| (1.00) | Mzm 66:2 |
| mazmurkanlah kemuliaan nama-Nya, e muliakanlah f Dia dengan puji-pujian! |
| (0.89) | Mzm 33:21 |
| Ya, karena Dia hati kita bersukacita, s sebab kepada nama-Nya t yang kudus kita percaya. |
| (0.89) | Mzm 34:3 |
| (34-4) Muliakanlah TUHAN z bersama-sama dengan aku, marilah kita bersama-sama memasyhurkan a nama-Nya! |
| (0.89) | Mzm 135:3 |
| Pujilah TUHAN, sebab TUHAN itu baik, c bermazmurlah bagi nama-Nya, d sebab nama itu indah! e |
| (0.89) | Mzm 68:4 |
| (68-5) Bernyanyilah bagi Allah, mazmurkanlah nama-Nya, a buatlah jalan bagi Dia yang berkendaraan melintasi awan-awan! b Nama-Nya ialah TUHAN; c beria-rialah di hadapan-Nya! |
| (0.87) | Mzm 29:2 |
| Berilah kepada TUHAN kemuliaan nama-Nya, sujudlah kepada TUHAN dengan berhiaskan kekudusan! e |
| (0.87) | Mzm 96:8 |
| Berilah kepada TUHAN kemuliaan nama-Nya, bawalah persembahan m dan masuklah ke pelataran-Nya! n |
| (0.87) | Mzm 103:1 |
| Dari Daud. Pujilah TUHAN, h hai jiwaku 1 ! i Pujilah nama-Nya j yang kudus, hai segenap batinku! |
| (0.86) | Mzm 149:3 |
| Biarlah mereka memuji-muji nama-Nya dengan tari-tarian, z biarlah mereka bermazmur kepada-Nya dengan rebana dan kecapi! a |
| (0.84) | Mzm 23:3 |
| Ia menyegarkan jiwaku 1 . z Ia menuntun a aku di jalan yang benar b oleh karena nama-Nya. c |
| (0.83) | Mzm 96:2 |
| Menyanyilah bagi TUHAN, pujilah nama-Nya, z kabarkanlah keselamatan a yang dari pada-Nya dari hari ke hari. |
| (0.81) | Mzm 97:12 |
| Bersukacitalah karena TUHAN, n hai orang-orang benar, dan nyanyikanlah syukur bagi nama-Nya o yang kudus. |
| (0.81) | Mzm 106:8 |
| Namun diselamatkan-Nya mereka l oleh karena nama-Nya, m untuk memperkenalkan keperkasaan-Nya. n |
| (0.81) | Mzm 105:1 |
| Bersyukurlah kepada TUHAN 1 , w serukanlah nama-Nya, x perkenalkanlah perbuatan-Nya di antara bangsa-bangsa! |
| (0.81) | Mzm 105:3 |
| Bermegahlah di dalam nama-Nya b yang kudus, biarlah bersukahati orang-orang yang mencari TUHAN! |
| (0.80) | Mzm 72:19 |
| Dan terpujilah kiranya nama-Nya y yang mulia selama-lamanya, dan kiranya kemuliaan-Nya z memenuhi seluruh bumi. Amin, ya amin a . |
| (0.80) | Mzm 145:21 |
| Mulutku mengucapkan z puji-pujian kepada TUHAN dan biarlah segala makhluk a memuji nama-Nya b yang kudus untuk seterusnya dan selamanya. |
| (0.78) | Mzm 148:13 |
| Biarlah semuanya memuji-muji TUHAN, m sebab hanya nama-Nya saja yang tinggi luhur, keagungan-Nya n mengatasi bumi dan langit. o |
| (0.76) | Mzm 69:36 |
| (69-37) anak cucu hamba-hamba-Nya akan mewarisinya d , dan orang-orang yang mencintai nama-Nya akan diam di situ. e |
| (0.76) | Mzm 76:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Dengan permainan kecapi. Mazmur Asaf. Nyanyian. (76-2) Allah terkenal di Yehuda, nama-Nya masyhur k di Israel! |



