| (0.71) | Rm 15:33 |
| Allah, sumber damai sejahtera,<x id="b" /> menyertai kamu sekalian! Amin. |
| (0.71) | 1Kor 1:6 |
| sesuai dengan kesaksian<x id="l" /> tentang Kristus, yang telah diteguhkan di antara kamu. |
| (0.71) | 1Kor 1:27 |
| Tetapi apa yang bodoh<x id="d" /> bagi dunia, dipilih<x id="e" /> Allah untuk memalukan orang-orang yang berhikmat, dan apa yang lemah bagi dunia, dipilih Allah<n id="1" /> untuk memalukan apa yang kuat, |
| (0.71) | 1Kor 16:21 |
| Dengan tanganku<x id="b" /> sendiri aku menulis ini: Salam dari Paulus. |
| (0.71) | 1Kor 16:23 |
| Kasih karunia Tuhan Yesus menyertai kamu.<x id="f" /> |
| (0.71) | 2Kor 9:13 |
| Dan oleh sebab kamu telah tahan uji dalam pelayanan itu,<x id="t" /> mereka memuliakan Allah<x id="u" /> karena ketaatan kamu dalam pengakuan<x id="v" /> akan Injil Kristus<x id="w" /> dan karena kemurahan hatimu<x id="x" /> dalam membagikan segala sesuatu dengan mereka dan dengan semua orang, |
| (0.71) | 2Kor 9:15 |
| Syukur kepada Allah<x id="y" /> karena karunia-Nya<x id="z" /> yang tak terkatakan itu! |
| (0.71) | Gal 5:8 |
| Ajakan untuk tidak menurutinya lagi bukan datang dari Dia, yang memanggil kamu.<x id="z" /> |
| (0.71) | Ef 4:13 |
| sampai kita semua telah mencapai kesatuan<x id="t" /> iman<n id="1" /> dan pengetahuan yang benar tentang Anak Allah,<x id="u" /> kedewasaan penuh,<x id="v" /> dan tingkat pertumbuhan yang sesuai dengan kepenuhan Kristus,<x id="w" /> |
| (0.71) | Ef 4:23 |
| supaya kamu dibaharui di dalam roh dan pikiranmu,<x id="q" /> |
| (0.71) | Ef 6:12 |
| karena perjuangan kita bukanlah melawan darah<x id="v" /> dan daging, tetapi melawan pemerintah-pemerintah,<x id="w" /> melawan penguasa-penguasa,<x id="x" /> melawan penghulu-penghulu dunia yang gelap ini, melawan roh-roh jahat<n id="1" /> di udara.<x id="y" /> |
| (0.71) | Flp 1:24 |
| tetapi lebih perlu untuk tinggal di dunia ini karena kamu. |
| (0.71) | Kol 1:27 |
| Kepada mereka Allah mau memberitahukan,<x id="q" /> betapa kaya dan mulianya<x id="r" /> rahasia itu di antara bangsa-bangsa lain, yaitu: Kristus ada di tengah-tengah kamu,<x id="s" /> Kristus yang adalah pengharapan akan kemuliaan<n id="1" />! |
| (0.71) | Kol 3:6 |
| semuanya itu mendatangkan murka Allah<x id="g" /> (atas orang-orang durhaka). |
| (0.71) | 1Tes 1:3 |
| Sebab kami selalu mengingat pekerjaan imanmu,<x id="g" /> usaha kasihmu<x id="h" /> dan ketekunan pengharapanmu<x id="i" /> kepada Tuhan kita Yesus Kristus di hadapan Allah dan Bapa<x id="j" /> kita. |
| (0.71) | 1Tim 3:9 |
| melainkan orang yang memelihara rahasia iman dalam hati nurani<x id="o" /> yang suci. |
| (0.71) | Ibr 4:9 |
| Jadi masih tersedia suatu hari perhentian<n id="1" />, hari ketujuh, bagi umat Allah. |
| (0.71) | Ibr 10:21 |
| dan kita mempunyai seorang Imam Besar<x id="t" /> sebagai kepala Rumah Allah.<x id="u" /> |
| (0.71) | Ibr 11:12 |
| Itulah sebabnya, maka dari satu orang, malahan orang yang telah mati pucuk,<x id="g" /> terpancar keturunan besar, seperti bintang di langit dan seperti pasir di tepi laut,<x id="h" /> yang tidak terhitung banyaknya. |
| (0.71) | Yak 1:11 |
| Karena matahari terbit dengan panasnya<x id="q" /> yang terik dan melayukan<x id="r" /> rumput itu, sehingga gugurlah bunganya dan hilanglah<x id="s" /> semaraknya. Demikian jugalah halnya dengan orang kaya; di tengah-tengah segala usahanya ia akan lenyap. |




