| (0.20) | 2Taw 20:27 |
| Lalu pulanglah sekalian orang Yehuda dan Yerusalem dengan Yosafat di depan. Mereka kembali ke Yerusalem dengan sukacita, karena TUHAN telah membuat mereka bersukacita karena kekalahan musuh mereka. |
| (0.20) | Yes 60:4 |
| Angkatlah mukamu dan lihatlah ke sekeliling, mereka semua datang berhimpun r kepadamu 1 ; anak-anakmu laki-laki datang dari jauh, s dan anak-anakmu perempuan t digendong. u |
| (0.19) | 2Taw 15:11 |
| Pada hari itu mereka mempersembahkan kepada TUHAN tujuh ratus lembu sapi dan tujuh ribu kambing domba dari jarahan t yang mereka bawa pulang. |
| (0.19) | Ezr 4:1 |
| Ketika lawan orang Yehuda 1 dan Benyamin mendengar, bahwa orang-orang yang pulang dari pembuangan itu sedang membangun y bait suci bagi TUHAN, Allah Israel, |
| (0.19) | Ezr 7:7 |
| Juga berangkat pulang ke Yerusalem beberapa rombongan orang Israel dan imam, orang Lewi, penyanyi, penunggu pintu gerbang dan budak di bait Allah pada tahun ketujuh zaman raja Artahsasta. h |
| (0.19) | Kej 24:54 |
| Sesudah itu makan dan minumlah mereka, ia dan orang-orang yang bersama-sama dengan dia, dan mereka bermalam di situ. Paginya sesudah mereka bangun, berkatalah hamba itu: "Lepaslah aku pulang i kepada tuanku." |
| (0.19) | 1Taw 19:4 |
| Lalu Hanun menyuruh menangkap pegawai-pegawai Daud itu, disuruhnya mencukur mereka dan memotong pakaian mereka pada bagian tengah sampai pangkal paha mereka, kemudian dilepasnya mereka. |
| (0.19) | Luk 2:51 |
| Lalu Ia pulang bersama-sama mereka ke Nazaret; f dan Ia tetap hidup dalam asuhan mereka. Dan ibu-Nya menyimpan semua perkara itu di dalam hatinya. g |
| (0.19) | Mrk 12:3 |
| Tetapi mereka menangkap hamba itu dan memukulnya, lalu menyuruhnya pergi dengan tangan hampa. |
| (0.19) | Kis 19:41 |
| (19-40b) Dan dengan kata-kata itu ia membubarkan kumpulan rakyat itu. |
| (0.19) | Kis 22:17 |
| Sesudah aku kembali di Yerusalem d dan ketika aku sedang berdoa di dalam Bait Allah, rohku diliputi oleh kuasa ilahi 1 . e |
| (0.19) | Bil 24:14 |
| Dan sekarang, aku ini sudah hendak pergi kepada bangsaku; marilah kuberitahukan kepadamu apa yang akan dilakukan bangsa itu kepada bangsamu di kemudian hari. m " |
| (0.19) | Bil 35:32 |
| Juga janganlah kamu menerima uang tebusan karena seseorang yang telah melarikan diri ke kota perlindungannya, supaya ia boleh kembali untuk diam di tanahnya sebelum matinya imam besar. |
| (0.19) | Hak 19:28 |
| Berkatalah ia kepada perempuan itu: "Bangunlah, marilah kita pergi." Tetapi tidak ada jawabnya. Lalu diangkatnyalah mayat itu ke atas keledai, berkemaslah ia, kemudian pergi ke tempat kediamannya. |
| (0.19) | 1Sam 26:25 |
| Lalu berkatalah Saul kepada Daud: "Diberkatilah m kiranya engkau, anakku Daud. Apa juapun yang kauperbuat, pastilah engkau sanggup melakukannya." Lalu pergilah Daud meneruskan perjalanannya dan pulanglah Saul ke tempatnya. |
| (0.19) | 2Sam 10:4 |
| Lalu Hanun menyuruh menangkap pegawai-pegawai Daud itu, disuruhnya mencukur setengah dari janggut w mereka dan memotong pakaian mereka pada bagian tengah sampai pantat x mereka, kemudian dilepasnya mereka. |
| (0.19) | 2Raj 23:20 |
| Ia menyembelih u di atas mezbah-mezbah itu semua imam bukit-bukit pengorbanan yang ada di sana dan dibakarnya tulang-tulang v manusia di atasnya, lalu pulanglah ia ke Yerusalem. |
| (0.19) | Za 10:9 |
| Sekalipun Aku telah menyerakkan mereka ke antara bangsa-bangsa, tetapi di tempat-tempat yang jauh mereka akan ingat kepada-Ku; n mereka akan hidup bersama-sama anak-anak mereka dan mereka akan kembali. |
| (0.18) | Kej 24:61 |
| Lalu berkemaslah Ribka beserta hamba-hambanya t perempuan, dan mereka naik unta mengikuti orang itu. Demikianlah hamba itu membawa Ribka lalu berjalan pulang. |
| (0.18) | Yos 6:14 |
| Demikianlah pada hari kedua mereka mengelilingi kota itu sekali saja, lalu pulang ke tempat perkemahan. Dan begitulah dilakukan mereka enam hari lamanya. |




