| (0.04) | Luk 23:9 |
| Ia mengajukan banyak pertanyaan kepada Yesus, tetapi Yesus tidak memberi jawaban apapun. d |
| (0.04) | Tit 3:4 |
| Tetapi ketika nyata a kemurahan b Allah, Juruselamat c kita, dan kasih-Nya kepada manusia, |
| (0.04) | Yes 7:12 |
| Tetapi Ahas menjawab: "Aku tidak mau meminta 1 , aku tidak mau mencobai c TUHAN." |
| (0.04) | Am 5:24 |
| Tetapi biarlah keadilan t bergulung-gulung seperti air dan kebenaran u seperti sungai v yang selalu mengalir." |
| (0.04) | Hos 7:9 |
| Orang-orang luar memakan habis kekuatannya, a tetapi ia sendiri tidak mengetahuinya; juga ia sudah banyak beruban, tetapi ia sendiri tidak mengetahuinya. |
| (0.04) | Kej 19:10 |
| Tetapi kedua orang b itu mengulurkan tangannya, menarik Lot masuk ke dalam rumah, lalu menutup pintu. |
| (0.04) | Kej 37:11 |
| Maka iri hatilah saudara-saudaranya kepadanya, y tetapi ayahnya menyimpan hal itu dalam hatinya. z |
| (0.04) | Kel 7:12 |
| Masing-masing mereka melemparkan tongkatnya, dan tongkat-tongkat itu menjadi ular 1 ; tetapi tongkat Harun menelan tongkat-tongkat mereka. |
| (0.04) | Kel 9:21 |
| tetapi siapa yang tidak mengindahkan b firman TUHAN, meninggalkan hamba-hambanya serta ternaknya di padang. |
| (0.04) | Kel 21:23 |
| Tetapi jika perempuan itu mendapat kecelakaan yang membawa maut, maka engkau harus memberikan nyawa ganti nyawa, o |
| (0.04) | Kel 40:37 |
| Tetapi jika awan itu tidak naik, maka merekapun tidak berangkat sampai hari awan itu naik. |
| (0.04) | Ul 1:26 |
| Tetapi kamu tidak mau berjalan ke sana, l kamu menentang m titah TUHAN 1 , Allahmu. |
| (0.04) | Ul 14:10 |
| tetapi segala yang tidak bersirip atau bersisik janganlah kamu makan; haram semuanya itu bagimu. |
| (0.04) | Ul 22:20 |
| Tetapi jika tuduhan itu benar e dan tidak didapati tanda-tanda keperawanan pada si gadis, |
| (0.04) | 1Sam 12:25 |
| Tetapi jika kamu terus y berbuat jahat, maka kamu akan dilenyapkan, z baik kamu maupun rajamu itu. a " |
| (0.04) | 1Raj 1:10 |
| tetapi nabi Natan dan Benaya dan para pahlawan dan Salomo, o adiknya, tidak diundangnya. p |
| (0.04) | 1Raj 2:45 |
| Tetapi diberkatilah kiranya raja Salomo dan kokohlah i takhta Daud di hadapan TUHAN sampai selama-lamanya." |
| (0.04) | 2Raj 17:40 |
| Tetapi mereka tidak mau mendengarkan, melainkan mereka berbuat sesuai dengan adat mereka yang dahulu. |
| (0.04) | Ayb 5:3 |
| Aku sendiri pernah melihat k orang bodoh berakar, l tetapi serta-merta m kukutuki n tempat kediamannya. |
| (0.04) | Ayb 6:25 |
| Alangkah kokohnya kata-kata e yang jujur! Tetapi apakah maksud celaan dari pihakmu itu? |




