| (1.00) | Mat 18:32 |
| Raja itu menyuruh memanggil orang itu dan berkata kepadanya: Hai hamba yang jahat, seluruh hutangmu telah kuhapuskan karena engkau memohonkannya kepadaku. |
| (0.51) | Kel 32:33 |
| Tetapi TUHAN berfirman kepada Musa: "Siapa yang berdosa kepada-Ku, nama orang itulah yang akan Kuhapuskan x dari dalam kitab-Ku. |
| (0.46) | Yos 5:9 |
| Dan berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Hari ini telah Kuhapuskan cela Mesir itu dari padamu." Itulah sebabnya nama tempat itu disebut Gilgal g sampai sekarang. |
| (0.06) | Zef 3:18 |
| seperti pada hari pertemuan raya." "Aku akan mengangkat malapetaka dari padamu, sehingga oleh karenanya engkau tidak lagi menanggung cela. |
| (0.05) | Kej 7:4 |
| Sebab tujuh hari lagi Aku akan menurunkan hujan j ke atas bumi k empat puluh hari l empat puluh malam m lamanya, dan Aku akan menghapuskan dari muka bumi segala yang ada, yang Kujadikan n itu." |
| (0.05) | Yes 14:22 |
| "Aku akan bangkit p melawan mereka," demikianlah firman TUHAN semesta alam, "Aku akan melenyapkan nama q Babel dan sisanya, anak cucu dan anak cicitnya, r " demikianlah firman TUHAN. |
| (0.05) | Yes 44:22 |
| Aku telah menghapus z segala dosa pemberontakanmu seperti kabut diterbangkan angin dan segala dosamu seperti awan yang tertiup. Kembalilah a kepada-Ku, sebab Aku telah menebus b engkau! |
| (0.05) | Yer 31:36 |
| "Sesungguhnya, seperti ketetapan-ketetapan u ini tidak akan beralih dari hadapan-Ku, demikianlah firman TUHAN, demikianlah keturunan v Israel juga tidak akan berhenti menjadi bangsa di hadapan-Ku untuk sepanjang waktu. |
| (0.04) | 2Raj 23:27 |
| Lalu berfirmanlah TUHAN: "Juga orang Yehuda akan Kujauhkan g dari hadapan-Ku h seperti Aku menjauhkan orang Israel, dan Aku akan membuang i kota yang Kupilih ini, yakni Yerusalem, dan rumah ini, walaupun Aku telah berfirman tentangnya: Nama-Ku akan tinggal di sana!" |
| (0.04) | Yeh 12:23 |
| Oleh karena itu katakanlah kepada mereka: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Aku akan menghentikan sindiran ini dan orang tidak akan mengucapkannya lagi di tanah Israel. Sebaliknya, katakanlah kepada mereka: Waktunya sudah dekat b dan tiap penglihatan akan jadi. c |
| (0.04) | Yeh 28:16 |
| Dengan dagangmu yang besar engkau penuh dengan kekerasan v dan engkau berbuat dosa. Maka Kubuangkan engkau dari gunung Allah dan kerub w yang berjaga membinasakan engkau dari tengah batu-batu yang bercahaya. |
| (0.04) | Yeh 34:25 |
| Aku akan mengadakan perjanjian s damai 1 t dengan mereka dan Aku akan meniadakan binatang buas u dari tanah itu, sehingga mereka dapat diam di padang gurun dengan aman tenteram v dan dapat tidur di hutan-hutan. |
| (0.04) | Why 3:5 |
| Barangsiapa menang, m ia akan dikenakan pakaian putih n yang demikian; Aku tidak akan menghapus namanya 1 dari kitab kehidupan, o melainkan Aku akan mengaku namanya di hadapan Bapa-Ku p dan di hadapan para malaikat-Nya. |


