(1.00) | Rat 3:17 | Engkau menceraikan nyawaku dari kesejahteraan, aku lupa akan kebahagiaan. |
(1.00) | Rat 3:20 | Jiwaku selalu teringat akan hal itu dan tertekan<x id="p" /> dalam diriku.<x id="q" /> |
(1.00) | Rat 3:25 | TUHAN adalah baik bagi orang yang berharap kepada-Nya,<x id="w" /> bagi jiwa yang mencari Dia. |
(1.00) | Rat 3:51 | Mataku terasa pedih oleh sebab keadaan puteri-puteri kotaku. |
(1.00) | Rat 3:58 | "Ya Tuhan, Engkau telah memperjuangkan perkaraku,<x id="p" /> Engkau telah menyelamatkan hidupku.<x id="q" /> |
(1.00) | Rat 5:9 | Dengan bahaya maut karena serangan pedang di padang gurun, kami harus mengambil makanan kami. |
(0.98) | Rat 3:24 | "TUHAN adalah bagianku,<x id="v" />" kata jiwaku, oleh sebab itu aku berharap kepada-Nya. |
(0.95) | Rat 1:11 | Berkeluh kesah<x id="i" /> seluruh penduduknya, sedang mereka mencari roti;<x id="j" /> harta benda mereka berikan ganti makanan, untuk menyambung hidupnya. "Lihatlah, ya TUHAN, pandanglah, betapa hina aku ini! |
(0.95) | Rat 1:19 | Aku memanggil kekasih-kekasihku,<x id="k" /> tetapi mereka memperdayakan aku; imam-imamku dan para tua-tuaku telah mati<x id="l" /> semuanya di kota, tatkala mencari makan bagi dirinya untuk menyambung hidupnya. |
(0.95) | Rat 2:12 | Kepada ibunya mereka bertanya: "Mana roti dan anggur<n id="1" />?<x id="s" />", sedang mereka jatuh pingsan seperti orang yang gugur di lapangan-lapangan kota, ketika menghembuskan nafas<x id="t" /> di pangkuan<x id="u" /> ibunya. |
(0.94) | Rat 1:16 | Karena inilah aku menangis, mataku mencucurkan air;<x id="z" /> karena jauh dari padaku penghibur<x id="a" /> yang dapat menyegarkan jiwaku; bingunglah anak-anakku, karena terlampau kuat<x id="b" /> si seteru." |
(0.94) | Rat 2:19 | Bangunlah, mengeranglah pada malam hari, pada permulaan giliran jaga malam; curahkanlah isi hatimu<x id="w" /> bagaikan air di hadapan Tuhan,<x id="x" /> angkatlah tanganmu<x id="y" /> kepada-Nya demi hidup anak-anakmu, yang jatuh pingsan<x id="z" /> karena lapar di ujung-ujung jalan! |