(1.00) | Ibr 11:25 | karena ia lebih suka menderita sengsara z dengan umat Allah dari pada untuk sementara menikmati kesenangan dari dosa 1 . |
(1.00) | Ibr 11:39 | Dan mereka semua tidak memperoleh apa yang dijanjikan c itu, sekalipun iman mereka telah memberikan kepada mereka suatu kesaksian d yang baik. |
(1.00) | Ibr 13:16 | Dan janganlah kamu lupa berbuat baik dan memberi bantuan, p sebab korban-korban q yang demikianlah yang berkenan kepada Allah. |
(0.98) | Ibr 12:28 | Jadi, karena kita menerima kerajaan yang tidak tergoncangkan, h marilah kita mengucap syukur dan beribadah kepada Allah menurut cara yang berkenan kepada-Nya, dengan hormat dan takut. i |
(0.97) | Ibr 11:5 | Karena iman Henokh terangkat, supaya ia tidak mengalami kematian, dan ia tidak ditemukan, karena Allah telah mengangkatnya. p Sebab sebelum ia terangkat, ia memperoleh kesaksian, bahwa ia berkenan kepada Allah. |
(0.97) | Ibr 11:6 | Tetapi tanpa iman tidak mungkin orang berkenan kepada Allah. Sebab barangsiapa berpaling kepada Allah, q ia harus percaya bahwa Allah ada 1 , dan bahwa Allah memberi upah kepada orang yang sungguh-sungguh mencari Dia. |
(0.97) | Ibr 13:20 | Maka Allah damai sejahtera, w yang oleh darah perjanjian x yang kekal telah membawa kembali dari antara orang mati y Gembala Agung segala domba, z yaitu Yesus, Tuhan kita, |
(0.96) | Ibr 11:4 | Karena iman Habel telah mempersembahkan kepada Allah korban yang lebih baik 1 dari pada korban Kain. Dengan jalan itu ia memperoleh kesaksian m kepadanya, bahwa ia benar, karena Allah berkenan akan persembahannya n itu dan karena iman ia masih berbicara, sesudah ia mati. o |