| (0.38) | Luk 12:41 |
| Kata Petrus: "Tuhan, kamikah yang Engkau maksudkan dengan perumpamaan itu atau juga semua orang?" |
| (0.38) | Yoh 5:16 |
| Dan karena itu orang-orang Yahudi berusaha menganiaya Yesus 1 , karena Ia melakukan hal-hal itu pada hari Sabat. |
| (0.38) | Yoh 12:5 |
| "Mengapa minyak narwastu ini tidak dijual tiga ratus dinar dan uangnya diberikan kepada orang-orang miskin?" |
| (0.38) | 1Kor 15:42 |
| Demikianlah pula m halnya dengan kebangkitan orang mati. n Ditaburkan dalam kebinasaan, dibangkitkan dalam ketidakbinasaan. o |
| (0.38) | Mat 6:14 |
| Karena jikalau kamu mengampuni kesalahan orang, Bapamu yang di sorga akan mengampuni kamu u juga. |
| (0.38) | Mat 15:37 |
| Dan mereka semuanya makan sampai kenyang. Kemudian orang mengumpulkan potongan-potongan roti yang sisa, p tujuh bakul penuh. |
| (0.38) | Mrk 9:23 |
| Jawab Yesus: "Katamu: jika Engkau dapat? Tidak ada yang mustahil 1 bagi orang yang percaya! d " |
| (0.38) | Mrk 11:5 |
| Dan beberapa orang yang ada di situ berkata kepada mereka: "Apa maksudnya kamu melepaskan keledai itu?" |
| (0.38) | Luk 17:12 |
| Ketika Ia memasuki suatu desa datanglah sepuluh orang kusta h menemui Dia. Mereka tinggal berdiri agak jauh i |
| (0.38) | 2Kor 7:6 |
| Tetapi Allah, yang menghiburkan orang yang rendah hati 1 , t telah menghiburkan kami dengan kedatangan Titus. u |
| (0.38) | 1Tes 5:6 |
| Sebab itu baiklah jangan kita tidur q seperti orang-orang lain, tetapi berjaga-jaga 1 r dan sadar 2 . s |
| (0.38) | Mat 8:9 |
| Sebab aku sendiri seorang bawahan, dan di bawahku ada pula prajurit. Jika aku berkata kepada salah seorang prajurit itu: Pergi!, maka ia pergi, dan kepada seorang lagi: Datang!, maka ia datang, ataupun kepada hambaku: Kerjakanlah ini!, maka ia mengerjakannya." |
| (0.38) | 2Raj 9:8 |
| Dan segenap keluarga t Ahab akan binasa 1 ; dan Aku akan melenyapkan dari pada Ahab setiap orang laki-laki, u baik yang tinggi maupun yang rendah kedudukannya di Israel. |
| (0.38) | Luk 9:6 |
| Lalu pergilah mereka dan mereka mengelilingi segala desa sambil memberitakan Injil dan menyembuhkan orang sakit di segala tempat. |
| (0.38) | Luk 11:38 |
| Orang Farisi itu melihat hal itu dan ia heran, karena Yesus tidak mencuci tangan-Nya sebelum makan. d |
| (0.38) | 1Kor 4:18 |
| Tetapi ada beberapa orang yang menjadi sombong, e karena mereka menyangka, bahwa aku tidak akan datang lagi kepadamu. f |
| (0.38) | Mrk 3:4 |
| Kemudian kata-Nya kepada mereka: "Manakah yang diperbolehkan pada hari Sabat, berbuat baik atau berbuat jahat, menyelamatkan nyawa orang atau membunuh orang?" Tetapi mereka itu diam saja. |
| (0.38) | 1Kor 10:8 |
| Janganlah kita melakukan percabulan, seperti yang dilakukan oleh beberapa orang dari mereka, sehingga pada satu hari telah tewas c dua puluh tiga ribu orang. |
| (0.38) | Kel 3:22 |
| tetapi tiap-tiap perempuan harus meminta dari tetangganya dan dari perempuan yang tinggal di rumahnya, barang-barang perak m dan emas n dan kain-kain, yang akan kamu kenakan kepada anak-anakmu lelaki dan perempuan; demikianlah kamu akan merampasi o orang Mesir itu 1 . p " |
| (0.38) | 3Yoh 1:5 |
| Saudaraku yang kekasih, engkau bertindak sebagai orang percaya 1 , di mana engkau berbuat segala sesuatu untuk saudara-saudara, f sekalipun mereka adalah orang-orang asing. g |




