| (0.02) | Kej 29:15 |
| Kemudian berkatalah Laban kepada Yakub: "Masakan karena engkau adalah sanak saudaraku, r engkau bekerja padaku dengan cuma-cuma? Katakanlah kepadaku apa yang patut menjadi upahmu. s " |
| (0.02) | Kej 31:14 |
| Lalu Rahel dan Lea menjawab Yakub, katanya: "Bukankah tidak ada lagi bagian w atau warisan kami dalam rumah ayah kami? |
| (0.02) | Kej 31:28 |
| Lagipula engkau tidak memberikan aku kesempatan untuk mencium cucu-cucuku laki-laki dan anak-anakku perempuan. d Memang bodoh perbuatanmu itu. |
| (0.02) | Kej 34:13 |
| Lalu anak-anak Yakub menjawab Sikhem dan Hemor, ayahnya, dengan tipu muslihat. i Karena Sikhem telah mencemari j Dina, adik mereka itu, |
| (0.02) | Kej 34:28 |
| Kambing dombanya dan lembu sapinya, keledainya i dan segala yang di dalam dan di luar j kota itu dibawa mereka; |
| (0.02) | Kej 38:17 |
| Jawabnya: "Aku akan mengirimkan kepadamu seekor anak kambing f dari kambing dombaku." Kata perempuan itu: "Asal engkau memberikan tanggungannya, g sampai engkau mengirimkannya kepadaku." |
| (0.02) | Kej 39:2 |
| Tetapi TUHAN menyertai Yusuf 1 , e sehingga ia menjadi seorang yang selalu berhasil dalam pekerjaannya; maka tinggallah ia di rumah tuannya, orang Mesir itu. |
| (0.02) | Kej 39:7 |
| Selang beberapa waktu isteri tuannya memandang Yusuf dengan berahi, lalu katanya: "Marilah tidur dengan aku. p " |
| (0.02) | Kej 41:44 |
| Berkatalah Firaun kepada Yusuf: "Akulah Firaun, tetapi dengan tidak setahumu, seorangpun tidak boleh bergerak di seluruh tanah Mesir. r " |
| (0.02) | Kej 43:6 |
| Lalu berkatalah Israel: y "Mengapa kamu mendatangkan malapetaka z kepadaku dengan memberitahukan kepada orang itu, bahwa masih ada adikmu seorang?" |
| (0.02) | Kej 46:1 |
| Jadi berangkatlah Israel 1 t dengan segala miliknya dan ia tiba di Bersyeba, u lalu dipersembahkannya korban sembelihan v kepada Allah Ishak w ayahnya. |
| (0.02) | Kel 1:7 |
| Orang-orang Israel beranak cucu dan tak terbilang jumlahnya; e mereka bertambah banyak 1 dan dengan dahsyat berlipat ganda, sehingga negeri itu dipenuhi mereka. |
| (0.02) | Kel 1:20 |
| Maka Allah berbuat baik kepada bidan-bidan x itu; bertambah banyaklah bangsa itu dan sangat berlipat ganda. |
| (0.02) | Kel 2:1 |
| Seorang laki-laki dari keluarga Lewi c kawin dengan seorang perempuan Lewi; d |
| (0.02) | Kel 10:4 |
| Sebab jika engkau menolak y membiarkan umat-Ku pergi, maka besok Aku akan mendatangkan belalang-belalang z ke dalam daerahmu; |
| (0.02) | Kel 11:6 |
| Dan seruan l yang hebat akan terjadi di seluruh tanah Mesir, seperti yang belum pernah terjadi dan seperti yang tidak akan ada lagi. |
| (0.02) | Kel 14:22 |
| Demikianlah orang Israel berjalan dari tengah-tengah laut x di tempat kering 1 ; y sedang di kiri dan di kanan mereka air itu sebagai tembok 2 z bagi mereka. |
| (0.02) | Kel 14:29 |
| Tetapi orang Israel berjalan di tempat kering j dari tengah-tengah laut, sedang di kiri dan di kanan mereka air itu sebagai tembok k bagi mereka. |
| (0.02) | Kel 15:8 |
| Karena nafas hidung-Mu i segala air naik bertimbun-timbun; j segala aliran berdiri tegak seperti bendungan; k air bah membeku di tengah-tengah laut. l |
| (0.02) | Kel 18:9 |
| Bersukacitalah Yitro tentang segala kebaikan, w yang dilakukan TUHAN kepada orang Israel, bahwa Ia telah menyelamatkan mereka dari tangan orang Mesir. |




