| (0.12) | Luk 18:17 |
| Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa tidak menyambut Kerajaan Allah seperti seorang anak kecil, v ia tidak akan masuk ke dalamnya." |
| (0.12) | Luk 19:35 |
| Mereka membawa keledai itu kepada Yesus, lalu mengalasinya dengan pakaian mereka dan menolong Yesus naik ke atasnya. |
| (0.12) | Luk 20:18 |
| Barangsiapa jatuh ke atas batu itu 1 , ia akan hancur, dan barangsiapa ditimpa batu itu, ia akan remuk. r " |
| (0.12) | Luk 23:19 |
| Barabas ini dimasukkan ke dalam penjara berhubung dengan suatu pemberontakan yang telah terjadi di dalam kota dan karena pembunuhan. |
| (0.12) | Kis 1:25 |
| untuk menerima jabatan pelayanan, yaitu kerasulan yang ditinggalkan Yudas yang telah jatuh ke tempat yang wajar baginya." |
| (0.12) | Kis 17:14 |
| Tetapi saudara-saudara y menyuruh Paulus segera berangkat menuju ke pantai laut, tetapi Silas z dan Timotius a masih tinggal di Berea. |
| (0.12) | Kis 18:12 |
| Akan tetapi setelah Galio menjadi gubernur b di Akhaya, c bangkitlah orang-orang Yahudi bersama-sama melawan Paulus, lalu membawa dia ke depan pengadilan. |
| (0.12) | Kis 19:37 |
| Sebab kamu telah membawa orang-orang ini ke sini, walaupun mereka tidak merampok kuil x dewi kita dan tidak menghujat namanya. |
| (0.12) | Kis 24:17 |
| Dan setelah beberapa tahun lamanya aku datang kembali ke Yerusalem untuk membawa pemberian r bagi bangsaku dan untuk mempersembahkan persembahan-persembahan. |
| (0.12) | 2Kor 12:4 |
| ia tiba-tiba diangkat x ke Firdaus y dan ia mendengar kata-kata yang tak terkatakan, yang tidak boleh diucapkan manusia. |
| (0.12) | Why 8:4 |
| Maka naiklah asap kemenyan bersama-sama dengan doa orang-orang kudus itu dari tangan malaikat itu ke hadapan Allah. d |
| (0.12) | Kel 29:4 |
| Lalu kausuruhlah Harun dan anak-anaknya datang ke pintu Kemah Pertemuan dan haruslah engkau membasuh mereka dengan air 1 . a |
| (0.12) | Bil 3:34 |
| Jumlah pencatatan mereka ketika semua laki-laki yang berumur satu bulan ke atas f dicatat ada enam ribu dua ratus orang. |
| (0.12) | Bil 4:20 |
| Tetapi janganlah orang Kehat masuk ke dalam untuk melihat b barang-barang kudus itu walau sesaatpun, nanti mereka mati 1 ." |
| (0.12) | Ul 24:11 |
| Haruslah engkau tinggal berdiri di luar, dan orang yang kauberi pinjaman itu haruslah membawa gadai itu ke luar kepadamu. |
| (0.12) | Ul 27:18 |
| Terkutuklah orang yang membawa seorang buta ke jalan yang sesat. x Dan seluruh bangsa itu haruslah berkata: Amin! |
| (0.12) | 1Raj 17:22 |
| TUHAN mendengarkan permintaan Elia 1 itu, dan nyawa anak itu pulang ke dalam tubuhnya, sehingga ia hidup kembali. |
| (0.12) | Yer 38:3 |
| Beginilah firman TUHAN: Kota ini akan pasti diserahkan ke dalam tangan tentara raja Babel yang akan merebutnya. i " |
| (0.12) | Yer 48:40 |
| Sebab beginilah firman TUHAN: Sesungguhnya, ia datang melayang o seperti burung rajawali dan mengembangkan sayapnya p ke atas Moab. |
| (0.12) | Yeh 17:4 |
| Ia mematahkan u pucuknya yang paling ujung 1 dan dibawanya ke sebuah negeri perdagangan lalu diletakkannya dia di kota perniagaan. |




