(0.20) | Mrk 11:23 | <span class="red">Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dan tercampaklah ke dalam laut! asal tidak bimbang hatinya, tetapi percaya, bahwa apa yang dikatakannya itu akan terjadi, maka hal itu akan terjadi baginya.<x id="s" />span> |
(0.20) | Luk 3:1 | Dalam tahun kelima belas dari pemerintahan Kaisar Tiberius, ketika Pontius Pilatus<x id="i" /> menjadi wali negeri Yudea, dan Herodes<x id="j" /> raja wilayah Galilea, Filipus, saudaranya, raja wilayah Iturea dan Trakhonitis, dan Lisanias raja wilayah Abilene, |
(0.20) | Luk 3:16 | Yohanes menjawab dan berkata kepada semua orang itu: "Aku membaptis kamu dengan air,<x id="a" /> tetapi Ia yang lebih berkuasa dari padaku akan datang dan membuka tali kasut-Nyapun aku tidak layak. Ia akan membaptis kamu dengan Roh Kudus<n id="1" /> dan dengan api.<x id="b" /> |
(0.20) | Luk 5:17 | Pada suatu hari ketika Yesus mengajar, ada beberapa orang Farisi dan ahli Taurat<x id="j" /> duduk mendengarkan-Nya. Mereka datang dari semua desa di Galilea dan Yudea dan dari Yerusalem. Kuasa Tuhan menyertai Dia, sehingga Ia dapat menyembuhkan orang sakit.<x id="k" /> |
(0.20) | Luk 9:12 | <n id="1" />Pada waktu hari mulai malam datanglah kedua belas murid-Nya kepada-Nya dan berkata: "Suruhlah orang banyak itu pergi, supaya mereka pergi ke desa-desa dan kampung-kampung sekitar ini untuk mencari tempat penginapan dan makanan, karena di sini kita berada di tempat yang sunyi." |
(0.20) | Luk 9:33 | Dan ketika kedua orang itu hendak meninggalkan Yesus, Petrus berkata kepada-Nya: "Guru,<x id="s" /> betapa bahagianya kami berada di tempat ini. Baiklah kami dirikan sekarang tiga kemah, satu untuk Engkau, satu untuk Musa dan satu untuk Elia." Tetapi Petrus tidak tahu apa yang dikatakannya itu. |
(0.20) | Luk 9:48 | dan berkata kepada mereka: <span class="red">"Barangsiapa menyambut anak ini dalam nama-Ku, ia menyambut Aku; dan barangsiapa menyambut Aku, ia menyambut Dia, yang mengutus Aku.<x id="b" /> Karena yang terkecil di antara kamu sekalian, dialah yang terbesar.<x id="c" />"span> |
(0.20) | Luk 10:21 | Pada waktu itu juga bergembiralah Yesus dalam Roh Kudus dan berkata: <span class="red">"Aku bersyukur kepada-Mu, Bapa, Tuhan langit dan bumi, karena semuanya itu Engkau sembunyikan bagi orang bijak dan orang pandai, tetapi Engkau nyatakan kepada orang kecil<n id="1" />.<x id="m" /> Ya Bapa, itulah yang berkenan kepada-Mu.span> |
(0.20) | Luk 12:58 | <span class="red">Sebab, jikalau engkau dengan lawanmu pergi menghadap pemerintah, berusahalah berdamai dengan dia selama di tengah jalan, supaya jangan engkau diseretnya kepada hakim dan hakim menyerahkan engkau kepada pembantunya dan pembantu itu melemparkan engkau ke dalam penjara.<x id="p" />span> |
(0.20) | Yoh 7:28 | Waktu Yesus mengajar di Bait Allah,<x id="l" /> Ia berseru: <span class="red">"Memang Aku kamu kenal dan kamu tahu dari mana asal-Ku;<x id="m" /> namun Aku datang bukan atas kehendak-Ku sendiri, tetapi Aku diutus oleh Dia yang benar<x id="n" /> yang tidak kamu kenal.span> |
(0.20) | Yoh 9:16 | Maka kata sebagian orang-orang Farisi itu: "Orang ini tidak datang dari Allah, sebab Ia tidak memelihara hari Sabat.<x id="g" />" Sebagian pula berkata: "Bagaimanakah seorang berdosa dapat membuat mujizat<x id="h" /> yang demikian?" Maka timbullah pertentangan<x id="i" /> di antara mereka. |
(0.20) | Yoh 13:1 | Sementara itu sebelum hari raya Paskah<x id="y" /> mulai, Yesus telah tahu, bahwa saat-Nya sudah tiba<x id="z" /> untuk beralih dari dunia ini kepada Bapa.<x id="a" /> Sama seperti Ia senantiasa mengasihi murid-murid-Nya demikianlah sekarang Ia mengasihi mereka sampai kepada kesudahannya. |
(0.20) | Yoh 15:16 | <span class="red">Bukan kamu yang memilih Aku, tetapi Akulah yang memilih kamu. Dan Aku telah menetapkan kamu,<x id="p" /> supaya kamu pergi dan menghasilkan buah<n id="1" /><x id="q" /> dan buahmu itu tetap, supaya apa yang kamu minta kepada Bapa dalam nama-Ku,<x id="r" /> diberikan-Nya kepadamu.span> |
(0.20) | Yoh 19:31 | Karena hari itu hari persiapan<x id="s" /> dan supaya pada hari Sabat mayat-mayat itu tidak tinggal tergantung pada kayu salib<x id="t" />--sebab Sabat itu adalah hari yang besar--maka datanglah orang-orang Yahudi kepada Pilatus dan meminta kepadanya supaya kaki orang-orang itu dipatahkan dan mayat-mayatnya diturunkan. |
(0.20) | Yoh 20:25 | Maka kata murid-murid yang lain itu kepadanya: "Kami telah melihat Tuhan!" Tetapi Tomas berkata kepada mereka: "Sebelum aku melihat bekas paku pada tangan-Nya dan sebelum aku mencucukkan jariku ke dalam bekas paku itu dan mencucukkan tanganku ke dalam lambung-Nya,<x id="r" /> sekali-kali aku tidak akan percaya.<x id="s" />" |
(0.20) | Kis 2:17 | Akan terjadi pada hari-hari terakhir<n id="1" />--demikianlah firman Allah--bahwa Aku akan mencurahkan Roh-Ku ke atas semua manusia;<x id="j" /> maka anak-anakmu laki-laki dan perempuan akan bernubuat<n id="2" />,<x id="k" /> dan teruna-terunamu akan mendapat penglihatan-penglihatan, dan orang-orangmu yang tua akan mendapat mimpi. |
(0.20) | Kis 9:17 | Lalu pergilah Ananias ke situ dan masuk ke rumah itu. Ia menumpangkan tangannya<x id="z" /> ke atas Saulus, katanya: "Saulus, saudaraku<n id="1" />, Tuhan Yesus, yang telah menampakkan diri kepadamu di jalan yang engkau lalui, telah menyuruh aku kepadamu, supaya engkau dapat melihat lagi dan penuh dengan Roh Kudus<n id="2" />.<x id="a" />" |
(0.20) | Kis 14:15 | "Hai kamu sekalian, mengapa kamu berbuat demikian? Kami ini adalah manusia<x id="h" /> biasa sama seperti kamu. Kami ada di sini untuk memberitakan Injil<x id="i" /> kepada kamu, supaya kamu meninggalkan perbuatan sia-sia<x id="j" /> ini dan berbalik kepada Allah yang hidup,<x id="k" /> yang telah menjadikan langit dan bumi,<x id="l" /> laut dan segala isinya.<x id="m" /> |
(0.20) | Kis 15:7 | Sesudah beberapa waktu lamanya berlangsung pertukaran pikiran mengenai soal itu, berdirilah Petrus dan berkata kepada mereka: "Hai saudara-saudara, kamu tahu, bahwa telah sejak semula Allah memilih aku dari antara kamu, supaya dengan perantaraan mulutku bangsa-bangsa lain mendengar berita Injil dan menjadi percaya.<x id="x" /> |
(0.20) | Kis 21:11 | Ia datang pada kami, lalu mengambil ikat pinggang Paulus. Sambil mengikat kaki dan tangannya sendiri ia berkata: "Demikianlah kata<x id="d" /> Roh Kudus: Beginilah orang yang empunya ikat pinggang ini akan diikat<x id="e" /> oleh orang-orang Yahudi di Yerusalem dan diserahkan ke dalam tangan bangsa-bangsa lain.<x id="f" />" |