| (1.00) | 2Raj 23:27 |
| Lalu berfirmanlah TUHAN: "Juga orang Yehuda akan Kujauhkan g dari hadapan-Ku h seperti Aku menjauhkan orang Israel, dan Aku akan membuang i kota yang Kupilih ini, yakni Yerusalem, dan rumah ini, walaupun Aku telah berfirman tentangnya: Nama-Ku akan tinggal di sana!" |
| (0.99) | 2Raj 21:7 |
| Ia menaruh juga patung Asyera g yang telah dibuatnya dalam rumah, h walaupun sehubungan dengan rumah itu TUHAN telah berfirman kepada Daud dan kepada Salomo, anaknya: "Dalam rumah ini dan di Yerusalem, yang telah Kupilih dari antara segala suku Israel, Aku akan menaruh nama-Ku i untuk selama-lamanya! |
| (0.98) | 2Raj 19:23 |
| Dengan perantaraan utusan-utusanmu engkau telah mencela Tuhan, dan engkau telah berkata: w Dengan banyaknya keretaku x aku naik ke tempat-tempat tinggi di pegunungan, ke tempat yang paling jauh di gunung Libanon; aku telah menebang y pohon-pohon arasnya yang tinggi besar, pohon-pohon sanobarnya yang terpilih; aku telah masuk ke tempat permalaman yang paling ujung, ke hutan pohon-pohonannya yang lebat. |
| (0.46) | 2Raj 10:3 |
| maka pilihlah seorang yang terbaik dan yang paling tepat dari antara anak-anak tuanmu, lalu dudukkanlah dia di atas takhta ayahnya, kemudian berperanglah membela keluarga tuanmu." |
| (0.44) | 2Raj 3:19 |
| Kamu akan memusnahkan segala kota yang berkubu dan segala kota pilihan; kamu akan menumbangkan segala pohon yang baik; kamu akan menutup segala mata air dan kamu akan merusakkan segala ladang yang baik dengan batu-batu." |
| (0.12) | 2Raj 14:21 |
| Segenap bangsa Yehuda mengambil Azarya, d yang masih berumur enam belas tahun dan mengangkat dia menjadi raja menggantikan ayahnya, Amazia. |
| (0.11) | 2Raj 8:12 |
| Hazael berkata: "Mengapa tuanku menangis?" Jawab Elisa: "Sebab aku tahu bagaimana malapetaka m yang akan kaulakukan kepada orang Israel: kotanya yang berkubu akan kaucampakkan ke dalam api, terunanya akan kaubunuh dengan pedang, bayinya n akan kauremukkan o dan perempuannya yang mengandung akan kaubelah. p " |
| (0.11) | 2Raj 20:13 |
| Hizkia bersukacita atas kedatangan mereka, lalu diperlihatkannyalah kepada mereka segenap gedung harta bendanya, emas dan perak, rempah-rempah dan minyak yang berharga, gedung persenjataannya dan segala yang terdapat dalam perbendaharaannya. Tidak ada barang yang tidak diperlihatkan Hizkia kepada mereka di istananya dan di seluruh daerah kekuasaannya. |
| (0.10) | 2Raj 7:14 |
| Sesudah itu mereka mengambil dua kereta kuda, kemudian raja menyuruh mereka menyusul tentara Aram sambil berkata: "Pergilah melihatnya!" |
| (0.10) | 2Raj 10:2 |
| "Sekarang, segera sesudah surat ini sampai kepadamu, kamu yang mempunyai anak-anak tuanmu di bawah pengawasanmu, lagipula mempunyai kereta dan kuda dan kota yang berkubu serta senjata, |
| (0.10) | 2Raj 17:32 |
| Di samping itu mereka berbakti kepada TUHAN dan mengangkat g dari kalangan mereka imam untuk bukit-bukit pengorbanan, maka orang-orang inilah yang melakukan ibadah bagi mereka di kuil di atas bukit-bukit pengorbanan itu. |
| (0.10) | 2Raj 20:9 |
| Yesaya menjawab: "Inilah yang akan menjadi tanda k bagimu dari TUHAN, bahwa TUHAN akan melakukan apa yang telah dijanjikan-Nya: Akan majukah bayang-bayang itu sepuluh tapak atau akan mundur sepuluh tapak?" |
| (0.10) | 2Raj 23:28 |
| Selebihnya dari riwayat Yosia dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? |
| (0.10) | 2Raj 24:16 |
| Semua orang yang gagah perkasa, tujuh ribu orang banyaknya, para tukang dan para pandai besi, d seribu orang banyaknya, sekalian pahlawan yang sanggup berperang, dibawa oleh raja Babel sebagai orang buangan ke Babel. |
| (0.10) | 2Raj 17:21 |
| Ketika Ia mengoyakkan s Israel dari pada keluarga Daud, maka mereka mengangkat Yerobeam bin Nebat menjadi raja, t tetapi Yerobeam membuat orang Israel menyimpang dari pada mengikuti TUHAN dan mengakibatkan mereka melakukan dosa u yang besar. |


