| (0.17) | 2Sam 18:31 |
| Maka datanglah orang Etiopia itu. Kata orang Etiopia itu: "Tuanku raja mendapat kabar yang baik, sebab TUHAN telah memberi keadilan kepadamu pada hari ini dengan melepaskan tuanku dari tangan semua orang yang bangkit menentang tuanku." |
| (0.17) | 2Raj 2:21 |
| Kemudian pergilah ia ke mata air mereka dan melemparkan z garam itu ke dalamnya serta berkata: "Beginilah firman TUHAN: Telah Kusehatkan air ini, maka tidak akan terjadi lagi olehnya kematian atau keguguran bayi." |
| (0.17) | 2Raj 20:17 |
| Sesungguhnya, suatu masa akan datang, bahwa segala yang ada dalam istanamu dan yang disimpan oleh nenek moyangmu sampai hari ini akan diangkut ke Babel 1 . n Tidak ada barang yang akan ditinggalkan, demikianlah firman TUHAN. |
| (0.17) | 2Raj 21:11 |
| "Oleh karena Manasye, raja Yehuda, telah melakukan kekejian-kekejian ini, berbuat jahat n lebih dari pada segala yang telah dilakukan oleh orang Amori o yang mendahului dia, dan dengan berhala-berhalanya p ia telah mengakibatkan orang Yehuda berdosa pula, |
| (0.17) | 1Taw 11:19 |
| katanya: "Jauhlah dari padaku, ya Allah, untuk berbuat demikian! Patutkah aku meminum darah taruhan nyawa orang-orang ini? Sebab dengan mempertaruhkan nyawanya mereka membawanya." Dan tidak mau ia meminumnya. Itulah yang dilakukan ketiga pahlawan itu. |
| (0.17) | Ezr 4:16 |
| Kami ini memberitahukan kepada raja, bahwa jikalau kota itu sudah dibangun kembali dan tembok-temboknya sudah selesai, maka bagi tuanku kelak tidak ada lagi milik di daerah sebelah barat sungai Efrat." |
| (0.17) | Yer 8:3 |
| Tetapi semua orang yang masih tinggal dari kaum yang jahat ini akan lebih suka mati dari pada hidup l di segala tempat ke mana Aku menceraiberaikan mereka, m demikianlah firman TUHAN semesta alam. |
| (0.17) | Yer 32:22 |
| Dan Engkau telah memberikan kepada mereka negeri ini, seperti yang telah Kaujanjikan dengan sumpah kepada nenek moyang mereka untuk memberikannya kepada mereka, suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya. y |
| (0.17) | Yun 1:12 |
| Sahutnya kepada mereka: "Angkatlah aku, campakkanlah aku ke dalam laut 1 , maka laut akan menjadi reda dan tidak menyerang kamu lagi. Sebab aku tahu, bahwa karena akulah badai besar ini menyerang kamu. r " |
| (0.17) | Mat 21:4 |
| Hal itu terjadi supaya genaplah v firman yang disampaikan oleh nabi: |
| (0.17) | 1Ptr 1:16 |
|
| (0.17) | 1Taw 8:32 |
| dan Miklot yang memperanakkan Simea. Juga mereka ini pergi diam berdekatan dengan saudara-saudara mereka di Yerusalem bersama-sama saudara mereka yang lain. |
| (0.17) | 1Taw 27:6 |
| Benaya ini adalah seorang dari ketiga puluh pahlawan dan mengepalai ketiga puluh orang itu, tetapi yang memegang pimpinan rombongannya ialah Amizabad, anaknya. |
| (0.17) | Yoh 9:39 |
| Kata Yesus: "Aku datang ke dalam dunia d untuk menghakimi, e supaya barangsiapa yang tidak melihat, dapat melihat, f dan supaya barangsiapa yang dapat melihat, menjadi buta. g " |
| (0.17) | Yoh 10:36 |
| masihkah kamu berkata kepada Dia yang dikuduskan j k oleh Bapa dan yang telah diutus-Nya ke dalam dunia: l Engkau menghujat Allah! Karena Aku telah berkata: Aku Anak Allah? m |
| (0.17) | 1Sam 21:11 |
| Pegawai-pegawai Akhis berkata kepada tuannya: "Bukankah ini Daud raja negeri itu? Bukankah tentang dia orang-orang menyanyi berbalas-balasan sambil menari-nari, demikian: Saul mengalahkan beribu-ribu musuh, tetapi Daud berlaksa-laksa? s " |
| (0.17) | Yes 65:5 |
| yang berkata: "Menjauhlah, janganlah meraba aku, nanti engkau menjadi kudus y olehku!" Semuanya ini seperti asap z yang naik ke dalam hidung-Ku, seperti api yang menyala sepanjang hari. |
| (0.17) | Mrk 15:12 |
| Pilatus sekali lagi menjawab dan bertanya kepada mereka: "Jika begitu, apakah yang harus kuperbuat dengan orang yang kamu sebut raja orang Yahudi ini?" |
| (0.17) | 2Kor 5:9 |
| Sebab itu juga kami berusaha, baik kami diam di dalam tubuh ini, maupun kami diam di luarnya, supaya kami berkenan kepada-Nya. b |
| (0.17) | 2Kor 5:10 |
| Sebab kita semua harus menghadap takhta pengadilan Kristus 1 , supaya setiap orang memperoleh apa yang patut diterimanya, c sesuai dengan yang dilakukannya dalam hidupnya ini, baik ataupun jahat. |




