Urutkan berdasar:
Relevansi | Kitab
| (1.00) | Mzm 44:5 |
| (44-6) Dengan Engkaulah kami menanduk z para lawan kami, dengan nama-Mulah kami menginjak-injak a orang-orang yang bangkit menyerang kami. |
| (1.00) | Mzm 60:12 |
| (60-14) Dengan Allah akan kita lakukan perbuatan-perbuatan gagah perkasa, sebab Ia sendiri akan menginjak-injak para lawan e kita. |
| (1.00) | Mzm 108:13 |
| (108-14) Dengan Allah akan kita lakukan perbuatan-perbuatan gagah perkasa, sebab Ia sendiri akan menginjak-injak j para lawan kita. |
| (1.00) | Yes 63:18 |
| Mengapa orang-orang fasik menghina tempat kudus-Mu, f para lawan kami memijak-mijak g bait kudus-Mu? h |
| (0.71) | Neh 4:11 |
| Tetapi lawan-lawan kami berpikir: "Mereka tidak akan tahu dan tidak akan melihat apa-apa, sampai kita ada di antara mereka, membunuh mereka dan menghentikan pekerjaan itu." |



. [