| (1.00) | Kel 25:23 |
| "Lagi haruslah engkau membuat meja l dari kayu penaga, dua hasta panjangnya, sehasta lebarnya dan satu setengah hasta tingginya. |
| (1.00) | Kel 37:10 |
| Dibuatnyalah meja f itu dari kayu penaga, dua hasta panjangnya, sehasta lebarnya dan satu setengah hasta tingginya. |
| (0.83) | Kel 25:10 |
| "Haruslah mereka membuat tabut 1 v dari kayu penaga, dua setengah hasta panjangnya, satu setengah hasta lebarnya dan satu setengah hasta tingginya. |
| (0.83) | Kel 37:1 |
| Bezaleel y membuat tabut z itu dari kayu penaga, dua setengah hasta panjangnya, satu setengah hasta lebarnya, dan satu setengah hasta tingginya. |
| (0.71) | Kej 24:55 |
| Tetapi saudara Ribka berkata, serta ibunya juga: "Biarkanlah anak gadis itu tinggal pada kami barang sepuluh hari lagi, j kemudian bolehlah engkau pergi." |
| (0.71) | Kel 25:17 |
| Juga engkau harus membuat tutup pendamaian 1 c dari emas murni, dua setengah hasta panjangnya dan satu setengah hasta lebarnya. |
| (0.71) | Kel 26:16 |
| sepuluh hasta panjangnya satu papan dan satu setengah hasta lebarnya tiap-tiap papan. |
| (0.71) | Kel 30:2 |
| sehasta panjangnya dan sehasta lebarnya, sehingga menjadi empat persegi, tetapi haruslah dua hasta tingginya; tanduk-tanduknya m haruslah seiras dengan mezbah itu. |
| (0.71) | Kel 36:21 |
| sepuluh hasta panjangnya satu papan dan satu setengah hasta lebarnya tiap-tiap papan. |
| (0.71) | Kel 37:6 |
| Dibuatnyalah tutup pendamaian b dari emas murni, dua setengah hasta panjangnya dan satu setengah hasta lebarnya. |
| (0.59) | Kel 37:25 |
| Dibuatnyalah mezbah pembakaran ukupan l itu dari kayu penaga, sehasta panjangnya dan sehasta lebarnya, empat persegi, tetapi dua hasta tingginya; tanduk-tanduknya m seiras dengan mezbah itu. |
| (0.59) | Im 25:44 |
| Tetapi budakmu laki-laki atau perempuan yang boleh kaumiliki adalah dari antara bangsa-bangsa 1 yang di sekelilingmu; hanya dari antara merekalah kamu boleh membeli budak laki-laki dan perempuan. |
| (0.59) | Ul 22:15 |
| maka haruslah ayah dan ibu gadis itu memperlihatkan tanda-tanda keperawanan gadis itu kepada para tua-tua kota di pintu gerbang. c |
| (0.59) | Yeh 40:12 |
| Di bagian muka dari kamar-kamar jaga itu ada sekatan, yang berukuran satu hasta dan demikian juga ukuran sekatan di sebelah yang lain. Dan ukuran kamar jaga itu adalah enam hasta pada kedua belah pihak. |
| (0.47) | Est 2:7 |
| Mordekhai itu pengasuh Hadasa, yakni Ester, a anak saudara ayahnya, sebab anak itu tidak beribu bapa lagi; gadis itu elok b perawakannya dan cantik parasnya. Ketika ibu bapanya mati, ia diangkat sebagai anak oleh Mordekhai. |
| (0.47) | Yeh 43:13 |
| Inilah ukuran-ukuran mezbah i itu dalam hasta, yaitu hasta yang setapak tangan lebih panjang dari hasta biasa: paritnya adalah satu hasta dalamnya dan satu hasta lebarnya dan sekeliling parit itu ada tepi yang tingginya satu jengkal. Dan inilah tinggi mezbah itu: |



pada halaman