| (0.01) | Kel 10:9 |
| Jawab Musa: "Kami hendak pergi dengan orang-orang yang muda dan yang tua; dengan anak-anak lelaki kami dan perempuan, dengan kambing domba kami dan lembu sapi kami, sebab kami harus mengadakan perayaan 1 h untuk TUHAN." |
| (0.01) | Kel 11:5 |
| Maka tiap-tiap anak sulung j di tanah Mesir akan mati 1 , dari anak sulung Firaun yang duduk di takhtanya sampai kepada anak sulung budak perempuan yang menghadapi batu kilangan, k juga segala anak sulung hewan. |
| (0.01) | Kel 13:5 |
| Apabila TUHAN telah membawa engkau ke negeri orang Kanaan, e orang Het, orang Amori, orang Hewi dan orang Yebus, f negeri yang telah dijanjikan-Nya dengan sumpah kepada nenek moyangmu untuk memberikannya kepadamu, suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya, g maka engkau harus melakukan ibadah ini h dalam bulan ini juga. |
| (0.01) | Kel 14:11 |
| dan mereka berkata kepada Musa: "Apakah karena tidak ada kuburan di Mesir, maka engkau membawa kami untuk mati b di padang gurun ini? Apakah yang kauperbuat ini terhadap kami dengan membawa kami keluar dari Mesir? |
| (0.01) | Kel 20:24 |
| Kaubuatlah bagi-Ku mezbah r dari tanah dan persembahkanlah di atasnya korban bakaranmu s dan korban keselamatanmu, kambing dombamu dan lembu sapimu. Pada setiap tempat yang Kutentukan menjadi tempat peringatan bagi nama-Ku, t Aku akan datang kepadamu dan memberkati u engkau. |
| (0.01) | Kel 31:6 |
| Juga Aku telah menetapkan di sampingnya Aholiab p bin Ahisamakh, dari suku Dan; q dalam hati setiap orang ahli r telah Kuberikan keahlian. Haruslah mereka membuat segala apa yang telah Kuperintahkan kepadamu: |
| (0.01) | Kel 33:12 |
| Lalu berkatalah Musa 1 kepada TUHAN: "Memang Engkau berfirman kepadaku: Suruhlah bangsa ini w berangkat, tetapi Engkau tidak memberitahukan kepadaku, siapa yang akan Kauutus bersama-sama dengan aku. Namun demikian Engkau berfirman: Aku mengenal namamu x dan juga engkau mendapat kasih karunia y di hadapan-Ku. |
| (0.01) | Kel 34:18 |
| Hari raya Roti Tidak Beragi c haruslah kaupelihara; tujuh hari lamanya engkau harus makan roti yang tidak beragi, d seperti yang Kuperintahkan kepadamu, pada waktu yang ditetapkan dalam bulan Abib, e sebab dalam bulan Abib itulah engkau keluar dari Mesir. |
| (0.01) | Im 6:2 |
| "Apabila seseorang berbuat dosa dan berubah setia terhadap TUHAN, t dan memungkiri terhadap sesamanya u barang yang dipercayakan kepadanya, atau barang yang diserahkan kepadanya v atau barang yang dirampasnya, atau apabila ia telah melakukan pemerasan w atas sesamanya, |
| (0.01) | Im 22:4 |
| Seseorang dari keturunan Harun yang sakit kusta atau yang mengeluarkan lelehan, x janganlah memakan persembahan-persembahan kudus, sebelum ia menjadi tahir; dan orang yang kena kepada sesuatu yang najis karena orang mati y atau orang yang tertumpah maninya |
| (0.01) | Im 22:18 |
| "Berbicaralah kepada Harun serta anak-anaknya dan kepada semua orang Israel x dan katakan kepada mereka: Siapapun dari umat Israel dan dari orang asing di antara orang Israel yang mempersembahkan persembahannya, y baik berupa sesuatu persembahan nazar z maupun berupa sesuatu persembahan sukarela, a yang hendak dipersembahkan mereka kepada TUHAN sebagai korban bakaran, |
| (0.01) | Bil 6:15 |
| juga sebakul roti yang tidak beragi, yakni roti bundar dari tepung yang terbaik, yang diolah dengan minyak, n dan roti tipis yang tidak beragi diolesi dengan minyak, serta dengan korban sajian o dan korban-korban curahannya. p |
| (0.01) | Bil 11:12 |
| Akukah yang mengandung seluruh bangsa ini atau akukah yang melahirkannya, sehingga Engkau berkata kepadaku: Pangkulah dia seperti pak pengasuh 1 memangku anak yang menyusu, q berjalan ke tanah yang Kaujanjikan dengan bersumpah r kepada nenek moyangnya? s |
| (0.01) | Bil 16:14 |
| Sungguh, engkau tidak membawa kami ke negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya, l ataupun memberikan kepada kami ladang-ladang dan kebun-kebun anggur m sebagai milik pusaka. Masakan engkau dapat mengelabui mata orang-orang ini? n Kami tidak mau datang. o " |
| (0.01) | Bil 18:15 |
| Semua yang terdahulu lahir dari kandungan segala yang hidup, yang dipersembahkan mereka kepada TUHAN, baik dari manusia maupun dari binatang, adalah bagianmu; k hanya haruslah kamu menebus l anak sulung m manusia, juga anak sulung binatang n yang najis haruslah kamu tebus. |
| (0.01) | Bil 20:5 |
| Mengapa kamu memimpin kami keluar dari Mesir, untuk membawa kami ke tempat celaka ini, yang bukan tempat menabur, tanpa pohon ara, anggur dan delima, z bahkan air minumpun tidak ada? a " |
| (0.01) | Bil 21:34 |
| Tetapi TUHAN berfirman kepada Musa: "Janganlah takut kepadanya, sebab Aku menyerahkan dia dengan seluruh rakyatnya dan negerinya ke dalam tanganmu, dan haruslah kaulakukan kepadanya seperti yang kaulakukan kepada Sihon, raja orang Amori, yang diam di Hesybon. p " |
| (0.01) | Bil 26:28 |
| Keturunan Yusuf, j menurut kaum mereka, ialah orang Manasye k dan orang Efraim. |
| (0.01) | Bil 28:9 |
| "Pada hari Sabat: h dua ekor domba berumur setahun yang tidak bercela, i dan dua persepuluh efa j tepung yang terbaik sebagai korban sajian, diolah dengan minyak, k serta dengan korban curahannya. |
| (0.01) | Bil 29:39 |
| Itulah semuanya yang harus kamu olah bagi TUHAN pada hari-hari rayamu o sebagai korban-korban bakaranmu, p korban-korban sajianmu, korban-korban curahanmu dan korban-korban keselamatanmu, q selain dari korban-korban nazarmu r dan korban-korban sukarelamu. s " |




