| (0.09) | Mzm 112:6 |
| Sebab ia takkan goyah e untuk selama-lamanya; orang benar itu akan diingat f selama-lamanya. |
| (0.09) | Mzm 115:11 |
| Hai orang-orang yang takut akan TUHAN, z percayalah kepada TUHAN! --Dialah pertolongan mereka dan perisai mereka. |
| (0.09) | Mzm 116:18 |
| akan membayar nazarku n kepada TUHAN di depan seluruh umat-Nya, |
| (0.09) | Mzm 118:4 |
| Biarlah orang yang takut akan TUHAN a berkata: "Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya!" |
| (0.09) | Mzm 119:2 |
| Berbahagialah w orang-orang yang memegang peringatan-peringatan-Nya 1 , x yang mencari Dia y dengan segenap hati, z |
| (0.09) | Mzm 119:72 |
| Taurat yang Kausampaikan adalah baik bagiku, lebih dari pada ribuan keping emas h dan perak. |
| (0.09) | Mzm 119:98 |
| Perintah-Mu membuat aku lebih bijaksana 1 g dari pada musuh-musuhku, sebab selama-lamanya itu ada padaku. |
| (0.09) | Mzm 119:160 |
| Dasar firman-Mu adalah kebenaran dan segala hukum-hukum-Mu yang adil adalah untuk selama-lamanya. t |
| (0.09) | Mzm 122:8 |
| Oleh karena saudara-saudaraku dan teman-temanku aku hendak mengucapkan: "Semoga kesejahteraan ada di dalammu!" |
| (0.09) | Mzm 135:8 |
| Dialah yang memukul mati anak-anak sulung o Mesir, baik manusia maupun hewan, |
| (0.09) | Mzm 135:13 |
| Ya TUHAN, nama-Mu adalah untuk selama-lamanya; x ya TUHAN, Engkau diingat y turun-temurun. |
| (0.09) | Mzm 145:15 |
| Mata sekalian orang menantikan Engkau, dan Engkaupun memberi mereka makanan m pada waktunya; |
| (0.09) | Mzm 146:4 |
| Apabila nyawanya melayang, ia kembali ke tanah; i pada hari itu juga lenyaplah j maksud-maksudnya. |
| (0.09) | Mzm 147:13 |
| Sebab Ia meneguhkan palang pintu gerbangmu, c dan memberkati anak-anakmu d di antaramu. |
| (0.09) | Mzm 148:1 |
| Haleluya! u Pujilah TUHAN di sorga, v pujilah Dia di tempat tinggi! |
| (0.09) | Mzm 5:12 |
| (5-13) Sebab Engkaulah yang memberkati orang benar, g ya TUHAN; Engkau memagari dia h dengan anugerah-Mu seperti perisai. i |
| (0.09) | Mzm 9:9 |
| (9-10) Demikianlah TUHAN adalah tempat perlindungan x bagi orang yang terinjak, y tempat perlindungan pada waktu kesesakan. z |
| (0.09) | Mzm 9:15 |
| (9-16) Bangsa-bangsa terbenam dalam pelubang yang dibuatnya, p kakinya tertangkap dalam jaring yang dipasangnya q sendiri. |
| (0.09) | Mzm 12:6 |
| (12-7) Janji TUHAN adalah janji yang murni, m bagaikan perak yang teruji, n tujuh kali dimurnikan dalam dapur o peleburan di tanah. |
| (0.09) | Mzm 14:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Dari Daud. Orang bebal 1 berkata dalam hatinya: "Tidak ada Allah. g " Busuk dan jijik perbuatan mereka, tidak ada yang berbuat baik. |




