| (0.11) | Yoh 6:4 |
| Dan Paskah, d hari raya orang Yahudi, sudah dekat. |
| (0.11) | Yoh 10:26 |
| tetapi kamu tidak percaya, karena kamu tidak termasuk domba-domba-Ku. u |
| (0.11) | Yoh 1:22 |
| Maka kata mereka kepadanya: "Siapakah engkau? Sebab kami harus memberi jawab kepada mereka yang mengutus kami. Apakah katamu tentang dirimu sendiri?" |
| (0.11) | Yoh 1:27 |
| yaitu Dia, yang datang kemudian dari padaku. o Membuka tali p kasut-Nyapun aku tidak layak." |
| (0.11) | Yoh 3:21 |
| tetapi barangsiapa melakukan yang benar, ia datang kepada terang, supaya menjadi nyata, bahwa perbuatan-perbuatannya dilakukan dalam Allah." |
| (0.11) | Yoh 3:34 |
| Sebab siapa yang diutus x Allah, Dialah yang menyampaikan firman Allah, karena Allah mengaruniakan Roh-Nya y dengan tidak terbatas 1 . |
| (0.11) | Yoh 5:35 |
| Ia adalah pelita yang menyala dan yang bercahaya i dan kamu hanya mau menikmati seketika saja cahayanya itu. |
| (0.11) | Yoh 9:20 |
| Jawab orang tua itu: "Yang kami tahu ialah, bahwa dia ini anak kami dan bahwa ia lahir buta, |
| (0.11) | Yoh 11:28 |
| Dan sesudah berkata demikian ia pergi memanggil saudaranya Maria dan berbisik kepadanya: "Guru y ada di sana dan Ia memanggil engkau." |
| (0.11) | Yoh 11:40 |
| Jawab Yesus: "Bukankah sudah Kukatakan kepadamu: Jikalau engkau percaya l engkau akan melihat kemuliaan Allah? m " |
| (0.11) | Yoh 12:31 |
| Sekarang berlangsung penghakiman atas dunia ini: s sekarang juga penguasa dunia ini t akan dilemparkan ke luar 1 ; |
| (0.11) | Yoh 19:32 |
| Maka datanglah prajurit-prajurit lalu mematahkan kaki orang yang pertama dan kaki orang yang lain u yang disalibkan bersama-sama dengan Yesus; |
| (0.11) | Yoh 4:25 |
| Jawab perempuan itu kepada-Nya: "Aku tahu, bahwa Mesias akan datang, yang disebut juga Kristus; z apabila Ia datang, Ia akan memberitakan segala sesuatu kepada kami." |
| (0.11) | Yoh 6:13 |
| Maka merekapun mengumpulkannya, dan mengisi dua belas bakul penuh dengan potongan-potongan dari kelima roti jelai yang lebih setelah orang makan. |
| (0.11) | Yoh 6:23 |
| Tetapi sementara itu beberapa perahu lain datang dari Tiberias q dekat ke tempat mereka makan roti, sesudah Tuhan mengucapkan syukur r atasnya. |
| (0.11) | Yoh 7:22 |
| Jadi: Musa menetapkan supaya kamu bersunat e --sebenarnya sunat itu tidak berasal dari Musa, tetapi dari nenek moyang f kita--dan kamu menyunat orang pada hari Sabat! |
| (0.11) | Yoh 7:23 |
| Jikalau seorang menerima sunat pada hari Sabat, supaya jangan melanggar hukum Musa, mengapa kamu marah kepada-Ku, karena Aku menyembuhkan seluruh tubuh seorang manusia pada hari Sabat. |
| (0.11) | Yoh 7:36 |
| Apakah maksud perkataan yang diucapkan-Nya ini: Kamu akan mencari Aku, tetapi kamu tidak akan bertemu dengan Aku, dan: Kamu tidak dapat datang z ke tempat di mana Aku berada?" |
| (0.11) | Yoh 8:18 |
| Akulah yang bersaksi tentang diri-Ku sendiri, dan juga Bapa, yang mengutus Aku, n bersaksi tentang Aku." |
| (0.11) | Yoh 9:19 |
| dan bertanya kepada mereka: "Inikah anakmu, yang kamu katakan bahwa ia lahir buta? Kalau begitu bagaimanakah ia sekarang dapat melihat?" |




