(0.16) | Kel 29:37 | Tujuh hari lamanya haruslah engkau mengadakan pendamaian bagi mezbah itu; haruslah engkau menguduskannya, maka mezbah itu akan menjadi maha kudus; setiap orang yang kena kepada mezbah itu akan menjadi kudus. t " |
(0.16) | Im 13:59 | Itulah hukum tentang kusta yang ada pada pakaian bulu domba atau lenan atau pada benang lungsin atau pada benang pakan atau pada setiap barang kulit, untuk menyatakan tahir atau najisnya." |
(0.16) | Bil 22:35 | Tetapi Malaikat TUHAN berfirman kepada Bileam: "Pergilah bersama-sama dengan orang-orang itu, tetapi hanyalah perkataan yang akan Kukatakan kepadamu harus kaukatakan." Sesudah itu pergilah Bileam bersama-sama dengan pemuka-pemuka Balak itu. |
(0.16) | Yos 9:10 | dan segala yang dilakukan-Nya terhadap kedua raja orang Amori itu di seberang sungai Yordan, Sihon, raja Hesybon, x dan Og, raja Basan, y yang diam di Asytarot. z |
(0.16) | 2Sam 10:12 | Kuatkanlah hatimu g dan marilah kita menguatkan hati untuk bangsa kita dan untuk kota-kota Allah kita. TUHAN kiranya melakukan yang baik di mata-Nya. h " |
(0.16) | Pkh 5:15 | (5-14) Sebagaimana ia keluar dari kandungan ibunya, demikian juga ia akan pergi, y telanjang seperti ketika ia datang, dan tak diperolehnya dari jerih payahnya z suatupun yang dapat dibawa dalam tangannya. a |
(0.16) | Yes 41:23 | Beritahukanlah hal-hal yang akan datang kemudian, supaya kami mengetahui, u bahwa kamu ini sungguh allah; bertindak sajalah, biar secara baik ataupun secara buruk, v supaya kami bersama-sama tercengang w melihatnya! |
(0.16) | Yeh 33:15 | orang jahat itu mengembalikan gadaian p orang, ia membayar ganti rampasannya, q menuruti peraturan-peraturan yang memberi hidup, sehingga tidak berbuat curang lagi, ia pasti hidup, ia tidak akan mati. r |
(0.16) | Kej 31:18 | digiringnya seluruh ternaknya dan segala apa yang telah diperolehnya, c yakni ternak kepunyaannya, yang telah diperolehnya di Padan-Aram, d dengan maksud pergi kepada Ishak, e ayahnya, ke tanah Kanaan. f |
(0.16) | Kej 37:27 | Marilah kita jual dia kepada orang Ismael ini, tetapi janganlah kita apa-apakan dia, karena ia saudara z kita, darah daging a kita." Dan saudara-saudaranya mendengarkan perkataannya itu. |
(0.16) | Im 22:5 | atau orang yang kena kepada seekor binatang yang merayap z yang menajiskan dia atau kepada salah seorang manusia a yang menajiskan dia, dengan kenajisan apapun ia menjadi najis, |
(0.16) | Bil 11:5 | Kita teringat kepada ikan yang kita makan di Mesir dengan tidak bayar apa-apa, kepada mentimun dan semangka, bawang prei, bawang merah dan bawang putih. h |
(0.16) | Yos 1:18 | Setiap orang yang menentang perintahmu dan tidak mendengarkan t perkataanmu, apapun yang kauperintahkan kepadanya, dia akan dihukum mati. Hanya, kuatkan dan teguhkanlah hatimu! u " |
(0.16) | 1Sam 11:10 | Lalu orang-orang Yabesh itu berkata kepada Nahas: "Besok kami akan keluar menyerahkan c diri kepadamu; maka bolehlah kamu lakukan terhadap kami apapun yang kamu pandang baik." |
(0.16) | 1Sam 17:22 | Lalu Daud menurunkan barang-barangnya dan meninggalkannya di tangan penjaga barang-barang b tentara. Berlari-larilah Daud ke tempat barisan; sesampai di sana, bertanyalah ia kepada kakak-kakaknya apakah mereka selamat. |
(0.16) | 2Sam 3:25 | Apakah engkau tidak kenal Abner bin Ner itu. Ia datang untuk memperdaya engkau dan untuk mengetahui gerak-gerikmu dan untuk mengetahui segala yang hendak kaulakukan." |
(0.16) | 2Sam 14:10 | Lalu berkatalah raja: "Jika ada orang yang mengatakan apa-apa lagi terhadap engkau, bawalah orang itu menghadap aku, maka ia tidak akan mengusik engkau lagi." |
(0.16) | 2Taw 29:36 | Hizkia dan seluruh rakyat bersukacita akan apa yang telah ditetapkan Allah bagi bangsa itu, karena hal itu terjadi dengan tak disangka-sangka. p |
(0.16) | Ezr 6:13 | Kemudian Tatnai, bupati daerah sebelah barat sungai Efrat, Syetar-Boznai dan rekan-rekan g mereka berbuat dengan seksama menurut apa yang diperintahkan raja Darius. |
(0.16) | Ayb 39:10 | (39-13) Dapatkah engkau memaksa lembu hutan mengikuti alur bajak dengan keluan, g atau apakah ia akan menyisir tanah lembah mengikuti engkau? |