| (0.01) | Neh 2:16 |
| Para penguasa tidak tahu ke mana aku telah pergi dan apa yang telah kulakukan, karena sampai kini aku belum memberitahukan apa-apa kepada orang Yahudi, baik kepada para imam, maupun kepada para pemuka, kepada para penguasa dan para petugas lainnya. |
| (0.01) | Neh 5:14 |
| Pula sejak aku diangkat sebagai bupati l di tanah Yehuda, yakni dari tahun kedua puluh sampai tahun ketiga puluh dua pemerintahan Artahsasta m jadi dua belas tahun lamanya, aku dan saudara-saudaraku tidak pernah mengambil pembagian yang menjadi hak bupati. |
| (0.01) | Neh 6:10 |
| Ketika aku pergi ke rumah Semaya bin Delaya bin Mehetabeel, sebab ia berhalangan datang, berkatalah ia: "Biarlah kita bertemu di rumah Allah, di dalam Bait Suci, w dan mengunci pintu-pintunya, karena ada orang yang mau datang membunuh engkau, ya, malam ini mereka mau datang membunuh engkau." |
| (0.01) | Neh 10:34 |
| Pula dengan membuang undi kami, y yakni para imam, orang-orang Lewi dan kaum awam, menetapkan suatu cara untuk menyediakan kayu api. z Kayu itu harus dibawa ke rumah Allah kami secara bergilir oleh kaum-kaum keluarga kami pada waktu-waktu tertentu setiap tahun, supaya di atas mezbah TUHAN Allah kami ada api yang menyala, seperti tertulis dalam kitab Taurat. |
| (0.01) | Neh 10:38 |
| Seorang imam, anak Harun, akan menyertai orang-orang Lewi itu, bila mereka memungut persembahan persepuluhan i . Dan orang-orang Lewi itu akan membawa persembahan persepuluhan dari pada persembahan persepuluhan itu ke rumah Allah kami, ke bilik-bilik rumah perbendaharaan. |
| (0.01) | Neh 11:1 |
| Para pemimpin bangsa menetap di Yerusalem, k sedang orang-orang lain membuang undi untuk menentukan satu dari sepuluh orang yang harus menetap di Yerusalem, kota yang kudus l itu, sedang yang sembilan orang lagi tinggal di kota-kota m yang lain. |
| (0.01) | Neh 13:19 |
| Kalau sudah remang-remang di pintu-pintu gerbang Yerusalem menjelang hari Sabat, s kusuruh tutup pintu-pintu dan kuperintahkan supaya jangan dibuka sampai lewat hari Sabat. Dan aku tempatkan beberapa orang dari anak buahku di pintu-pintu gerbang, supaya tidak ada muatan yang masuk pada hari Sabat. |
| (0.01) | Mzm 4:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Dengan permainan kecapi. Mazmur Daud. (4-2) Apabila aku berseru, jawablah aku 1 , q ya Allah, yang membenarkan aku. Di dalam kesesakan r Engkau memberi kelegaan kepadaku. Kasihanilah s aku dan dengarkanlah doaku! t |
| (0.01) | Mzm 42:4 |
| (42-5) Inilah yang hendak kuingat, sementara jiwaku gundah-gulana; q bagaimana aku berjalan maju dalam kepadatan manusia, mendahului mereka melangkah ke rumah Allah r dengan suara sorak-sorai s dan nyanyian syukur, t dalam keramaian orang-orang u yang mengadakan perayaan. |
| (0.01) | Mzm 49:14 |
| (49-15) Seperti domba mereka meluncur v ke dalam dunia orang mati, w digembalakan oleh maut; x mereka turun langsung ke kubur, perawakan mereka hancur, dunia orang mati menjadi tempat kediaman mereka. |
| (0.01) | Pkh 6:3 |
| Jika orang memperoleh seratus anak dan hidup lama sampai mencapai umur panjang, tetapi ia tidak puas dengan kesenangan, bahkan tidak mendapat penguburan, kataku, anak gugur l lebih baik dari pada orang m ini. |
| (0.01) | Pkh 8:8 |
| Tiada seorangpun berkuasa menahan angin dan tiada seorangpun berkuasa atas hari kematian. Tak ada istirahat dalam peperangan, dan kefasikan tidak melepaskan orang yang melakukannya. |
| (0.01) | Pkh 12:5 |
| juga orang menjadi takut tinggi, dan ketakutan ada di jalan, pohon badam berbunga, belalang menyeret dirinya dengan susah payah dan nafsu makan tak dapat dibangkitkan lagi--karena manusia pergi ke rumahnya e yang kekal dan peratap-peratap f berkeliaran di jalan, |
| (0.01) | Kid 1:7 |
| Ceriterakanlah kepadaku, jantung hatiku, di mana kakanda menggembalakan domba, di mana kakanda membiarkan domba-domba n berbaring pada petang hari. Karena mengapa aku akan jadi serupa pengembara o dekat kawanan-kawanan domba teman-temanmu? |
| (0.01) | Yes 7:20 |
| Pada hari itu x dengan y pisau cukur yang dipinjam dari seberang sungai Efrat, z yakni raja Asyur, a Tuhan akan mencukur kepala dan bulu paha, bahkan b pisau itu akan melenyapkan janggut c juga. |
| (0.01) | Yes 16:10 |
| Telah lenyap sukaria dan sorak-sorak dari kebun n buah-buahan; telah menghilang dari kebun-kebun anggur tempik sorak dan sorak-sorai; o tiada pengirik p anggur di tempat pemerasan 1 , q pekik mereka sudah berhenti. |
| (0.01) | Yes 25:4 |
| Sebab Engkau menjadi tempat pengungsian a bagi orang lemah, b tempat pengungsian bagi orang miskin c dalam kesesakannya, perlindungan terhadap angin ribut, d naungan terhadap panas terik, sebab amarah orang-orang yang gagah sombong e itu seperti angin ribut di musim dingin, |
| (0.01) | Yes 28:13 |
| Maka mereka akan mendengarkan firman TUHAN yang begini: "Harus ini harus itu, mesti begini mesti begitu, tambah ini tambah itu! p " supaya dalam berjalan mereka jatuh telentang, sehingga luka, q tertangkap 1 dan tertawan. r |
| (0.01) | Yes 36:7 |
| Dan apabila engkau berkata kepadaku: Kami berharap l kepada TUHAN, Allah kami, --bukankah Dia itu yang bukit-bukit pengorbanan-Nya dan mezbah-mezbah-Nya telah dijauhkan m oleh Hizkia sambil berkata kepada Yehuda dan Yerusalem: Di depan mezbah n inilah kamu harus sujud menyembah! |
| (0.01) | Yes 41:17 |
| Orang-orang sengsara dan orang-orang miskin sedang mencari air, x tetapi tidak ada, lidah mereka kering kehausan; y tetapi Aku, TUHAN, akan menjawab z mereka, dan sebagai Allah orang Israel Aku tidak akan meninggalkan a mereka. |




