(1.00) | Neh 8:9 | (8-10) Lalu Nehemia, yakni kepala daerah itu, dan imam Ezra, ahli kitab itu, dan orang-orang Lewi q yang mengajar orang-orang itu, berkata kepada mereka semuanya: "Hari ini adalah kudus bagi TUHAN Allahmu. Jangan kamu berdukacita dan menangis! r ", karena semua orang itu menangis ketika mendengar 1 kalimat-kalimat Taurat itu. |
(0.46) | Neh 9:20 | Dan Engkau memberikan kepada mereka Roh-Mu i yang baik untuk mengajar j mereka 1 . Juga manna-Mu k tidak Kautahan dari mulut mereka dan Engkau memberikan air l kepada mereka untuk melepaskan dahaga. |
(0.10) | Neh 6:7 | Bahkan engkau telah menunjuk nabi-nabi yang harus memberitakan tentang dirimu di Yerusalem, demikian: Ada seorang raja di Yehuda! Sekarang, berita seperti itu akan didengar raja. Oleh sebab itu, mari, kita sama-sama berunding!" |
(0.10) | Neh 8:7 | (8-8) Juga Yesua, Bani, Serebya, Yamin, Akub, Sabetai, Hodia, Maaseya, Kelita, Azarya, Yozabad, Hanan, Pelaya, yang adalah orang-orang Lewi, o mengajarkan p Taurat itu kepada orang-orang 1 itu, sementara orang-orang itu berdiri di tempatnya. |