(0.10) | 1Raj 8:17 | Lalu raja melanjutkan: "Ketika Daud, ayahku bermaksud o mendirikan rumah p untuk nama TUHAN, Allah Israel, |
(0.10) | 1Raj 10:23 | Raja Salomo melebihi semua raja di bumi dalam hal kekayaan h dan hikmat. i |
(0.10) | 1Raj 13:20 | Sedang mereka duduk menghadapi meja, datanglah firman TUHAN kepada nabi yang telah membawa dia pulang. |
(0.10) | 1Raj 16:1 | Kemudian datanglah firman TUHAN kepada Yehu u bin Hanani v melawan Baesa, bunyinya: |
(0.10) | 1Raj 17:7 | Tetapi sesudah beberapa waktu, sungai itu menjadi kering 1 , sebab hujan tiada turun di negeri itu. |
(0.10) | 1Raj 18:17 | Segera sesudah Ahab melihat Elia, ia berkata kepadanya: "Engkaukah itu, yang mencelakakan j Israel?" |
(0.10) | 1Raj 18:35 | sehingga air mengalir sekeliling mezbah itu; bahkan parit itupun penuh dengan air. |
(0.10) | 1Raj 21:23 | Juga mengenai Izebel TUHAN telah berfirman: Anjing t akan memakan Izebel di tembok luar Yizreel. |
(0.10) | 1Raj 22:33 | Segera sesudah para panglima pasukan kereta itu melihat, bahwa dia bukanlah raja Israel, maka undurlah mereka dari padanya. |
(0.10) | 1Raj 22:43 | Ia hidup mengikuti jejak Asa, m ayahnya; ia tidak menyimpang dari padanya dan melakukan apa yang benar di mata TUHAN. (22-44) Hanya bukit-bukit pengorbanan n tidak dijauhkan. Orang masih mempersembahkan dan membakar korban di bukit-bukit itu. |
(0.10) | 1Raj 2:19 | Batsyeba masuk menghadap raja Salomo untuk membicarakan hal itu untuk Adonia, lalu bangkitlah raja mendapatkannya serta tunduk menyembah kepadanya; kemudian duduklah ia di atas takhtanya dan ia menyuruh meletakkan kursi untuk bunda z raja, lalu perempuan itu duduk di sebelah kanannya. a |
(0.10) | 1Raj 7:16 | Dibuatnya juga dua ganja m untuk ditaruh di kepala tiang-tiang itu, dari tembaga tuangan, tinggi ganja yang satu lima hasta dan tinggi ganja yang kedua lima hasta. |
(0.10) | 1Raj 8:35 | Apabila langit tertutup, sehingga tidak ada hujan, n sebab mereka berdosa o kepada-Mu, lalu mereka berdoa di tempat ini dan mengakui nama-Mu dan mereka berbalik dari dosanya, sebab Engkau telah menindas mereka, |
(0.10) | 1Raj 11:24 | Ia mengumpulkan orang-orang, lalu menjadi kepala gerombolan. Ketika Daud hendak membunuh mereka, maka pergilah mereka ke Damsyik; r mereka diam di sana dan di situlah mereka mengangkat Rezon menjadi raja. |
(0.10) | 1Raj 11:34 | Bukan dari tangannya akan Kuambil seluruh kerajaan itu; Aku akan membiarkan dia tetap menjadi raja seumur hidupnya, oleh karena hamba-Ku Daud yang telah Kupilih dan yang tetap mengikuti segala perintah dan ketetapan-Ku. |
(0.10) | 1Raj 12:2 | Segera sesudah hal itu kedengaran kepada Yerobeam bin Nebat--pada waktu itu dia masih ada di Mesir, sebab ia melarikan diri p ke sana dari hadapan raja Salomo--maka kembalilah ia dari Mesir. |
(0.10) | 1Raj 13:24 | Orang itu pergi, tetapi di tengah jalan ia diserang seekor singa i dan mati diterkam 1 . Mayatnya tercampak di jalan dan keledai itu berdiri di sampingnya; singa itupun berdiri di samping mayat itu. |
(0.10) | 1Raj 14:8 | Aku telah mengoyakkan z kerajaan dari keluarga Daud dan memberikannya kepadamu, tetapi engkau tidak seperti hamba-Ku Daud yang tetap mentaati segala perintah-Ku dan mengikuti Aku dengan segenap hatinya dan hanya melakukan apa yang benar a di mata-Ku. |
(0.10) | 1Raj 15:19 | "Ada perjanjian a antara aku dan engkau, antara ayahku dan ayahmu. Di sini kukirim kepadamu suatu bingkisan, yakni emas dan perak. Marilah, batalkanlah perjanjianmu dengan Baesa, raja Israel, supaya ia undur dari padaku." |
(0.10) | 1Raj 18:12 | Mungkin terjadi, apabila aku sudah pergi dari padamu, Roh h TUHAN mengangkat engkau ke tempat yang tidak kuketahui. Kalau aku sampai kepada Ahab untuk memberitahukannya dan engkau tidak didapatinya, tentulah ia akan membunuh aku, padahal hambamu ini dari sejak kecil takut akan TUHAN. |