| (0.03) | 1Taw 25:22 |
| undian yang kelima belas pada Yeremot, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:23 |
| undian yang keenam belas pada Hananya, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:24 |
| undian yang ketujuh belas pada Yosbekasa, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:25 |
| undian yang kedelapan belas pada Hanani, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:26 |
| undian yang kesembilan belas pada Maloti, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:27 |
| undian yang kedua puluh pada Eliata, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:28 |
| undian yang kedua puluh satu pada Hotir, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:29 |
| undian yang kedua puluh dua pada Gidalti, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 25:30 |
| undian yang kedua puluh tiga pada Mahaziot, anak-anaknya dan saudara-saudaranya, dua belas orang; |
| (0.03) | 1Taw 26:7 |
| Anak-anak Semaya ialah Otni, Refael, Obed dan Elzabad serta saudara-saudaranya, yakni Elihu dan Semakhya, orang-orang gagah perkasa. |
| (0.03) | Ezr 3:2 |
| Maka mulailah Yesua w bin Yozadak x beserta saudara-saudaranya, para imam itu, dan Zerubabel bin Sealtiel y beserta saudara-saudaranya membangun mezbah Allah Israel 1 untuk mempersembahkan korban bakaran di atasnya, sesuai dengan yang ada tertulis dalam kitab Taurat Musa, z abdi Allah. |
| (0.03) | Yes 41:6 |
| Yang seorang menolong yang lain 1 dan berkata kepada temannya: "Kuatkanlah j hatimu!" |
| (0.03) | Luk 20:30 |
| Lalu perempuan itu dikawini oleh yang kedua, |
| (0.03) | Kej 32:13 |
| Lalu bermalamlah ia di sana pada malam itu. Kemudian diambilnyalah dari apa yang ada padanya suatu persembahan u untuk Esau, kakaknya, |
| (0.03) | Kej 42:28 |
| Katanya kepada saudara-saudaranya: "Uangku dikembalikan; lihat, ada dalam karungku!" Lalu hati mereka menjadi tawar t dan mereka berpandang-pandangan dengan gemetar u serta berkata: "Apakah juga yang diperbuat Allah terhadap kita! v " |
| (0.03) | Kej 44:33 |
| Oleh sebab itu, baiklah hambamu ini tinggal menjadi budak i tuanku menggantikan anak itu, j dan biarlah anak itu pulang bersama-sama dengan saudara-saudaranya. |
| (0.03) | Kej 45:1 |
| Ketika itu Yusuf tidak dapat menahan hatinya m lagi di depan semua orang yang berdiri di dekatnya, lalu berserulah ia: "Suruhlah keluar semua orang dari sini. n " Maka tidak ada seorangpun yang tinggal di situ bersama-sama Yusuf, ketika ia memperkenalkan dirinya kepada saudara-saudaranya. |
| (0.03) | Kej 45:4 |
| Lalu kata Yusuf kepada saudara-saudaranya itu: "Marilah dekat-dekat. t " Maka mendekatlah mereka. Katanya lagi: "Akulah Yusuf, saudaramu, yang kamu jual ke Mesir. u |
| (0.03) | Kej 47:11 |
| Yusuf menunjukkan kepada ayahnya dan saudara-saudaranya tempat untuk menetap dan memberikan kepada mereka tanah milik di tanah Mesir, di tempat yang terbaik di negeri y itu, di tanah Rameses, z seperti yang diperintahkan Firaun. |
| (0.03) | Kel 2:11 |
| Pada waktu itu, ketika Musa 1 telah dewasa, ia keluar mendapatkan saudara-saudaranya n untuk melihat kerja paksa o mereka; lalu dilihatnyalah seorang Mesir memukul seorang Ibrani, seorang dari saudara-saudaranya itu. |




