| (0.02) | Kej 23:1 |
| Sara hidup seratus dua puluh tujuh tahun lamanya; itulah umur Sara. |
| (0.02) | Kej 26:17 |
| Jadi pergilah Ishak dari situ dan berkemahlah ia di lembah Gerar, d dan ia menetap di situ. |
| (0.02) | Kej 33:9 |
| Tetapi kata Esau: "Aku mempunyai banyak, n adikku; peganglah apa yang ada padamu." |
| (0.02) | Kej 38:3 |
| Perempuan itu mengandung, lalu melahirkan seorang anak laki-laki dan menamai anak itu Er. c |
| (0.02) | Kej 45:25 |
| Demikianlah mereka pergi dari tanah Mesir m dan sampai di tanah Kanaan, n kepada Yakub, ayah mereka. |
| (0.02) | Kel 12:41 |
| Sesudah lewat empat ratus tiga puluh tahun, tepat pada hari itu juga, keluarlah segala pasukan l TUHAN dari tanah Mesir. m |
| (0.02) | Kel 12:49 |
| Satu hukum saja akan berlaku untuk orang asli dan untuk orang asing v yang menetap di tengah-tengah kamu." |
| (0.02) | Kel 18:2 |
| Lalu Yitro, mertua Musa, membawa serta Zipora 1 , m isteri Musa--yang dahulu disuruh Musa pulang-- |
| (0.02) | Im 14:38 |
| imam harus keluar dari rumah itu, lalu berdiri di depan pintu rumah, dan menutup rumah itu tujuh hari h lamanya. |
| (0.02) | Im 19:27 |
| Janganlah kamu mencukur tepi rambut kepalamu berkeliling dan janganlah engkau merusakkan tepi janggutmu. g |
| (0.02) | Im 21:3 |
| saudaranya perempuan, yang masih perawan dan dekat kepadanya karena belum mempunyai suami, dengan mereka itu bolehlah ia menajiskan h diri. |
| (0.02) | Bil 3:48 |
| Berikanlah perak itu kepada Harun dan anak-anaknya g sebagai uang tebusan h untuk orang-orang yang kelebihan itu." |
| (0.02) | Bil 22:9 |
| Kemudian datanglah Allah kepada Bileam i serta berfirman: j "Siapakah orang-orang yang bersama-sama dengan engkau itu?" |
| (0.02) | Bil 30:10 |
| Jika seorang perempuan di rumah suaminya bernazar atau mengikat dirinya kepada suatu janji dengan bersumpah, |
| (0.02) | Bil 33:53 |
| Haruslah kamu menduduki negeri itu dan diam di sana, sebab kepadamulah Kuberikan negeri itu untuk diduduki. m |
| (0.02) | Ul 4:33 |
| Pernahkah suatu bangsa mendengar suara ilahi, yang berbicara dari tengah-tengah api, seperti yang kaudengar dan tetap hidup? q |
| (0.02) | Ul 28:46 |
| semuanya itu akan menjadi tanda dan mujizat di antaramu dan di antara keturunanmu untuk selamanya. n " |
| (0.02) | Ul 32:18 |
| Gunung batu yang memperanakkan engkau, telah kaulalaikan, dan telah kaulupakan y Allah yang melahirkan engkau. |
| (0.02) | Yos 10:36 |
| Kemudian Yosua dengan seluruh Israel bergerak maju dari Eglon ke Hebron, r lalu berperang melawannya. |
| (0.02) | Hak 9:42 |
| Keesokan harinya orang-orang kota itu pergi ke ladang. Setelah hal ini dikabarkan kepada Abimelekh, |




