| (0.07) | Dan 2:15 |
| katanya kepada Ariokh, pembesar raja itu: "Mengapa titah yang begitu keras ini dikeluarkan oleh raja?" Lalu Ariokh memberitahukan hal itu kepada Daniel. |
| (0.07) | Dan 5:13 |
| Lalu dibawalah Daniel menghadap raja. Bertanyalah raja kepada Daniel: "Engkaukah Daniel itu, salah seorang buangan yang telah diangkut oleh raja, ayahku, dari tanah Yehuda? g |
| (0.07) | Dan 7:1 |
| Pada tahun pertama pemerintahan Belsyazar, m raja Babel, bermimpilah Daniel dan mendapat penglihatan-penglihatan 1 n o di tempat tidurnya. p Lalu dituliskannya q mimpi itu, dan inilah garis besarnya: |
| (0.07) | Yun 4:10 |
| Lalu Allah berfirman: "Engkau sayang kepada pohon jarak itu, yang untuknya sedikitpun engkau tidak berjerih payah dan yang tidak engkau tumbuhkan, yang tumbuh dalam satu malam dan binasa dalam satu malam pula. |
| (0.07) | Mi 3:1 |
| Kataku: Baiklah dengar, hai para kepala s di Yakub 1 , dan hai para pemimpin kaum Israel! Bukankah selayaknya kamu mengetahui keadilan, |
| (0.07) | Hag 2:13 |
| (2-14) Berkatalah pula Hagai: "Jika seseorang yang najis oleh mayat menyentuh semuanya ini, menjadi najiskah v yang disentuh itu?" Lalu para imam itu menjawab, katanya: "Tentu!" |
| (0.07) | Why 1:12 |
| Lalu aku berpaling untuk melihat suara yang berbicara kepadaku. Dan setelah aku berpaling, tampaklah kepadaku tujuh kaki dian s dari emas 1 . |
| (0.07) | Mrk 1:42 |
| Seketika itu juga lenyaplah penyakit kusta orang itu, dan ia menjadi tahir. |
| (0.07) | Mrk 13:37 |
| Apa yang Kukatakan kepada kamu, Kukatakan kepada semua orang: berjaga-jagalah! a " |
| (0.07) | Yoh 8:45 |
| Tetapi karena Aku mengatakan kebenaran z kepadamu, kamu tidak percaya kepada-Ku. |
| (0.07) | 1Kor 14:11 |
| Tetapi jika aku tidak mengetahui arti bahasa itu, aku menjadi orang asing bagi dia yang mempergunakannya dan dia orang asing bagiku. f |
| (0.06) | Mat 13:13 |
| Itulah sebabnya Aku berkata-kata dalam perumpamaan kepada mereka; karena sekalipun melihat, mereka tidak melihat dan sekalipun mendengar, mereka tidak mendengar dan tidak mengerti. b |
| (0.06) | Yoh 14:30 |
| Tidak banyak lagi Aku berkata-kata dengan kamu, sebab penguasa dunia ini t datang dan ia tidak berkuasa sedikitpun atas diri-Ku. |
| (0.06) | Rm 9:1 |
| 1 Aku mengatakan kebenaran dalam Kristus, aku tidak berdusta. n Suara hatiku turut bersaksi o dalam Roh Kudus, |
| (0.06) | Why 21:15 |
| Dan ia, yang berkata-kata dengan aku, mempunyai suatu tongkat pengukur w dari emas untuk mengukur kota itu serta pintu-pintu gerbangnya x dan temboknya. |
| (0.06) | Kej 20:16 |
| Lalu katanya kepada Sara: "Telah kuberikan kepada saudaramu seribu syikal perak, itulah bukti kesucianmu bagi semua orang yang bersama-sama dengan engkau. Maka dalam segala hal engkau dibenarkan." |
| (0.06) | Kej 21:16 |
| dan ia duduk agak jauh, kira-kira sepemanah jauhnya, sebab katanya: "Tidak tahan aku melihat anak itu mati." Sedang ia duduk di situ, menangislah y ia dengan suara nyaring. |
| (0.06) | Kej 24:30 |
| sesudah dilihatnya anting-anting itu dan gelang pada tangan o saudaranya, dan sesudah didengarnya perkataan Ribka, saudaranya, yang bunyinya: "Begitulah dikatakan orang itu kepadaku." Ia mendapatkan orang itu, yang masih berdiri di samping unta-untanya di dekat mata air itu, |
| (0.06) | Kej 24:40 |
| Tetapi katanya kepadaku: TUHAN, yang di hadapan-Nya aku hidup, d akan mengutus malaikat-Nya menyertai engkau, e dan akan membuat perjalananmu berhasil 1 , f sehingga engkau akan mengambil bagi anakku seorang isteri dari kaumku dan dari rumah ayahku. g |
| (0.06) | Kej 27:19 |
| Kata Yakub kepada ayahnya 1 : "Akulah Esau, anak sulungmu. f Telah kulakukan, seperti yang bapa katakan kepadaku. Bangunlah, duduklah dan makanlah daging buruan g masakanku ini, agar bapa memberkati h aku." |




