(0.08) | Kis 28:23 | Lalu mereka menentukan suatu hari untuk Paulus. Pada hari yang ditentukan itu datanglah mereka dalam jumlah besar ke tempat tumpangannya. Ia menerangkan dan memberi kesaksian kepada mereka tentang Kerajaan Allah; k dan berdasarkan hukum Musa dan kitab para nabi l ia berusaha meyakinkan mereka tentang Yesus. m Hal itu berlangsung dari pagi sampai sore. |
(0.08) | Mat 15:32 | Lalu Yesus memanggil murid-murid-Nya dan berkata: "Hati-Ku tergerak oleh belas kasihan kepada orang banyak itu. n Sudah tiga hari mereka mengikuti Aku dan mereka tidak mempunyai makanan. Aku tidak mau menyuruh mereka pulang dengan lapar, nanti mereka pingsan di jalan." |
(0.08) | 1Kor 5:10 | Yang aku maksudkan bukanlah dengan semua orang cabul pada umumnya dari dunia z ini atau dengan semua orang kikir dan penipu atau dengan semua penyembah berhala, karena jika demikian kamu harus meninggalkan dunia ini. |
(0.08) | Yoh 20:15 | Kata Yesus kepadanya: "Ibu, mengapa engkau menangis? z Siapakah yang engkau cari?" Maria menyangka orang itu adalah penunggu taman, lalu berkata kepada-Nya: "Tuan, jikalau tuan yang mengambil Dia, katakanlah kepadaku, di mana tuan meletakkan Dia, supaya aku dapat mengambil-Nya." |
(0.08) | 1Tes 3:6 | Tetapi sekarang, setelah Timotius g datang kembali dari kamu h dan membawa kabar yang menggembirakan tentang imanmu dan kasihmu, i dan bahwa kamu selalu menaruh kenang-kenangan yang baik akan kami dan ingin untuk berjumpa dengan kami, seperti kami juga ingin untuk berjumpa dengan kamu, j |
(0.08) | Luk 14:10 | Tetapi, apabila engkau diundang, pergilah duduk di tempat yang paling rendah. Mungkin tuan rumah akan datang dan berkata kepadamu: Sahabat, silakan duduk di depan. Dan dengan demikian engkau akan menerima hormat di depan mata semua tamu yang lain. |
(0.08) | Mat 21:16 | lalu mereka berkata kepada-Nya: "Engkau dengar apa yang dikatakan anak-anak ini?" Kata Yesus kepada mereka: "Aku dengar; belum pernahkah kamu baca: Dari mulut bayi-bayi dan anak-anak yang menyusu Engkau telah menyediakan puji-pujian? k " |
(0.08) | Mat 24:3 | 1 Ketika Yesus duduk di atas Bukit Zaitun, h datanglah murid-murid-Nya kepada-Nya untuk bercakap-cakap sendirian dengan Dia. Kata mereka: "Katakanlah kepada kami, bilamanakah itu akan terjadi dan apakah tanda kedatangan-Mu i dan tanda kesudahan dunia 2 ? j " |
(0.08) | Mrk 3:5 | Ia berdukacita karena kedegilan mereka dan dengan marah Ia memandang 1 sekeliling-Nya kepada mereka lalu Ia berkata kepada orang itu: "Ulurkanlah tanganmu!" Dan ia mengulurkannya, maka sembuhlah tangannya itu. |
(0.08) | Mrk 7:6 | Jawab-Nya kepada mereka: "Benarlah nubuat Yesaya tentang kamu, hai orang-orang munafik! Sebab ada tertulis: Bangsa ini memuliakan Aku dengan bibirnya, padahal hatinya jauh dari pada-Ku 1 . |
(0.08) | Luk 4:23 | Maka berkatalah Ia kepada mereka: "Tentu kamu akan mengatakan pepatah ini kepada-Ku: Hai tabib, sembuhkanlah diri-Mu sendiri. Perbuatlah di sini juga, di tempat asal-Mu ini, u segala yang kami dengar yang telah terjadi di Kapernaum! v " |
(0.08) | Luk 11:8 | Aku berkata kepadamu: Sekalipun ia tidak mau bangun dan memberikannya kepadanya karena orang itu adalah sahabatnya, namun karena sikapnya yang tidak malu itu, ia akan bangun juga dan memberikan kepadanya apa yang diperlukannya. i |
(0.08) | Luk 13:32 | Jawab Yesus kepada mereka: "Pergilah dan katakanlah kepada si serigala itu: Aku mengusir setan dan menyembuhkan orang, pada hari ini dan besok, dan pada hari yang ketiga Aku akan selesai. u |
(0.08) | Yoh 15:19 | Sekiranya kamu dari dunia, tentulah dunia mengasihi kamu sebagai miliknya. Tetapi karena kamu bukan dari dunia, melainkan Aku telah memilih kamu u dari dunia, sebab itulah dunia membenci kamu. v |
(0.08) | Yoh 17:26 | dan Aku telah memberitahukan nama-Mu kepada mereka j dan Aku akan memberitahukannya, supaya kasih yang Engkau berikan kepada-Ku ada di dalam mereka k dan Aku di dalam mereka." |
(0.08) | Kis 7:8 | Lalu Allah memberikan kepadanya perjanjian sunat; q dan demikianlah Abraham memperanakkan Ishak, lalu menyunatkannya pada hari yang kedelapan; r dan Ishak memperanakkan Yakub, s dan Yakub memperanakkan kedua belas bapa leluhur t kita. |
(0.08) | Kis 28:25 | Maka bubarlah pertemuan itu dengan tidak ada kesesuaian di antara mereka. Tetapi Paulus masih mengatakan perkataan yang satu ini: "Tepatlah firman yang disampaikan o Roh Kudus kepada nenek moyang kita dengan perantaraan nabi Yesaya: |
(0.08) | Rm 11:17 | Karena itu apabila beberapa cabang telah dipatahkan a dan kamu sebagai tunas liar telah dicangkokkan di antaranya b dan turut mendapat bagian dalam akar pohon zaitun yang penuh getah, |
(0.08) | Rm 15:24 | aku harap dalam perjalananku ke Spanyol i aku dapat singgah di tempatmu dan bertemu dengan kamu, sehingga kamu dapat mengantarkan j aku ke sana, setelah aku seketika menikmati pertemuan dengan kamu. |
(0.08) | 1Kor 9:22 | Bagi orang-orang yang lemah aku menjadi seperti orang yang lemah, supaya aku dapat menyelamatkan mereka yang lemah. h Bagi semua orang i aku telah menjadi segala-galanya, supaya aku sedapat mungkin memenangkan beberapa orang j dari antara mereka. |