| (1.00) | Luk 5:22 |
| Akan tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka 1 , lalu berkata kepada mereka: "Apakah yang kamu pikirkan dalam hatimu? |
| (0.84) | Ef 3:20 |
| Bagi Dialah, yang dapat melakukan o jauh lebih banyak 1 dari pada yang kita doakan p atau pikirkan, seperti yang ternyata dari kuasa q yang bekerja di dalam kita, |
| (0.27) | Rm 12:3 |
| Berdasarkan kasih karunia yang dianugerahkan kepadaku, m aku berkata kepada setiap orang di antara kamu: Janganlah kamu memikirkan hal-hal yang lebih tinggi dari pada yang patut kamu pikirkan, tetapi hendaklah kamu berpikir begitu rupa, sehingga kamu menguasai diri menurut ukuran iman, yang dikaruniakan Allah kepada kamu masing-masing. |
| (0.06) | Ayb 21:27 |
| Sesungguhnya, aku mengetahui pikiranmu, dan muslihat yang kamu rancangkan terhadap aku. |
| (0.05) | Ayb 23:15 |
| Itulah sebabnya hatiku gemetar menghadapi Dia, v kalau semuanya itu kubayangkan, maka aku ketakutan terhadap Dia. w |
| (0.05) | Mzm 56:5 |
| (56-6) Sepanjang hari mereka mengacaukan perkaraku; y mereka senantiasa bermaksud jahat terhadap aku. |
| (0.05) | Yes 14:24 |
| TUHAN semesta alam telah bersumpah, v firman-Nya: "Sesungguhnya seperti yang Kumaksud, w demikianlah akan terjadi, dan seperti yang Kurancang, demikianlah akan terlaksana: x |
| (0.05) | Yoh 7:24 |
| Janganlah menghakimi menurut apa yang nampak, tetapi hakimilah g dengan adil." |
| (0.04) | 1Kor 4:3 |
| Bagiku sedikit sekali artinya entahkah aku dihakimi oleh kamu atau oleh suatu pengadilan manusia. Malahan diriku sendiripun tidak kuhakimi. |
| (0.04) | 1Sam 25:25 |
| Janganlah kiranya tuanku mengindahkan Nabal, orang yang dursila itu, sebab seperti namanya demikianlah ia: Nabal namanya dan bebal e f orangnya. Tetapi aku, hambamu ini, tidak melihat orang-orang yang tuanku suruh. |
| (0.04) | Luk 12:29 |
| Jadi, janganlah kamu mempersoalkan apa yang akan kamu makan atau apa yang akan kamu minum dan janganlah cemas hatimu. |
| (0.04) | Yoh 2:24 |
| Tetapi Yesus sendiri tidak mempercayakan diri-Nya kepada mereka, karena Ia mengenal mereka semua, |
| (0.04) | 1Kor 10:24 |
| Jangan seorangpun yang mencari keuntungannya sendiri, tetapi hendaklah tiap-tiap orang mencari keuntungan orang lain. a |
| (0.04) | Yak 2:12 |
| Berkatalah dan berlakulah 1 seperti orang-orang yang akan dihakimi k oleh hukum yang memerdekakan l orang. |
| (0.03) | Hak 18:14 |
| Lalu berbicaralah kelima orang yang telah pergi mengintai daerah Lais s itu, katanya kepada saudara-saudara sesukunya: "Tahukah kamu, bahwa dalam rumah-rumah ini ada efod, t terafim, patung pahatan dan patung tuangan? u Oleh sebab itu, insafilah apa yang akan kamu perbuat!" |
| (0.03) | 1Sam 25:17 |
| Oleh sebab itu, pikirkanlah dan pertimbangkanlah apa yang harus kauperbuat, sebab telah diputuskan bahwa celaka akan didatangkan kepada tuan kita dan kepada seisi rumahnya, dan ia seorang yang dursila, r sehingga orang tidak dapat berbicara dengan dia." |
| (0.03) | Mat 6:34 |
| Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari." |
| (0.03) | Mat 16:8 |
| Dan ketika Yesus mengetahui apa yang mereka perbincangkan, Ia berkata: "Mengapa kamu memperbincangkan soal tidak ada roti? Hai orang-orang yang kurang percaya! v |
| (0.03) | Mrk 4:24 |
| Lalu Ia berkata lagi: "Camkanlah apa yang kamu dengar! Ukuran yang kamu pakai untuk mengukur akan diukurkan kepadamu, dan di samping itu akan ditambah lagi g kepadamu. |
| (0.03) | Kis 2:29 |
| Saudara-saudara, z aku boleh berkata-kata dengan terus terang kepadamu tentang Daud, bapa bangsa kita. a Ia telah mati dan dikubur, b dan kuburannya masih ada pada kita c sampai hari ini. |



