| (0.10) | Yer 14:4 |
| Pekerjaan di ladang sudah terhenti, sebab hujan tiada turun di negeri, x maka petani-petani merasa kecewa dan menyelubungi kepala mereka. |
| (0.10) | Yer 14:6 |
| Keledai-keledai hutan berdiri di atas bukit z gundul, mengap-mengap seperti serigala, matanya menjadi lesu, sebab tidak ada rumput. a |
| (0.10) | Yer 20:1 |
| Pasyhur bin Imer, z imam yang pada waktu itu menjabat kepala a di rumah TUHAN, mendengar Yeremia menubuatkan perkataan-perkataan itu. |
| (0.10) | Yer 25:4 |
| Juga TUHAN terus-menerus mengutus kepadamu semua hamba-Nya, yakni nabi-nabi, o tetapi kamu tidak mau mendengarkan dan memperhatikannya. p |
| (0.10) | Yer 25:36 |
| Dengar! para gembala f berteriak, g para pemimpin kawanan kambing domba mengeluh! Sebab TUHAN telah merusakkan padang gembalaan mereka, |
| (0.10) | Yer 29:2 |
| Itu terjadi sesudah raja Yekhonya f beserta ibu suri, g pegawai-pegawai istana, pemuka-pemuka Yehuda dan Yerusalem, tukang dan pandai besi telah keluar dari Yerusalem. |
| (0.10) | Yer 32:7 |
| Sesungguhnya, Hanameel, anak Salum, pamanmu, akan datang kepadamu dengan usul: Belilah ladangku yang di Anatot u itu, sebab engkaulah yang mempunyai hak tebus v untuk membelinya. |
| (0.10) | Yer 32:9 |
| Jadi aku membeli ladang x yang di Anatot itu dari Hanameel, anak pamanku, dan menimbang uang baginya: tujuh belas syikal perak. y |
| (0.10) | Yer 32:11 |
| Lalu aku mengambil surat pembelian yang berisi syarat dan ketetapan itu, baik yang dimeteraikan maupun salinannya yang terbuka; |
| (0.10) | Yer 35:3 |
| Maka aku menjemput Yaazanya bin Yeremia bin Habazinya beserta saudara-saudaranya dan semua anaknya, pendeknya segenap kaum orang Rekhab. |
| (0.10) | Yer 39:13 |
| Maka Nebuzaradan, kepala pasukan pengawal, beserta Nebusyazban, kepala istana, dan Nergal-Sarezer, panglima, dan semua perwira u tinggi raja Babel, mengutus orang-- |
| (0.10) | Yer 40:2 |
| Kepala k pasukan pengawal itu telah mengambil Yeremia dan berkata kepadanya: "TUHAN, Allahmu, telah mengancamkan l malapetaka m ini atas tempat ini, n |
| (0.10) | Yer 40:13 |
| Pada suatu kali Yohanan s bin Kareah dan semua panglima tentara yang masih berada di luar kota datang kepada Gedalya di Mizpa, t |
| (0.10) | Yer 40:14 |
| dan mereka berkata kepadanya: "Tahukah engkau bahwa Baalis, raja bani Amon, u telah menyuruh Ismael v bin Netanya membunuh engkau?" Tetapi Gedalya bin Ahikam tidak percaya kepada mereka. |
| (0.10) | Yer 42:14 |
| sebab pikirmu: Tidak! Kami mau pergi ke negeri Mesir, q di mana kami tidak akan mengalami pertempuran, tidak akan mendengar bunyi sangkakala r dan tidak akan menderita kelaparan; s di sanalah kami akan tinggal!, |
| (0.10) | Yer 43:3 |
| tetapi Barukh s bin Neria menghasut engkau terhadap kami dengan maksud untuk menyerahkan kami ke dalam tangan orang-orang Kasdim, supaya mereka membunuh kami dan mengangkut kami ke dalam pembuangan ke Babel. t " |
| (0.10) | Yer 46:7 |
| Siapakah ini yang meluas seperti sungai Nil dan yang airnya bergelora seperti sungai-sungai? i |
| (0.10) | Yer 49:38 |
| Aku akan menaruh takhta-Ku di Elam, dan Aku akan membinasakan dari sana raja dan pemuka-pemuka, demikianlah firman TUHAN. |
| (0.10) | Yer 50:35 |
| Pedang y akan menimpa orang-orang Kasdim, z demikianlah firman TUHAN, menimpa penduduk Babel, menimpa pemuka-pemukanya dan orang-orangnya yang berhikmat! a |
| (0.10) | Yer 50:41 |
| Lihatlah, suatu bangsa akan datang dari utara, n suatu suku bangsa yang besar, dan banyak raja, akan bergerak o maju dari ujung bumi. p |




