(0.41) | Yoh 14:9 | Kata Yesus kepadanya: "Telah sekian lama Aku bersama-sama kamu, Filipus, namun engkau tidak mengenal Aku? Barangsiapa telah melihat Aku, ia telah melihat Bapa; k bagaimana engkau berkata: Tunjukkanlah Bapa itu kepada kami. |
(0.41) | Yoh 14:28 | Kamu telah mendengar, bahwa Aku telah berkata kepadamu: Aku pergi, tetapi Aku datang kembali kepadamu. p Sekiranya kamu mengasihi Aku, kamu tentu akan bersukacita karena Aku pergi kepada Bapa-Ku, q sebab Bapa lebih besar dari pada Aku. r |
(0.41) | Yoh 16:4 | Tetapi semuanya ini Kukatakan kepadamu, supaya apabila datang saatnya kamu ingat, r bahwa Aku telah mengatakannya kepadamu." |
(0.41) | Yoh 19:6 | Ketika imam-imam kepala dan penjaga-penjaga itu melihat Dia, berteriaklah mereka: "Salibkan Dia, salibkan Dia!" Kata Pilatus kepada mereka: "Ambil Dia dan salibkan Dia; k sebab aku tidak mendapati kesalahan apapun pada-Nya. l " |
(0.41) | Yoh 8:5 | Musa dalam hukum Taurat memerintahkan kita untuk melempari perempuan-perempuan yang demikian. w Apakah pendapat-Mu tentang hal itu?" |
(0.41) | Yoh 10:4 | Jika semua dombanya telah dibawanya ke luar, ia berjalan di depan mereka dan domba-domba itu mengikuti dia, karena mereka mengenal suaranya. n |
(0.41) | Yoh 10:5 | Tetapi seorang asing pasti tidak mereka ikuti, malah mereka lari dari padanya, karena suara orang-orang asing tidak mereka kenal." |
(0.41) | Yoh 11:45 | Banyak di antara orang-orang Yahudi yang datang melawat Maria u dan yang menyaksikan sendiri apa yang telah dibuat v Yesus, percaya kepada-Nya. w |
(0.41) | Yoh 14:6 | Kata Yesus kepadanya: "Akulah d jalan e dan kebenaran f dan hidup. g Tidak ada seorangpun yang datang kepada Bapa, kalau tidak melalui Aku. h |
(0.41) | Yoh 4:10 | Jawab Yesus kepadanya: "Jikalau engkau tahu tentang karunia Allah dan siapakah Dia yang berkata kepadamu: Berilah Aku minum! niscaya engkau telah meminta kepada-Nya dan Ia telah memberikan kepadamu air hidup. j " |
(0.41) | Yoh 20:15 | Kata Yesus kepadanya: "Ibu, mengapa engkau menangis? z Siapakah yang engkau cari?" Maria menyangka orang itu adalah penunggu taman, lalu berkata kepada-Nya: "Tuan, jikalau tuan yang mengambil Dia, katakanlah kepadaku, di mana tuan meletakkan Dia, supaya aku dapat mengambil-Nya." |
(0.41) | Yoh 15:19 | Sekiranya kamu dari dunia, tentulah dunia mengasihi kamu sebagai miliknya. Tetapi karena kamu bukan dari dunia, melainkan Aku telah memilih kamu u dari dunia, sebab itulah dunia membenci kamu. v |
(0.41) | Yoh 17:26 | dan Aku telah memberitahukan nama-Mu kepada mereka j dan Aku akan memberitahukannya, supaya kasih yang Engkau berikan kepada-Ku ada di dalam mereka k dan Aku di dalam mereka." |
(0.41) | Yoh 21:3 | Kata Simon Petrus kepada mereka: "Aku pergi menangkap ikan 1 ." Kata mereka kepadanya: "Kami pergi juga dengan engkau." Mereka berangkat lalu naik ke perahu, tetapi malam itu mereka tidak menangkap apa-apa. j |
(0.41) | Yoh 1:19 | Dan inilah kesaksian Yohanes g ketika orang Yahudi h dari Yerusalem mengutus beberapa imam dan orang-orang Lewi kepadanya untuk menanyakan dia: "Siapakah engkau?" |
(0.41) | Yoh 6:9 | "Di sini ada seorang anak, yang mempunyai lima roti jelai dan dua ikan; tetapi apakah artinya itu untuk orang sebanyak ini? g " |
(0.41) | Yoh 16:27 | sebab Bapa sendiri mengasihi kamu 1 , karena kamu telah mengasihi Aku x dan percaya, bahwa Aku datang dari Allah. y |
(0.41) | Yoh 20:29 | Kata Yesus kepadanya: "Karena engkau telah melihat Aku, maka engkau percaya. w Berbahagialah mereka yang tidak melihat, namun percaya. x " |
(0.41) | Yoh 1:49 | Kata Natanael kepada-Nya: "Rabi, p Engkau Anak Allah, q Engkau Raja orang Israel! r " |
(0.41) | Yoh 7:29 | Aku kenal Dia, o sebab Aku datang dari Dia dan Dialah yang mengutus Aku. p " |