| (0.93) | Mzm 102:28 | 
  | (102-29) Anak hamba-hamba-Mu f akan diam dengan tenteram, dan anak cucu g mereka akan tetap ada di hadapan-Mu.  | 
| (0.93) | Mzm 67:4 | 
  | (67-5) Kiranya suku-suku bangsa bersukacita dan bersorak-sorai, m sebab Engkau memerintah bangsa-bangsa dengan adil, n dan menuntun suku-suku bangsa di atas bumi. o Sela  | 
| (0.93) | Mzm 55:3 | 
  | (55-4) karena teriakan musuh, karena aniaya orang fasik; sebab mereka menimpakan kemalangan kepadaku, c dan dengan geramnya d mereka memusuhi e aku.  | 
| (0.93) | Mzm 91:4 | 
  | Dengan kepak-Nya Ia akan menudungi engkau, di bawah sayap-Nya engkau akan berlindung, i kesetiaan-Nya ialah perisai j dan pagar tembok.  | 
| (0.93) | Mzm 103:20 | 
  | Pujilah TUHAN, r hai malaikat-malaikat-Nya, s hai pahlawan-pahlawan t perkasa yang melaksanakan u firman-Nya dengan mendengarkan suara firman-Nya.  | 
| (0.93) | Mzm 43:4 | 
  | Maka aku dapat pergi e ke mezbah f Allah, menghadap Allah, yang adalah sukacitaku g dan kegembiraanku, h dan bersyukur kepada-Mu dengan kecapi, i ya Allah, ya Allahku!  | 
| (0.93) | Mzm 15:5 | 
  | yang tidak meminjamkan uangnya dengan makan riba c dan tidak menerima suap d melawan orang yang tak bersalah. Siapa yang berlaku demikian, tidak akan goyah e selama-lamanya.  | 
| (0.93) | Mzm 28:7 | 
  | TUHAN adalah kekuatanku q dan perisaiku; kepada-Nya hatiku percaya. r Aku tertolong sebab itu beria-ria s hatiku, dan dengan nyanyianku t aku bersyukur kepada-Nya.  | 
| (0.93) | Mzm 35:15 | 
  | Tetapi ketika aku tersandung jatuh, bersukacitalah n mereka dan berkerumun, berkerumun melawan aku; orang-orang asing yang tidak kukenal menista o aku dengan tidak henti-hentinya;  | 
| (0.93) | Mzm 65:4 | 
  | (65-5) Berbahagialah orang yang Engkau pilih g dan yang Engkau suruh mendekat 1 h untuk diam di pelataran-Mu! Kiranya kami menjadi kenyang dengan segala yang baik di rumah-Mu, i di bait-Mu yang kudus.  | 
| (0.92) | Mzm 39:11 | 
  | (39-12) Engkau menghajar t seseorang dengan hukuman u karena kesalahannya, dan menghancurkan v keelokannya sama seperti gegat; w sesungguhnya, setiap manusia adalah kesia-siaan belaka. x Sela  | 
| (0.92) | Mzm 44:2 | 
  | (44-3) Engkau sendiri, dengan tangan-Mu, telah menghalau n bangsa-bangsa, tetapi mereka ini Kaubiarkan bertumbuh; o suku-suku bangsa telah Kaucelakakan, p tetapi mereka ini Kaubiarkan berkembang. q  | 
| (0.92) | Mzm 45:7 | 
  | (45-8) Engkau mencintai keadilan j dan membenci kefasikan; k sebab itu Allah, Allahmu, telah mengurapi l engkau dengan minyak sebagai tanda kesukaan, m melebihi teman-teman sekutumu.  | 
| (0.92) | Mzm 59:11 | 
  | (59-12) Janganlah membunuh mereka, supaya bangsaku tidak lupa, u halaulah mereka kian ke mari dengan kuasa-Mu, dan jatuhkanlah v mereka, ya Tuhan, perisai w kami!  | 
| (0.92) | Mzm 78:55 | 
  | dihalau-Nya bangsa-bangsa q dari depan mereka, dibagi-bagikan-Nya kepada mereka tanah pusaka r dengan tali pengukur, dan disuruh-Nya suku-suku Israel mendiami kemah-kemah mereka itu.  | 
| (0.92) | Mzm 127:2 | 
  | Sia-sialah kamu bangun pagi-pagi dan duduk-duduk sampai jauh malam, dan makan roti a yang diperoleh dengan susah payah--sebab Ia memberikannya kepada yang dicintai-Nya b pada waktu tidur 1 . c  | 
| (0.92) | Mzm 32:9 | 
  | Janganlah seperti kuda atau bagal yang tidak berakal, yang kegarangannya harus dikendalikan dengan tali les dan kekang, z kalau tidak, ia tidak akan mendekati engkau.  | 
| (0.92) | Mzm 42:7 | 
  | (42-8) Samudera raya berpanggil-panggilan e dengan deru air terjun-Mu; segala gelora dan gelombang-Mu bergulung melingkupi aku. f  | 
| (0.92) | Mzm 92:4 | 
  | (92-5) Sebab telah Kaubuat aku bersukacita, a ya TUHAN, dengan pekerjaan-Mu, karena perbuatan tangan-Mu b aku akan bersorak-sorai.  | 
| (0.92) | Mzm 9:1 | 
  | Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Mut-Laben. Mazmur Daud. (9-2) Aku mau bersyukur kepada TUHAN 1 dengan segenap hatiku, g aku mau menceritakan segala perbuatan-Mu h yang ajaib;  | 




