| (0.12) | Yer 46:28 |
| Maka engkau, janganlah takut, hai hamba-Ku Yakub, demikianlah firman TUHAN, sebab Aku menyertai engkau: k segala bangsa yang ke antaranya engkau Kuceraiberaikan akan Kuhabiskan, l tetapi engkau ini tidak akan Kuhabiskan. Aku akan menghajar engkau menurut hukum, tetapi Aku sama sekali tidak memandang engkau tak bersalah." |
| (0.12) | Dan 7:7 |
| Kemudian aku melihat dalam penglihatan x malam itu, tampak seekor binatang yang keempat, yang menakutkan dan mendahsyatkan, dan ia sangat kuat. Ia bergigi besar dari besi; y ia melahap dan meremukkan, dan sisanya z diinjak-injaknya a dengan kakinya; ia berbeda dengan segala binatang yang terdahulu; lagipula ia bertanduk b sepuluh. |
| (0.12) | Dan 12:7 |
| Lalu kudengar orang yang berpakaian kain lenan, yang ada di sebelah atas air sungai itu bersumpah demi Dia yang hidup kekal, c sambil mengangkat tangan kanan d dan tangan kirinya ke langit: "Satu masa dan dua masa dan setengah masa; e dan setelah berakhir kuasa perusak bangsa f yang kudus itu, maka segala hal ini akan digenapi! g " |
| (0.12) | Za 7:14 |
| Oleh sebab itu Aku meniupkan x mereka seperti angin badai y ke antara segala bangsa yang tidak dikenal mereka, dan sesudahnya tanah itu menjadi sunyi sepi, sehingga tidak ada yang lalu lalang z di sana; demikianlah mereka membuat negeri yang indah itu menjadi tempat yang sunyi sepi. a " |
| (0.12) | Yoh 3:9 |
| Nikodemus menjawab, katanya: "Bagaimanakah mungkin hal itu terjadi? n " |
| (0.12) | 1Tes 5:26 |
| Sampaikanlah salam kami kepada semua saudara dengan cium yang kudus. z |
| (0.12) | Est 6:13 |
| Dan Haman menceritakan kepada Zeresh, k isterinya, dan kepada semua sahabatnya apa yang dialaminya. Maka kata para orang arif bijaksana dan Zeresh, isterinya, kepadanya: "Jikalau Mordekhai, yang di depannya engkau sudah mulai jatuh, l adalah keturunan Yahudi, maka engkau tidak akan sanggup melawan dia, malahan engkau akan jatuh m benar-benar di depannya." |
| (0.12) | Yer 25:9 |
| sesungguhnya, Aku akan mengerahkan w semua kaum dari utara x --demikianlah firman TUHAN--menyuruh memanggil Nebukadnezar, y raja Babel, hamba-Ku z itu; Aku akan mendatangkan mereka melawan negeri ini, melawan penduduknya dan melawan bangsa-bangsa sekeliling ini, yang akan Kutumpas a dan Kubuat menjadi kengerian, menjadi sasaran suitan b dan menjadi ketandusan c untuk selama-lamanya. |
| (0.12) | Yeh 20:47 |
| dan katakanlah kepada hutan r di sebelah selatan: Dengarlah firman TUHAN: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Lihat, Aku akan menyalakan api di dalammu yang akan memakan habis s setiap pohon yang hidup padamu dan setiap pohon yang layu kering. Apinya yang sedang bernyala-nyala tidak akan padam dan semua muka dari selatan sampai utara t akan terbakar kepanasan olehnya. u |
| (0.12) | Bil 4:15 |
| Setelah Harun dan anak-anaknya selesai menudungi barang-barang kudus dan segala perkakas tempat kudus, pada waktu perkemahan akan berangkat, o barulah orang Kehat p boleh masuk ke dalam untuk mengangkat q barang-barang itu; tetapi janganlah mereka kena r kepada barang-barang kudus itu, nanti mereka mati. s t Jadi itulah barang-barang di Kemah Pertemuan yang harus diangkat bani Kehat. |
| (0.12) | Bil 1:2 |
| "Hitunglah e jumlah segenap umat Israel 1 menurut kaum-kaum yang ada dalam setiap suku f mereka, dan catatlah nama g semua laki-laki di Israel |
| (0.12) | Yes 51:5 |
| Dalam sekejap mata keselamatan c yang dari pada-Ku akan dekat, d kelepasan yang Kuberikan akan tiba, dan dengan tangan e kekuasaan-Ku Aku akan memerintah bangsa-bangsa; kepada-Kulah pulau-pulau f menanti-nanti, perbuatan tangan-Ku mereka harapkan. g |
| (0.12) | Rat 1:3 |
| Yehuda telah ditinggalkan j penduduknya karena sengsara dan karena perbudakan yang berat; ia tinggal di tengah-tengah bangsa-bangsa, namun tidak mendapat ketenteraman; k siapa saja yang menyerang dapat memasukinya l pada saat ia terdesak. |
| (0.12) | Hab 2:17 |
| Sebab kekerasan z terhadap gunung Libanon akan menutupi engkau dan pemusnahan binatang-binatang akan mengejutkan engkau, a karena darah manusia b yang tertumpah itu dan karena kekerasan terhadap negeri, kota dan seluruh penduduknya itu. |
| (0.12) | Ibr 12:27 |
| Ungkapan "Satu kali lagi" menunjuk kepada perubahan pada apa yang dapat digoncangkan, g karena ia dijadikan supaya tinggal tetap apa yang tidak tergoncangkan. |
| (0.12) | Why 17:6 |
| Dan aku melihat perempuan itu mabuk oleh darah orang-orang kudus 1 j dan darah saksi-saksi Yesus. Dan ketika aku melihatnya, aku sangat heran. |
| (0.12) | Why 17:15 |
| Lalu ia berkata kepadaku: "Semua air 1 b yang telah kaulihat, di mana wanita pelacur itu duduk, adalah bangsa-bangsa dan rakyat banyak dan kaum dan bahasa. c |
| (0.12) | Est 8:9 |
| Pada waktu itu juga dipanggillah para panitera raja, dalam bulan yang ketiga--yakni bulan Siwan--pada tanggal dua puluh tiga, dan sesuai dengan segala yang diperintahkan Mordekhai ditulislah surat kepada orang Yahudi, dan kepada para wakil pemerintah, para bupati dan para pembesar daerah, dari India sampai ke Etiopia, v seratus dua puluh tujuh daerah, kepada tiap-tiap daerah menurut tulisannya dan kepada tiap-tiap bangsa menurut bahasanya, dan juga kepada orang Yahudi menurut tulisan dan bahasanya. w |
| (0.12) | Why 22:18 |
| Aku bersaksi kepada setiap orang yang mendengar perkataan-perkataan nubuat dari kitab ini: r "Jika seorang menambahkan sesuatu kepada perkataan-perkataan ini, s maka Allah akan menambahkan kepadanya malapetaka-malapetaka yang tertulis di dalam kitab ini. t |
| (0.12) | Yer 13:13 |
| maka katakanlah kepada mereka: Beginilah firman TUHAN: Sesungguhnya, seluruh penduduk negeri ini akan Kupenuhi dengan kemabukan: l para raja yang duduk di atas takhta Daud, para imam, para nabi dan seluruh penduduk Yerusalem. |




