| (0.10) | 1Raj 12:10 |
| Lalu orang-orang muda yang sebaya dengan dia itu berkata: "Beginilah harus kaukatakan kepada rakyat yang telah berkata kepadamu: Ayahmu telah memberatkan tanggungan kami, tetapi engkau ini, berilah keringanan kepada kami--beginilah harus kaukatakan kepada mereka: Kelingkingku lebih besar dari pada pinggang ayahku! |
| (0.10) | 1Raj 12:18 |
| Kemudian raja Rehabeam mengutus Adoram b yang menjadi kepala rodi, tetapi seluruh Israel melontari dia dengan batu, sehingga mati, c bahkan raja Rehabeam hampir-hampir tidak dapat menaiki keretanya untuk melarikan diri ke Yerusalem. |
| (0.10) | 1Raj 12:20 |
| Segera sesudah seluruh Israel mendengar, bahwa Yerobeam sudah pulang, maka mereka menyuruh memanggil dia ke pertemuan jemaah, lalu mereka menobatkan dia menjadi raja atas seluruh Israel 1 . Tidak ada lagi yang mengikuti keluarga Daud e selain dari suku Yehuda saja. |
| (0.10) | 1Raj 12:21 |
| Ketika Rehabeam datang ke Yerusalem, ia mengumpulkan segenap kaum Yehuda dan suku Benyamin, seratus delapan puluh ribu teruna yang sanggup berperang untuk memerangi f kaum Israel dengan maksud mengembalikan kerajaan itu kepada Rehabeam, anak Salomo. |
| (0.10) | 1Raj 13:6 |
| Lalu berbicaralah raja dan berkata kepada abdi Allah itu: "Mohonkanlah a belas kasihan TUHAN, Allahmu, dan berdoalah untukku, supaya tanganku dapat kembali." Dan abdi Allah itu memohonkan belas kasihan TUHAN, maka tangan raja itu dapat kembali dan menjadi seperti semula. |
| (0.10) | 1Raj 14:9 |
| Sebab engkau telah melakukan perbuatan jahat b lebih dari semua orang yang mendahului engkau c dan telah membuat bagimu allah lain dan patung-patung d tuangan, sehingga engkau menimbulkan e sakit hati-Ku, bahkan engkau telah membelakangi f Aku. |
| (0.10) | 1Raj 14:15 |
| Kemudian TUHAN akan menghajar orang Israel, sehingga tergoyah-goyah seperti gelagah di air dan Ia akan menyentakkan m mereka dari pada tanah yang baik ini yang telah diberikan-Nya kepada nenek moyang mereka; Ia akan menyerakkan mereka ke seberang sungai 1 Efrat sana, oleh karena mereka telah membuat tiang-tiang berhala n mereka dan dengan demikian menyakiti o hati TUHAN. |
| (0.10) | 1Raj 15:29 |
| Segera sesudah ia menjadi raja, ia membunuh seluruh keluarga n Yerobeam; tidak ada yang bernafas yang ditinggalkannya hidup dari pada Yerobeam, sampai dipunahkannya semuanya, sesuai dengan firman TUHAN yang diucapkan-Nya dengan perantaraan hamba-Nya Ahia, orang Silo itu, |
| (0.10) | 1Raj 16:2 |
| "Oleh karena engkau telah Kutinggikan dari debu w dan Kuangkat menjadi raja x atas umat-Ku Israel, tetapi engkau telah hidup seperti Yerobeam dan telah menyuruh y umat-Ku Israel berdosa, sehingga mereka menimbulkan sakit hati-Ku dengan dosa mereka, |
| (0.10) | 1Raj 19:20 |
| Lalu Elisa meninggalkan lembu itu dan berlari mengikuti Elia, katanya: "Biarkanlah aku mencium i ayahku dan ibuku dahulu, lalu aku akan mengikuti engkau." Jawabnya kepadanya: "Baiklah, pulang dahulu, dan ingatlah apa yang telah kuperbuat kepadamu." |
| (0.10) | 1Raj 20:22 |
| Lalu tampillah nabi w itu kepada raja Israel dan berkata kepadanya: "Baiklah, kuatkanlah hatimu, pertimbangkan dan pikirkanlah apa yang harus kauperbuat, sebab pada pergantian tahun x raja Aram akan maju menyerang engkau." |
| (0.10) | 1Raj 20:23 |
| Pegawai-pegawai raja Aram berkata kepadanya: "Allah mereka ialah allah y gunung; itulah sebabnya mereka lebih kuat dari pada kita. Tetapi apabila kita berperang melawan mereka di tanah rata, pastilah kita lebih kuat dari pada mereka. |
| (0.10) | 1Raj 22:6 |
| Lalu raja Israel mengumpulkan para nabi, kira-kira empat ratus orang 1 banyaknya, kemudian bertanyalah ia kepada mereka: "Apakah aku boleh pergi berperang melawan Ramot-Gilead atau aku membatalkannya?" Jawab mereka: "Majulah! g Tuhan akan menyerahkannya ke dalam tangan raja. h " |
| (0.10) | 1Raj 22:13 |
| Suruhan yang pergi memanggil Mikha itu, berkata kepadanya: "Ketahuilah, nabi-nabi itu sudah sepakat meramalkan yang baik bagi raja, hendaklah engkau juga berbicara seperti salah seorang dari pada mereka dan meramalkan yang baik. p " |
| (0.10) | 1Raj 22:19 |
| Kata Mikha: "Sebab itu dengarkanlah firman TUHAN. Aku telah melihat TUHAN sedang duduk di atas takhta-Nya t dan segenap tentara u sorga berdiri di dekat-Nya, di sebelah kanan-Nya dan di sebelah kiri-Nya. |
| (0.10) | 1Raj 1:3 |
| Maka di seluruh daerah Israel dicarilah seorang gadis yang cantik, dan didapatlah Abisag, a gadis Sunem, b lalu dibawa kepada raja. |
| (0.10) | 1Raj 1:21 |
| Nanti aku ini dan anakku Salomo dituduh bersalah segera sesudah tuanku raja mendapat perhentian x bersama-sama dengan nenek moyangnya." |
| (0.10) | 1Raj 2:27 |
| Lalu Salomo memecat Abyatar dari jabatannya sebagai imam TUHAN. Dengan demikian Salomo memenuhi n firman TUHAN yang telah dikatakan-Nya 1 di Silo mengenai keluarga Eli. |
| (0.10) | 1Raj 5:14 |
| Ia menyuruh mereka ke gunung Libanon, sepuluh ribu orang dalam sebulan berganti-ganti: selama sebulan mereka ada di Libanon, selama dua bulan di rumah. Adoniram p menjadi kepala rodi. |
| (0.10) | 1Raj 6:8 |
| Pintu tingkat bawah ada pada lambung kanan rumah itu, dan orang naik dengan tangga-tangga pilin ke tingkat tengah dan dari tingkat tengah ke tingkat yang ketiga. |




