| (0.56) | Rm 15:13 |
| Semoga Allah, sumber pengharapan, memenuhi kamu dengan segala sukacita dan damai sejahtera n dalam iman kamu, supaya oleh kekuatan Roh Kudus o kamu berlimpah-limpah dalam pengharapan. |
| (0.56) | Rm 15:30 |
| Tetapi demi Kristus, Tuhan kita, dan demi kasih Roh, t aku menasihatkan kamu, saudara-saudara, untuk bergumul bersama-sama dengan aku dalam doa kepada Allah untuk aku, u |
| (0.56) | 1Kor 7:15 |
| Tetapi kalau orang yang tidak beriman itu mau bercerai, biarlah ia bercerai; dalam hal yang demikian saudara atau saudari tidak terikat. Tetapi Allah memanggil kamu untuk hidup dalam damai sejahtera. z |
| (0.56) | 1Kor 11:3 |
| Tetapi aku mau, supaya kamu mengetahui hal ini, yaitu Kepala dari tiap-tiap laki-laki 1 ialah Kristus, s kepala dari perempuan ialah laki-laki t dan Kepala dari Kristus ialah Allah. u |
| (0.56) | 1Kor 14:16 |
| Sebab, jika engkau mengucap syukur dengan rohmu saja, bagaimanakah orang biasa yang hadir sebagai pendengar dapat mengatakan "amin m " atas pengucapan syukurmu? n Bukankah ia tidak tahu apa yang engkau katakan? |
| (0.56) | 1Kor 15:28 |
| Tetapi kalau segala sesuatu telah ditaklukkan di bawah Kristus, maka Ia sendiri sebagai Anak akan menaklukkan diri-Nya di bawah Dia, u yang telah menaklukkan segala sesuatu di bawah-Nya, supaya Allah menjadi semua di dalam semua. v |
| (0.56) | 2Kor 1:6 |
| Jika kami menderita, hal itu menjadi penghiburan dan keselamatan k kamu; jika kami dihibur, maka hal itu adalah untuk penghiburan kamu, sehingga kamu beroleh kekuatan untuk dengan sabar menderita kesengsaraan yang sama seperti yang kami derita juga. |
| (0.56) | 2Kor 1:9 |
| Bahkan kami merasa, seolah-olah kami telah dijatuhi hukuman mati. Tetapi hal itu terjadi, supaya kami jangan menaruh kepercayaan pada diri kami sendiri, tetapi hanya kepada Allah p yang membangkitkan orang-orang mati. q |
| (0.56) | 2Kor 1:12 |
| Inilah yang kami megahkan 1 , yaitu bahwa suara hati v kami memberi kesaksian kepada kami, bahwa hidup kami di dunia ini, khususnya dalam hubungan kami dengan kamu, dikuasai oleh ketulusan w dan kemurnian x dari Allah bukan oleh hikmat y duniawi, tetapi oleh kekuatan kasih karunia Allah. |
| (0.56) | 2Kor 3:14 |
| Tetapi pikiran mereka telah menjadi tumpul, t sebab sampai pada hari ini selubung itu masih tetap menyelubungi mereka, jika mereka membaca u perjanjian lama v itu tanpa disingkapkan, karena hanya Kristus saja yang dapat menyingkapkannya. |
| (0.56) | 2Kor 5:10 |
| Sebab kita semua harus menghadap takhta pengadilan Kristus 1 , supaya setiap orang memperoleh apa yang patut diterimanya, c sesuai dengan yang dilakukannya dalam hidupnya ini, baik ataupun jahat. |
| (0.56) | 2Kor 7:7 |
| Bukan hanya oleh kedatangannya saja, tetapi juga oleh penghiburan yang dinikmatinya di tengah-tengah kamu. Karena ia telah memberitahukan kepada kami tentang kerinduanmu, keluhanmu, kesungguhanmu untuk membela aku, sehingga makin bertambahlah sukacitaku. |
| (0.56) | 2Kor 8:19 |
| Dan bukan itu saja! Ia juga telah ditunjuk oleh jemaat-jemaat untuk menemani kami j dalam pelayanan kasih ini, yang kami lakukan untuk kemuliaan Tuhan dan sebagai bukti kerelaan k kami. |
| (0.56) | 2Kor 9:10 |
| Ia yang menyediakan benih bagi penabur, dan roti untuk dimakan, m Ia juga yang akan menyediakan benih bagi kamu dan melipatgandakannya dan menumbuhkan buah-buah kebenaranmu; n |
| (0.56) | 2Kor 12:9 |
| Tetapi jawab Tuhan kepadaku: "Cukuplah kasih karunia-Ku g bagimu 1 , sebab justru dalam kelemahanlah h i kuasa-Ku j menjadi sempurna." Sebab itu terlebih suka aku bermegah atas kelemahanku, supaya kuasa Kristus turun menaungi aku. |
| (0.56) | 2Kor 12:14 |
| Sesungguhnya sekarang sudah untuk ketiga kalinya u aku siap untuk mengunjungi kamu, dan aku tidak akan merupakan suatu beban bagi kamu. Sebab bukan hartamu yang kucari, melainkan kamu sendiri. Karena bukan anak-anak yang harus mengumpulkan harta untuk orang tuanya, v melainkan orang tualah untuk anak-anaknya. w |
| (0.56) | Gal 2:9 |
| Dan setelah melihat kasih karunia yang dianugerahkan kepadaku, p maka Yakobus, q Kefas r dan Yohanes, yang dipandang sebagai sokoguru s jemaat, berjabat tangan dengan aku dan dengan Barnabas t sebagai tanda persekutuan, supaya kami pergi kepada orang-orang yang tidak bersunat u dan mereka kepada orang-orang yang bersunat; |
| (0.56) | Gal 3:16 |
| Adapun kepada Abraham diucapkan segala janji itu dan kepada keturunannya. v Tidak dikatakan "kepada keturunan-keturunannya" seolah-olah dimaksud banyak orang, tetapi hanya satu orang: "dan kepada keturunanmu w ", yaitu Kristus. |
| (0.56) | Gal 3:21 |
| Kalau demikian, bertentangankah hukum Taurat dengan janji-janji Allah? Sekali-kali tidak. e Sebab andaikata hukum Taurat diberikan sebagai sesuatu yang dapat menghidupkan, maka memang kebenaran berasal dari hukum Taurat. f |
| (0.56) | Ef 2:15 |
| sebab dengan mati-Nya sebagai manusia n Ia telah membatalkan hukum Taurat dengan segala perintah dan ketentuannya, o untuk menciptakan keduanya menjadi satu p manusia baru di dalam diri-Nya, dan dengan itu mengadakan damai sejahtera, |




