| (0.16) | Im 24:23 |
| Demikianlah Musa menyampaikan firman itu kepada orang Israel, lalu dibawalah orang yang mengutuk itu ke luar perkemahan, dan dilontarilah dia dengan batu. v Maka orang Israel melakukan seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa. |
| (0.16) | Ul 33:16 |
| dan dengan yang terbaik dari bumi serta segala isinya; dengan perkenanan Dia yang diam dalam semak duri. r Biarlah itu semuanya turun ke atas kepala Yusuf, ke atas batu kepala orang yang teristimewa di antara saudara-saudaranya. s |
| (0.16) | Hak 16:25 |
| Ketika hati mereka riang gembira, v berkatalah mereka: "Panggillah Simson untuk melawak bagi kita." Simson dipanggil dari penjara, lalu ia melawak di depan mereka, kemudian mereka menyuruh dia berdiri di antara tiang-tiang. |
| (0.16) | 1Sam 16:18 |
| Lalu jawab salah seorang hamba itu, katanya: "Sesungguhnya, aku telah melihat salah seorang anak laki-laki Isai, x orang Betlehem itu, yang pandai main kecapi. Ia seorang pahlawan yang gagah perkasa, seorang prajurit, y yang pandai bicara, elok perawakannya; dan TUHAN menyertai z dia." |
| (0.16) | 2Sam 4:10 |
| Ketika ada orang yang membawa kabar kepadaku demikian: Saul sudah mati! dan memandang dirinya sebagai orang yang menyampaikan kabar baik, maka aku menangkap dan membunuh dia di Ziklag, l dan dengan demikian aku memberikan kepadanya upah kabarnya; |
| (0.16) | 2Sam 13:6 |
| Sesudah itu berbaringlah Amnon dan berbuat pura-pura sakit. Ketika raja datang menengok dia, berkatalah Amnon kepada raja: "Izinkanlah adikku Tamar datang membuat barang dua kue di depan mataku, supaya aku memakannya dari tangannya." |
| (0.16) | Mzm 35:10 |
| segala tulangku berkata: "Ya, TUHAN, siapakah yang seperti Engkau, f yang melepaskan orang sengsara dari tangan orang yang lebih kuat g dari padanya, orang sengsara dan miskin h dari tangan orang yang merampasi dia?" |
| (0.16) | Mzm 56:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Merpati di pohon-pohon tarbantin yang jauh. Miktam dari Daud, ketika orang Filistin menangkap dia di Gat. (56-2) Kasihanilah o aku, ya Allah, sebab orang-orang menginjak-injak aku, p sepanjang hari orang memerangi q dan mengimpit aku! |
| (0.16) | Mzm 59:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Jangan memusnahkan. Miktam dari Daud, ketika Saul menyuruh orang mengawasi rumahnya z untuk membunuh dia. (59-2) Lepaskanlah aku dari pada musuhku, ya Allahku; a bentengilah aku terhadap orang-orang yang bangkit melawan aku. b |
| (0.16) | Yes 29:16 |
| Betapa kamu memutarbalikkan segala sesuatu! Apakah tanah liat c dapat dianggap sama seperti tukang periuk, sehingga apa yang dibuat dapat berkata tentang yang membuatnya: d "Bukan dia yang membuat aku"; dan apa yang dibentuk berkata tentang yang membentuknya: e "Ia tidak tahu apa-apa f "? |
| (0.16) | Dan 11:30 |
| karena akan datang kapal-kapal orang Kitim o melawan dia, sehingga hilanglah keberaniannya. p Lalu pulanglah ia dengan hati mendendam q terhadap Perjanjian Kudus dan ia akan bertindak: setelah pulang kembali, ia akan menujukan perhatiannya kepada mereka yang meninggalkan Perjanjian Kudus. |
| (0.16) | Hab 2:6 |
| Bukankah sekalian itu akan melontarkan c peribahasa mengatai dia, dan nyanyian olok-olok serta sindiran ini: Celakalah orang 1 yang menggaruk bagi dirinya apa yang bukan miliknya--berapa lama lagi? --dan yang memuati dirinya dengan barang gadaian. d |
| (0.16) | 2Kor 1:19 |
| Karena Yesus Kristus, Anak Allah, i yang telah kami beritakan di tengah-tengah kamu, yaitu olehku dan oleh Silwanus j dan Timotius, k bukanlah "ya" dan "tidak", tetapi sebaliknya di dalam Dia hanya ada l "ya". |
| (0.16) | Ibr 4:13 |
| Dan tidak ada suatu makhlukpun yang tersembunyi di hadapan-Nya, n sebab segala sesuatu telanjang dan terbuka di depan mata Dia, yang kepada-Nya kita harus memberikan pertanggungan jawab. |
| (0.16) | Mat 1:19 |
| Karena Yusuf suaminya, seorang yang tulus hati dan tidak mau mencemarkan nama isterinya di muka umum, ia bermaksud menceraikannya q dengan diam-diam. |
| (0.16) | Ibr 11:5 |
| Karena iman Henokh terangkat, supaya ia tidak mengalami kematian, dan ia tidak ditemukan, karena Allah telah mengangkatnya. p Sebab sebelum ia terangkat, ia memperoleh kesaksian, bahwa ia berkenan kepada Allah. |
| (0.15) | Rm 14:15 |
| Sebab jika engkau menyakiti hati saudaramu oleh karena sesuatu yang engkau makan, maka engkau tidak hidup lagi menurut tuntutan kasih. f Janganlah engkau membinasakan saudaramu oleh karena makananmu, karena Kristus telah mati g untuk dia. |
| (0.15) | 2Tim 1:12 |
| Itulah sebabnya aku menderita semuanya ini, tetapi aku tidak malu; c karena aku tahu kepada siapa aku percaya dan aku yakin bahwa Dia berkuasa memeliharakan d apa yang telah dipercayakan-Nya 1 kepadaku hingga pada hari Tuhan. e |
| (0.15) | Mat 18:34 |
| Maka marahlah tuannya itu dan menyerahkannya kepada algojo-algojo, sampai ia melunaskan seluruh hutangnya. |
| (0.15) | Mrk 14:67 |
| dan ketika perempuan itu melihat Petrus sedang berdiang, w ia menatap mukanya dan berkata: "Engkau juga selalu bersama-sama dengan Yesus, x orang Nazaret itu." |





untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [