| (0.38) | 1Sam 22:13 |
| Kemudian bertanyalah Saul kepadanya: "Mengapa kamu mengadakan persepakatan n melawan aku, engkau dengan anak Isai itu, dengan memberikan roti dan pedang kepadanya, menanyakan Allah baginya, sehingga ia bangkit melawan aku menjadi penghadang seperti sekarang ini?" |
| (0.38) | 2Sam 17:9 |
| Tentulah ia sekarang bersembunyi dalam salah satu lobang atau di salah satu tempat. l Apabila pada penyerangan pertama beberapa orang tewas dan ada orang mendengar hal itu, maka orang akan berkata: Rakyat yang telah mengikut Absalom sudah menderita kekalahan. |
| (0.38) | 2Raj 5:11 |
| Tetapi pergilah Naaman dengan gusar sambil berkata: "Aku sangka bahwa setidak-tidaknya ia datang ke luar dan berdiri memanggil nama TUHAN, Allahnya, lalu menggerak-gerakkan tangannya q di atas tempat penyakit itu dan dengan demikian menyembuhkan penyakit kustaku! |
| (0.38) | 2Raj 19:37 |
| Pada suatu kali ketika ia sujud menyembah di dalam kuil Nisrokh, allahnya, maka Adramelekh z dan Sarezer, anak-anaknya, membunuh dia dengan pedang, a dan mereka meloloskan diri ke tanah Ararat. b Kemudian Esarhadon, c anaknya, menjadi raja menggantikan dia. |
| (0.38) | Yes 37:38 |
| Pada suatu kali ketika ia sujud menyembah di dalam kuil j Nisrokh, allahnya, maka Adramelekh dan Sarezer, anak-anaknya, membunuh dia dengan pedang, dan mereka meloloskan diri ke tanah Ararat. k Kemudian Esarhadon, l anaknya, menjadi raja m menggantikan dia. |
| (0.38) | Yer 50:29 |
| Kerahkanlah penembak-penembak melawan Babel, semua orang pemanah! f Berkemahlah mengepungnya, supaya jangan ada yang lolos! g Balaslah h dia setimpal dengan perbuatannya, i lakukanlah kepadanya tepat seperti yang dilakukannya sendiri! Sebab ia bertindak kurang ajar j terhadap TUHAN, terhadap Yang Mahakudus, k Allah Israel. |
| (0.38) | Yeh 46:7 |
| Sebagai korban sajian ia harus mengolah satu efa tepung dengan seekor lembu dan satu efa tepung dengan seekor domba jantan, tetapi korban sajian dari domba-domba lain bergantung pada kemampuannya, serta minyak satu hin untuk satu efa. e |
| (0.38) | Ibr 11:7 |
| Karena iman, maka Nuh--dengan petunjuk Allah tentang sesuatu yang belum kelihatan r --dengan taat mempersiapkan bahtera s untuk menyelamatkan keluarganya; t dan karena iman itu ia menghukum dunia, dan ia ditentukan untuk menerima kebenaran, sesuai dengan imannya. u |
| (0.38) | Mrk 12:5 |
| Lalu ia menyuruh seorang hamba lain lagi, dan orang ini mereka bunuh. Dan banyak lagi yang lain, ada yang mereka pukul dan ada yang mereka bunuh. |
| (0.38) | Luk 8:4 |
| Ketika orang banyak berbondong-bondong datang, yaitu orang-orang yang dari kota ke kota menggabungkan diri pada Yesus, berkatalah Ia dalam suatu perumpamaan 1 : |
| (0.38) | Kis 21:37 |
| Ketika Paulus hendak dibawa masuk ke markas, r ia berkata kepada kepala pasukan itu: "Bolehkah aku mengatakan sesuatu kepadamu?" Jawabnya: "Tahukah engkau bahasa Yunani? |
| (0.38) | Mrk 12:37 |
| Daud sendiri menyebut Dia Tuannya, bagaimana mungkin Ia anaknya pula?" Orang banyak w yang besar jumlahnya mendengarkan Dia dengan penuh minat. |
| (0.38) | Kis 7:29 |
| Mendengar perkataan itu, larilah Musa dan hidup sebagai pendatang di tanah Midian. Di situ ia memperanakkan dua orang anak laki-laki. n |
| (0.38) | Kis 17:27 |
| supaya mereka mencari Dia dan mudah-mudahan menjamah dan menemukan Dia, walaupun Ia tidak jauh dari kita masing-masing. r |
| (0.38) | 2Tim 2:4 |
| Seorang prajurit yang sedang berjuang tidak memusingkan dirinya dengan soal-soal penghidupannya, supaya dengan demikian ia berkenan kepada komandannya. |
| (0.38) | Ibr 10:38 |
| Tetapi orang-Ku yang benar akan hidup oleh iman 1 , g dan apabila ia mengundurkan diri, maka Aku tidak berkenan kepadanya. h " |
| (0.38) | Mat 13:43 |
| Pada waktu itulah orang-orang benar akan bercahaya seperti matahari f dalam Kerajaan Bapa mereka. Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengar! g " |
| (0.38) | Mat 16:1 |
| Kemudian datanglah orang-orang Farisi dan Saduki q hendak mencobai Yesus. Mereka meminta supaya Ia memperlihatkan suatu tanda dari sorga r kepada mereka. |
| (0.38) | Mrk 10:15 |
| Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa tidak menyambut Kerajaan Allah seperti seorang anak kecil 1 , ia tidak akan masuk ke dalamnya. s " |
| (0.38) | Kis 27:35 |
| Sesudah berkata demikian, ia mengambil roti, mengucap syukur kepada Allah di hadapan semua mereka, memecah-mecahkannya, c lalu mulai makan. |




