(1.00) | Ul 1:19 | "Kemudian kita berangkat dari Horeb dan berjalan melalui segenap padang gurun<x id="y" /> yang besar dan dahsyat yang telah kamu lihat itu, ke arah pegunungan orang Amori,<x id="z" /> seperti yang diperintahkan kepada kita oleh TUHAN, Allah kita; lalu kita sampai ke Kadesh-Barnea.<x id="a" /> |
(1.00) | Ul 2:7 | Sebab TUHAN, Allahmu, memberkati engkau dalam segala pekerjaan tanganmu. Ia memperhatikan<x id="e" /> perjalananmu melalui padang gurun<x id="f" /> yang besar ini; keempat puluh tahun<x id="g" /> ini TUHAN, Allahmu, menyertai engkau<n id="1" />, dan engkau tidak kekurangan apapun.<x id="h" /> |
(1.00) | Ul 11:24 | Setiap tempat yang diinjak oleh telapak kakimu, kamulah yang akan memilikinya:<x id="z" /> mulai dari padang gurun sampai gunung Libanon, dan dari sungai itu, yakni sungai Efrat,<x id="a" /> sampai laut sebelah barat, akan menjadi daerahmu. |