelah yang lain." Lalu jawab rakyat kepada Saul: "Perbuatlah apa yang kaupandang baik." |
| (0.90) | 1Sam 23:26 |
| Saul f berjalan dari sisi gunung sebelah sini dan Daud dengan orang-orangnya dari sisi gunung sebelah sana. Daud cepat-cepat mengelakkan Saul; tetapi Saul dengan orang-orangnya sudah hampir mengepung Daud serta orang-orangnya untuk menangkap mereka, |
| (0.90) | 1Sam 23:24 |
| Lalu berkemaslah mereka pergi ke Zif, mendahului Saul. Daud dan orang-orangnya ada di padang gurun Maon, d di dataran di sebelah selatan padang belantara. e |
| (0.88) | 1Sam 23:19 |
| Tetapi beberapa orang Zif w pergi menghadap Saul di Gibea dan berkata: "Daud menyembunyikan diri dekat kami x di kubu-kubu gunung dekat Koresa, di bukit Hakhila, y di sebelah selatan padang belantara. |
| (0.88) | 1Sam 14:1 |
| Pada suatu hari Yonatan bin Saul berkata kepada bujang pembawa senjatanya: "Mari kita menyeberang ke dekat pasukan pengawal orang Filistin 1 yang di sebelah sana." Tetapi tidak diberitahukannya hal itu kepada ayahnya. |
| (0.88) | 1Sam 4:18 |
| Ketika disebutnya tabut Allah itu, jatuhlah Eli telentang dari kursi di sebelah pintu gerbang, batang lehernya patah dan ia mati. Sebab telah tua dan gemuk orangnya. Empat puluh tahun l lamanya ia memerintah m sebagai hakim atas orang Israel. |
| (0.88) | 1Sam 6:14 |
| Kereta itu sampai ke ladang Yosua, orang Bet-Semes itu, dan berhenti di sana. Di sana ada batu besar. Mereka membelah kayu kereta itu dan mereka mempersembahkan lembu-lembu sebagai korban bakaran v kepada TUHAN. |
| (0.87) | 1Sam 13:5 |
| Adapun orang Filistin telah berkumpul i untuk berperang melawan orang Israel. Dengan tiga ribu kereta, enam ribu orang pasukan berkuda dan pasukan berjalan kaki sebanyak pasir j di tepi laut mereka bergerak maju dan berkemah di Mikhmas, k di sebelah timur Bet-Awen. l |
| (0.40) | 1Sam 20:20 |
| Maka aku akan memanahkan tiga anak panah l ke samping batu itu, seolah-olah aku membidik suatu sasaran. |
| (0.40) | 1Sam 26:13 |
| Setelah Daud sampai ke seberang, berdirilah ia jauh-jauh di puncak gunung, sehingga ada jarak yang besar antara mereka. |
| (0.40) | 1Sam 20:37 |
| Ketika budak itu sampai ke tempat letaknya anak panah yang dilepaskan Yonatan itu, maka berserulah Yonatan dari belakang budak itu, katanya: "Bukankah anak panah itu lebih ke sana? x " |
| (0.39) | 1Sam 20:22 |
| Tetapi jika begini kukatakan kepada orang muda itu: Lihat anak-anak panah itu lebih ke sana! m --maka pergilah, sebab TUHAN menyuruh engkau pergi. |
| (0.39) | 1Sam 24:2 |
| (24-3) Kemudian Saul mengambil tiga ribu orang yang terpilih dari seluruh orang Israel, lalu pergi mencari j Daud dan orang-orangnya di gunung batu Kambing Hutan. |
| (0.39) | 1Sam 26:1 |
| Datanglah orang Zif i kepada Saul di Gibea serta berkata: "Daud menyembunyikan j diri di bukit Hakhila di padang belantara. k " |
| (0.39) | 1Sam 26:11 |
| Kiranya TUHAN menjauhkan dari padaku untuk menjamah orang yang diurapi TUHAN. Ambillah sekarang tombak yang ada di sebelah kepalanya dan kendi itu, dan marilah kita pergi." |
| (0.38) | 1Sam 26:3 |
| Berkemahlah Saul di bukit Hakhila m yang di tepi jalan di padang belantara, sedang Daud tinggal di padang gurun. Ketika diketahui Daud, bahwa Saul datang mengikuti dia ke padang gurun, |



