| (0.02) | Ayb 31:34 |
| karena aku takuti khalayak ramai y dan penghinaan kaum keluarga mengagetkan aku, sehingga aku berdiam z diri dan tidak keluar dari pintu! |
| (0.02) | Ayb 36:11 |
| Jikalau mereka mendengar dan takluk, h maka mereka hidup mujur i sampai akhir hari-hari mereka dan senang j sampai akhir tahun-tahun mereka. |
| (0.02) | Ayb 38:39 |
| (38-1) Dapatkah engkau memburu mangsa untuk singa betina, dan memuaskan selera singa-singa muda, n |
| (0.02) | Mzm 7:12 |
| (7-13) Sungguh, kembali d ia mengasah pedangnya, e melentur busurnya f dan membidik. |
| (0.02) | Mzm 10:4 |
| Kata orang fasik itu dengan batang hidungnya ke atas: "Allah tidak akan menuntut! Tidak ada Allah! g ", itulah seluruh pikirannya. |
| (0.02) | Mzm 14:4 |
| Tidak sadarkah o semua orang yang melakukan kejahatan, yang memakan habis umat-Ku p seperti memakan roti, dan yang tidak berseru kepada TUHAN? q |
| (0.02) | Mzm 18:41 |
| (18-42) Mereka berteriak minta tolong, tetapi tidak ada yang menyelamatkan, x mereka berteriak kepada TUHAN, tetapi Ia tidak menjawab y mereka. |
| (0.02) | Mzm 19:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Mazmur Daud. (19-2) Langit v menceritakan w kemuliaan Allah 1 , x dan cakrawala y memberitakan pekerjaan tangan-Nya; z |
| (0.02) | Mzm 27:2 |
| Ketika penjahat-penjahat menyerang aku untuk memakan dagingku, yakni semua lawanku dan musuhku, mereka sendirilah yang tergelincir dan jatuh. z |
| (0.02) | Mzm 35:4 |
| Biarlah mendapat malu s dan kena noda 1 , t orang-orang yang ingin mencabut nyawaku; u biarlah mundur v dan tersipu-sipu orang-orang yang merancang kecelakaanku! |
| (0.02) | Mzm 48:6 |
| (48-7) Kegentaran menimpa f mereka di sana; mereka kesakitan g seperti perempuan yang hendak melahirkan. |
| (0.02) | Mzm 68:21 |
| (68-22) Sesungguhnya, Allah meremukkan kepala o musuh-Nya, tempurung kepala yang berambut dari orang yang tetap hidup dalam kesalahan-kesalahannya. |
| (0.02) | Mzm 71:13 |
| Biarlah mendapat malu r dan menjadi habis orang-orang yang memusuhi s jiwaku; biarlah berselubungkan cela dan noda t orang-orang yang mengikhtiarkan celakaku! |
| (0.02) | Mzm 71:24 |
| Lidahku juga menyebut-nyebut keadilan-Mu sepanjang hari, q sebab akan mendapat malu dan tersipu-sipu r orang-orang yang mengikhtiarkan celakaku s . |
| (0.02) | Mzm 73:27 |
| Sebab sesungguhnya, siapa yang jauh dari pada-Mu akan binasa; p Kaubinasakan semua orang, yang berzinah q dengan meninggalkan Engkau. |
| (0.02) | Mzm 74:8 |
| mereka berkata dalam hatinya: "Baiklah kita menindas l mereka semuanya!" Mereka membakar m segala tempat pertemuan Allah di negeri. |
| (0.02) | Mzm 77:11 |
| (77-12) Aku hendak mengingat perbuatan-perbuatan TUHAN, ya, aku hendak mengingat keajaiban-keajaiban-Mu u dari zaman purbakala. |
| (0.02) | Mzm 78:56 |
| Tetapi mereka mencobai dan memberontak terhadap Allah, Yang Mahatinggi, dan tidak berpegang pada peringatan-peringatan-Nya; |
| (0.02) | Mzm 78:57 |
| mereka murtad dan berkhianat seperti nenek moyang s mereka, berubah seperti busur t yang memperdaya; |
| (0.02) | Mzm 81:12 |
| (81-13) Sebab itu Aku membiarkan n dia dalam kedegilan hatinya; biarlah mereka berjalan mengikuti rencananya sendiri! |





pada halaman