| (1.00) | 1Taw 21:27 |
| Lalu berfirmanlah TUHAN kepada malaikat itu supaya dikembalikannya pedangnya ke dalam sarungnya. |
| (0.96) | 1Taw 9:2 |
| Dan orang-orang yang mula-mula menetap kembali di tanah-tanah milik mereka, di kota-kota b mereka, ialah orang Israel awam, para imam, orang-orang Lewi dan para budak c di bait Allah. |
| (0.43) | 1Taw 21:4 |
| Namun titah raja itu terpaksa diikuti oleh Yoab, maka pergilah Yoab menjelajahi seluruh Israel, kemudian kembali ke Yerusalem. |
| (0.42) | 1Taw 11:8 |
| Ia memperkuat kota itu sekelilingnya, mulai dari Milo, t bahkan sekelilingnya seluruhnya, sedang Yoab membangun kembali selebihnya dari kota itu. |
| (0.40) | 1Taw 19:5 |
| Ketika mereka berjalan pulang, diberitahukan kepada Daud tentang orang-orang itu, lalu disuruhnya orang menemui mereka, sebab orang-orang itu sangat dipermalukan. Raja berkata: "Tinggallah di Yerikho sampai janggutmu itu tumbuh, kemudian datanglah kembali." |
| (0.11) | 1Taw 4:22 |
| lalu Yokim dan orang-orang Kozeba, lagi Yoas dan Saraf yang menguasai Moab dan kemudian pulang ke Betlehem; --riwayat-riwayat ini tua. |
| (0.10) | 1Taw 21:15 |
| Pula Allah mengutus malaikat j ke Yerusalem k untuk memusnahkannya, dan ketika hendak dimusnahkannya, maka TUHAN melihatnya, lalu menyesallah l Ia karena malapetaka yang hendak didatangkan-Nya itu, lalu berfirmanlah Ia kepada malaikat pemusnah m itu: "Cukup! Turunkanlah sekarang tanganmu itu 1 !" Pada waktu itu malaikat TUHAN itu sedang berdiri dekat tempat pengirikan Ornan, orang Yebus. |
| (0.10) | 1Taw 14:13 |
| Ketika orang Filistin menyerbu sekali lagi di lembah q itu, |
| (0.10) | 1Taw 9:5 |
| Dan dari orang Syela ialah Asaya, anak yang sulung, dengan anak-anaknya. |
| (0.10) | 1Taw 20:3 |
| Penduduk kota itu diangkutnya dan dipaksanya bekerja dengan gergaji, penggerek besi dan kapak. t Demikianlah juga diperlakukan Daud segala kota bani Amon. Sesudah itu pulanglah Daud dengan seluruh tentara ke Yerusalem. |
| (0.10) | 1Taw 9:10 |
| Dari para imam ialah Yedaya, Yoyarib, Yakhin, |
| (0.10) | 1Taw 9:3 |
| Di Yerusalem tinggal orang-orang dari bani Yehuda, dari bani Benyamin, dari bani Efraim dan Manasye: |
| (0.10) | 1Taw 9:7 |
| Dari bani Benyamin ialah Salu bin Mesulam bin Hodawya bin Hasenua, |
| (0.10) | 1Taw 9:12 |
| lalu Adaya bin Yeroham bin Pasyhur e bin Malkia, dan Masai bin Adiel bin Yahzera bin Mesulam bin Mesilemit bin Imer, |
| (0.10) | 1Taw 9:13 |
| dengan sanak saudara mereka, kepala-kepala puak, seribu tujuh ratus enam puluh orang, orang-orang tangkas untuk menyelenggarakan ibadah di rumah Allah. |
| (0.10) | 1Taw 9:14 |
| Dari orang-orang Lewi ialah Semaya bin Hasub bin Azrikam bin Hasabya, dari keturunan Merari; |
| (0.10) | 1Taw 13:3 |
| Dan baiklah kita memindahkan tabut Allah kita ke tempat kita 1 , s sebab pada zaman Saul kita tidak mengindahkannya. t " |
| (0.10) | 1Taw 4:21 |
| Keturunan Sela, f anak Yehuda, ialah Er, bapa Lekha, dan Lada, bapa Maresa, dan kaum-kaum para pengusaha kain lenan halus di Bet-Asybea, |
| (0.10) | 1Taw 16:35 |
| Dan katakanlah: "Selamatkanlah kami, ya TUHAN Allah, Penyelamat r kami, dan kumpulkanlah dan lepaskanlah kami dari antara bangsa-bangsa, supaya kami bersyukur kepada nama-Mu yang kudus, dan bermegah dalam puji-pujian kepada-Mu." |
| (0.10) | 1Taw 17:13 |
| Aku akan menjadi Bapanya, k dan ia akan menjadi anak-Ku. l Tetapi kasih setia-Ku tidak akan Kuhilangkan dari padanya seperti yang Kuhilangkan dari pada orang yang mendahului engkau. |



